Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Sistem Informasi Manajemen
Drs.H.Arpandi,M.AP M.Noor Fuadi,S.Sos Sistem Informasi Manajemen
2
1. Informasi pd tahap-tahap manajemen
Informasi untuk Perencanaan 1. Sumber (resource). Dana,alat dan keahlian 2. Fasilitas (pengangkutan) 3. Nilai atau ukuran (jam kerja) 4. Ramalan (hasil penggunaan sumber) 5. Motivasi
3
1. Informasi pd tahap-tahap manajemen
Informasi untuk Penggiatan (actuating) Kecermatan isi pesan (accuracy) Ketepatan waktu penerimaan & penyampaian (timeliness) Harus terjadi sinkronisasi antara implementasi suatu bagian dgn bagian lain
4
1. Informasi pd tahap-tahap manajemen
Informasi untuk Pengawasan Mencatat dan menunjukkan hal-hal yg sedang berlangsung menurut jadwal pelaksanaan Mencatat bagaimana jadwal pelaksanaan itu diimplementasikan Melaporkan, jika terjadi penyimpangan dari perencanaan
5
2. Jenis-Jenis Informasi
Informasi berdasarkan persyaratan 1. Informasi yang tepat waktunya 2. Informasi yang relevan 3. Informasi yang bernilai 4. Informasi yang dapat dipercaya
6
2. Jenis-Jenis Informasi
Informasi berdasarkan dimensi waktu 1. Informasi masa lalu (historical event, past events) 2. Informasi masa kini (current events)
7
2. Jenis-Jenis Informasi
Informasi berdasarkan sasaran 1. Informasi individual (individual information) 2. Informasi Komunitas (community information)
8
MANAJEMEN
9
Apa itu Manajemen ? George R Terry :
“Manajemen merupakan sebuah proses yang khas, yang terdiri dari tindakan-tindakan ; perencanaan, pengorganisasian, pengge-rakan dan pengawasan, yang dilakukan untuk menentukan serta mencapai sasaran-sasaran yang telah ditetapkan melalui pemanfaatan sumber daya manusia dan sumber-sumber lainnya”
10
Tools & Fungsi Manajemen…
Materials Machines Methods Money Markets Planning Organizing Actuating Controlling
11
Arti Sistem Informasi Manajemen
12
Robert G.Murdick dan Joel E.Ross
input, proses, output Perencanaan,pengoperasian, pengawasan
13
Gordon B.Davis Sistem manusia/mesin yang terpadukan untuk menyajikan informasi guna mendukung fungsi operasi, manajemen dan pengambilan keputusan dalam suatu organisasi
14
George M.Scott Serangkaian sub-sistem informasi yang menyeluruh dan terkoordinasi, dan secara rasional terpadu yang mampu mentransformasikan data sehingga menjadi informasi lewat serangkaian cara guna meningkatkan produktivitas yang sesuai dengan gaya dan sifat manajer atau dasar kriteria mutu yang telah ditetapkan
15
Drs.Soetedjo Moeljodihardjo
Suatu metode untuk menghasilkan informasi yang tepat waktunya (timely) bagi manajemen tentang external environment dan internal operation dari suatu bidang usaha dengan tujuan untuk menunjang pengambilan keputusan dan memperbaiki planning dan control
16
Drs.Komaruddin (Ensiklopedia Manajemen)
Suatu pendekatan yang terorganisir dan terencana untuk memberi eksekutif bantuan informasi yang tepat dan dapat memberikan kemudahan bagi proses manajemen
17
Model SIM Gordon B.Davis
Untuk perencanaan strategik, kebijakan dan pengambilan keputusan Untuk perencanaan taktik, pengambilan keputusan Untuk perencanaan operasional pengambilan keputusan dan pengawasan Untuk proses transaksi, tanggapan terhadap pemeriksaan
18
Karakteristik SIM Membantu manajer secara struktur pada tingkat operasional dan tingkat kontrol Didesain untuk memberikan laporan operasional sehari-hari Sangat bergantung pada keberadaan data organisasi secara keseluruhan, dan pada alur informasi yang dimiliki Tidak memiliki kemampuan untuk menganalisis masalah
19
Karakteristik SIM Berorientasi pada data-data yang sudah terjadi dan yang sedang terjadi. Berorientasi pada data-data dalam organisasi Tidak fleksibel karena bentuk laporan yang dihasilkan banyak sudah dipersiapkan sebelumnya Membutuhkan perencanaan yang sangat matang dan panjang, sambil memperhitungkan perkembangan organisasi dimasa mendatang
20
Konsep penerapan Informasi pada SIM
Fungsi Manajemen Uraian Perencanaan Pemilihan tujuan dan penetapan kebijakan,prosedur dan program-program untuk mencapainya Pengorganisasian Pengelompokan kegiatan-kegiatan yang harus dilaksanakan dan menetapkan bentuk serta hubungan keorganisasian untuk menjalankan kegiatan Penyusunan Staf Pemilihan dan pelatihan orang untuk bekerja dalam organisasi Pengkoordinasian Penjadwalan kegiatan-kegiatan dalam urutan yang tepat. Pengkomunikasian perubahan kebutuhan Pengarahan Pemimpin, pemberian pedoman,pengarahan dan pemotivasian orang dalam organisasi Pengendalian Penukuran prestasi dan penyimpangan dari rencana, pengaturan dan pembetulan kegiatan atau pembetulan kebijakan,prosedur dan program
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.