Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

(Aplikasi Seismik Attribute)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "(Aplikasi Seismik Attribute)"— Transcript presentasi:

1 (Aplikasi Seismik Attribute)
GEOINFORMATIKA Ardian Novianto METODA SEISMIK (Aplikasi Seismik Attribute)

2 Definisi : Banyak definisi yang diberikan mengenai seismik atribut :
Barnes (1999) mendefinisikan atribut seismik sebagai sifat kuantitatif dan deskriptif dari data seismik yang dapat didisplay pada skala yang sama dengan data orisinil. Brown (2000) mendefinisikan atribut sebagai derivatif (turunan) dari pengukuran seismik dasar. Turner (2000) adalah semua informasi yang didapatkan dari data seismik, yang antara lain dari pengukuran atau dari logika yang didasarkan pada alasan tertentu. GEOINFORMATIKA

3 Arti atribut seismik : Data seismik mengandung informasi mengenai parameter dasar gelombang yaitu : Amplitudo Frekuensi Fasa Jadi Atribut seismik merupakan : parameter seismik yang diturunkan dari parameter dasar (amplitudo, frekuensi, dan fasa), sehingga dapat memunculkan informasi mengenai sifat batuan yang di bawa oleh gelombang seismik. GEOINFORMATIKA

4 Klasifikasi Seismik Attribute (Brown, 2000)
GEOINFORMATIKA

5 Secara umum : Atribut turunan waktu akan cenderung memberikan informasi perihal struktur. Atribut turunan amplitudo cenderung memberikan informasi perihal stratigrafi dan reservoar. Atribut turunan frekuensi sampai saat ini belum betul- betul dipahami, tapi banyak optimisme bahwa akan menyediakan informasi tambahan yang berguna perihal reservoar dan stratigrafi. Atribut atenuasi juga praktis belum dimanfaatkan saat ini, namun dipercaya bahwa atribut ini dimasa datang akan berguna untuk lebih memahami informasi mengenai permiabilitas. GEOINFORMATIKA

6 Jenis atribut seismik :
Amplitude attribute : ekstraksi langsung dari data preserve amplitude (amplitude rms, average, max, min etc) Intantaneous attribute (complex attribute): Reflection strength Instantaneous frequency Instantaneous phase Polarity Energy   Time Attribute GEOINFORMATIKA

7 ATTRIBUTE AMPLITUDE GEOINFORMATIKA

8 Amplitudo merupakan atribut dasar dari seismik.
Attribut Amplitudo Amplitudo merupakan atribut dasar dari seismik. Attribut Amplitudo dan turunannya, diturunkan berdasarkan perhitungan statistik. Amplitudo seismik paling banyak dimanfaatkan untuk mengenali anomali amplitudo akibat hidrokarbon (DHI), misalnya Bright spot, Dim spot, dll. GEOINFORMATIKA

9 Kegunaan Atribut Amplitudo
Secara umum, kegunaan utama atribut amplitudo adalah untuk mengidentifikasi parameter-parameter sbb. : 1. Akumulasi gas dan fluida 2. Memperkirakan jenis litologi 3. Memperkirakan porositas 4. Analisa sekuen stratigrafi misal channel, delta dll 5. Mengenali ketidak selarasan GEOINFORMATIKA

10 2. Amplitudo Absolut Rata-rata 3. Amplitudo Puncak Maksimum
Attribut Amplitudo Berbagai jenis atribut amplitudo primer yang sering digunakan adalah sebagai berikut : 1. Amplitudo RMS 2. Amplitudo Absolut Rata-rata 3. Amplitudo Puncak Maksimum 4. Amplitudo Puncak Rata-rata 5. Amplitudo Palung Maksimum 6. Amplitudo Palung Rata-rata 7. Amplitudo Absolut Maksimum 8. Amplitudo Absolut Total 9. Amplitudo Total 10. Energi Rata-rata 11. Energi Total 12. Amplitudo Rata-rata 13. Variansi Dalam Amplitudo 14. Skew Dalam Amplitudo 15. Kurtosis Dalam Amplitudo GEOINFORMATIKA

11 1. Amplitudo RMS dan Absolut Rata-Rata
RMS Amplitudo dan Amplitudo Absolut Rata-rata dihitung dengan menggunakan persamaan : Dimana N = jumlah sampel amplitudo pada jendela analisis a = besar amplitudo GEOINFORMATIKA

12 Nilai amplitudo RMS diakarkan sebelum dirata-ratakan sehingga Amplitudo RMS sangat sensitif terhadap nilai amplitudo yang ekstrem; namun sebaliknya Amplitudo Absolut Rata-rata tidak terlalu sensitif terhadap perubahan amplitudo yang ekstrim. GEOINFORMATIKA

13 Ilustrasi penghitungan Amplitudo RMS
? GEOINFORMATIKA

14 Ilustrasi penghitungan Amplitudo RMS
GEOINFORMATIKA

15 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Absolut Rata-rata
= ? GEOINFORMATIKA

16 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Absolut Rata-rata
= 20.38 GEOINFORMATIKA

17 2. Amplitudo Puncak Maksimum
Perhitungan Amplitudo Puncak Maksimum, dilakukan pada amplitudo positif maksimum dalam window tertentu ditambah dua sampel pada kedua sisinya. Nilai maksimum kurva tersebut kemudian diinterpolasi dan digambarkan sebagai nilai atribut ini. Bila window nya terlalu lebar, dapat menghilangkan arti geologinya dan cenderung untuk merefleksikan nilai maksimum data seismik. GEOINFORMATIKA

18 Ilustrasi penghitungan Amplitudo puncak maksimum
Interpolasi puncak maksimum = ? GEOINFORMATIKA

19 3. Amplitudo Puncak Rata-Rata,
Untuk menghitung Amplitudo Puncak Rata-Rata pada setiap tras, semua nilai positif sepanjang window analisis tersebut dijumlahkan dan hasilnya dibagi dengan jumlah sampel bernilai positif dalam jendela tersebut Amplitudo puncak rata-rata = ? GEOINFORMATIKA

20 Amplitudo puncak rata-rata
Ilustrasi penghitungan Amplitudo puncak Rata-Rata Amplitudo puncak rata-rata GEOINFORMATIKA

21 5. Palung Maksimum dan Palung Rata-Rata
Nilai Amplitudo Palung Maksimum dan Amplitudo Palung Rata-Rata dihitung dengan cara yang sama seperti amplitudo puncak seperti diatas, hanya disini yang dilibatkan adalah sampel yang bernilai negatif. Interpolasi palung maksimum = ? Amplitudo palung rata-rata = ? GEOINFORMATIKA

22 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Palung Maksimum
Interpolasi palung maksimum = GEOINFORMATIKA

23 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Palung Rata-Rata
GEOINFORMATIKA

24 6. Amplitudo Absolut Maksimum
Nilai Amplitudo Absolut Maksimum didapatkan dengan cara menghitung nilai puncak dan palung dalam window analisis dan ditentukan puncak atau palung terbesar nilainya. Suatu fungsi parabola dibuat yang paling cocok melalui puncak atau palung terbesar tersebut dan ditambah dengan dua sampel pada kedua sisinya. Nilai maksimum yang didapatkan merupakan nilai atribut ini. GEOINFORMATIKA

25 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Absolut Maksimum
GEOINFORMATIKA

26 7. Amplitudo Absolut Total dan Amplitudo Total
Nilai Amplitudo Absolut Total dan Amplitudo Total dihitung sebagai berikut : GEOINFORMATIKA

27 Ilustrasi penghasilan Amplitudo Absolut Total
= ? GEOINFORMATIKA

28 Ilustrasi penghasilan Amplitudo Absolut Total
= = 163 GEOINFORMATIKA

29 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Total
= ? GEOINFORMATIKA

30 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Total
= = 107 GEOINFORMATIKA

31 8. Energi Rata-Rata dan Energi Total
GEOINFORMATIKA

32 Ilustrasi penghitungan Energi Rata-Rata
? GEOINFORMATIKA

33 Ilustrasi penghitungan Energi Rata-Rata
598.4 GEOINFORMATIKA

34 Ilustrasi penghitungan Energi Total
GEOINFORMATIKA

35 Ilustrasi penghitungan Energi Total
= 4787 GEOINFORMATIKA

36 9. Amplitudo Rata-Rata dan Variansi Amplitudo
Atribut Amplitudo Rata-Rata dan Variansi Amplitudo dihitung sebagai berikut : nol non nilai Banyaknya a rata Rata Amplitudo N 1 i - å = GEOINFORMATIKA

37 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Rata-Rata
GEOINFORMATIKA

38 Ilustrasi penghitungan Amplitudo Rata-Rata
15.29 GEOINFORMATIKA

39 Ilustrasi penghitungan Variasi Amplitudo
= ? = GEOINFORMATIKA

40 Ilustrasi penghitungan Variasi Amplitudo
= GEOINFORMATIKA

41 10. Skew dan Kurtosis Amplitudo
Skew dalam Amplitudo dan Kurtosis dalam Amplitudo dihitung sebagai berikut : GEOINFORMATIKA

42 Ilustrasi penghitungan Skew Amplitudo
= ? GEOINFORMATIKA

43 Ilustrasi penghitungan Skew Amplitudo
GEOINFORMATIKA

44 Ilustrasi penghitungan Kurtosis Amplitudo
? GEOINFORMATIKA

45 Ilustrasi penghitungan Kurtosis Amplitudo
280868 GEOINFORMATIKA

46 Tentukan sumur pengembangan berikutnya.
Berdasarkan well seismic-tie di bawah ditunjukkan adanya reservoar pada SB1 dan SB 2, berdasarkan analisa geologi, reservoar yang produktif adalah batupasir dengan lingkngan pengendapan pada meandering-stream (time ms). Pilih Map attribut yang paling dapat menunjukkan lingkungan pengendapan tsb. Tentukan sumur pengembangan berikutnya. Sintetik seismogram menggunakan fasa nol dan reverse polarity GEOINFORMATIKA

47 Nilai tinggi ditunjukkan oleh warna cerah dan sebalikknya
GEOINFORMATIKA

48 GEOINFORMATIKA


Download ppt "(Aplikasi Seismik Attribute)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google