Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHadi Gunawan Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
SIKLUS PEMECAHAN MASALAH MUTU LAYANAN KESEHATAN
Compiled By: M.Taufik, SKM, M.K.M MK. Mutu Layanan Kesehatan
2
Awal Siklus Pembentukan Kelompok pemecah Masalah Pernyataan Masalah
Prioritas Masalah Memahami proses lokasi masalah Identifikasi Masalah Awal Siklus Penentuan penyebab masalah Pemantauan & Evaluasi Pengumpulan data penyebab masalah Penerapan pemecahan masalah Penentuan penyebab masalah terpilih Penyusunan rencana pemecahan masalah Penentuan pemecahan masalah terpilih Penentuan alternatif pemecahan masalah terpilih
3
Identifikasi masalah (1)
4
Pengertian Identifikasi Masalah
Inventarisasi/melakukan pengumpulan semua masalah mutu layanan kesehatan yang ada dalam puskesmas & wilayah kerjanya yang mencakup pustu, poskesdes & posyandu Kesenjangan yang terjadi antara harapan dengan kenyataan dari berbagai dimensi mutu layanan kesehatan termasuk kepuasan pasien, kepuasan petugas kesehatan, & kepatuhan petugas kesehatan dalam menggunakan standar layanan kesehatan sewaktu memberikan layanan kesehatan kepada pasien
5
Cara mengenali masalah Mutu Yankes
Melalui pengamatan langsung terhadap petugas kesehatan yang sedang melakukan layanan kesehatan Melalui wawancara terhadap pasien dan keluarganya, masyarakat dan petugas kesehatan Mendengar keluhan pasien dan keluarganya, masyarakat serta petugas kesehatan Membaca dan memeriksa catatan & laporan puskesmas serta rekam medik Seleksi melalui Klarifikasi & Konfirmasi
6
Karakteristik Masalah Mutu
Mudah dikenali, karena biasanya dapat dipecahkan dengan mudah & cepat Masalah mutu layanan kesehatan, yang menurut petugas puskesmas, penting Masalah mutu layanan kesehatan yang mempunyai hubungan emosional dengan petugas puskesmas
7
Kesalahan Inventarisasi Masalah
Penyusunan daftar masalah mutu dari satu dimensi saja, misalnya kompetensi teknik saja Pengumpulan masalah mutu dari satu sumber masalah saja, misalnya stratifikasi puskesmas saja, pencapaian cakupan saja, layanan KIA saja, dll Berbagai sumber masalah harus digunakan. Ex: keluhan pasien & keluarga, keluhan masyarakat, keluhan petugas puskesmas, pustu, bidan desa, pemda, rekam medik, catatan & laporan Puskesmas, dll
8
Datang/tidak datang kembali berobat ke Puskesmas
Example Datang/tidak datang kembali berobat ke Puskesmas Jumlah pasien Setelah 2 hari 4 Setelah 3-5 hari 8 Setelah lebih dari 5 hari 10 Tidak datang kembali berobat ke Puskesmas Jumlah 30
9
NEXT …. Setelah pengumpulan rekam medik, balita yang di diagnosis menderita pneumonia selama bulan Januari 2011 ternyata berjumlah 30 orang dengan rincian seperti tabel 1.1. dengan membaca tabel 1.1., apakah telah menjadi masalah mutu dalam layanan pneumonia di Puskesmas tersebut selama bulan Januari 2011. Jawabannya tentu Ya, telah terjadi Masalah mutu! Karena hanya 4 balita saja yang kembali berobat ke Puskesmas setelah 2 hari berobat di rumah. Sesuai Standar Layanan Pneumonia 2 hari berobat di rumah kembali ke Puskesmas
10
Contoh Masalah Dimensi Mutu Layanan Kesehatan
Dimensi Kompetensi Teknis Hasil pemeriksaan lab puskesmas kurang akurat Petugas puskesmas menggunakan antibiotika untuk pengobatan diare Bidan tidak memeriksa tekanan darah ibu hamil, dll Dimensi Akses/keterjangkauan Jalan menuju Puskesmas rusak berat sehingga tidak dapat dilalui oleh kendaraan umum Pemda menaikkan retribusi karcis puskesmas sehingga kunjungan pasien menurun, dll Keterampilan, kemampuan, penampilan/kinerja Geografis, sosial, ekonomi, organisasi & Bahasa
11
Next…. Dimensi efektivitas layanan kesehatan
Tingkat kesembuhan pengobatan TB paru rendah Tingkat kekambuhan penyakit malaria tinggi Dimensi efisiensi layanan kesehatan Puskesmas menggunakan antibiotika yang berlebihan Setiap pasien dewasa yang berobat pada Puskesmas diberi suntikan Dimensi Keamanan Kulit tempat suntikan tidak dibersihkan dengan kapas beralkohol Perawat lupa melakukan skin-test pada pasien yang akan disuntik Antibiotik MAMPU MENGOBATI, MENGURANGI KELUHAN, MENCEGAH MELUASNYA PENYAKIT STANDAR LAYANAN KESEHATAN, SUMBER DAYA TERBATAS MENIMBULKAN RISIKO LEBIH BESAR AMAN DARI RISIKO CIDERA, INFEKSI, EFEK SAMPING
12
Next…. Dimensi kenyamanan
PENAMPILAN FISIK YANKES, PEMBERI LAYANAN, PERALATAN MEDIS & NON MEDIS Dimensi kenyamanan Ruang tunggu Puskesmas pengap dan tidak tersedia bangku untuk tempat duduk bagi pasien yang sedang menunggu Dimensi Informasi Ibu tidak tahu kapan harus membawa anaknya untuk imunisasi yang berikut Dimensi ketepatan waktu Tepat pukul belum seorang pun petugas puskesmas yang hadir di Puskesmas APA, SIAPA, KAPAN, DIMANA,BAGAIMANA LAYANAN KESEHATAN AKAN/TELAH DILAKSANAKAN TEPAT WAKTU, PEMBERIAN PELAYANAN, PERALATAN & OBAT SERTA BIAYA EFISIEN
13
INTERAKSI PROVIDER DENGAN
Next… Dimensi hubungan antar manusia Perawat Heri sering menjawab pertanyaan pasien dengan ketus Bidan Ani mukanya selalu masam Dimensi Kepuasan Pasien 50% pasien baru dapat dilayani oleh petugas puskesmas setelah 1 jam mendapat rekam medik Di Puskesmas tidak tersedia toilet yang boleh digunakan oleh pasien INTERAKSI PROVIDER DENGAN PASIEN/KONSUMEN
14
Penentuan prioritas masalah (2)
15
Prioritas Masalah Menentukan prioritas MCUA (multiple criteria utility assessment), USG, Delphi, Delbeq, Hanlon, metode matematik dll
16
MCUA Metode yang digunakan untuk membantu tim pemecahan masalah dalam mengambil keputusan dari beberapa alternatif yang ada. Dalam MCUA, yang dimaksud dengan kriteria ad/ batasan yang digunakan untuk menyaring alternatif masalah sesuai dengan kebutuhan. Dua aspek dalam kriteria kriteria dampak (effect criteria) & kriteria solusi (solution criteria)
17
Tahapan Menentukan Prioritas Masalah
Tim harus menetapkan beberapa masalah yang ada berdasarkan analisa situasi, baik dengan mengkaji data yang ada pada laporan, catatan, maupun hasil survei langsung. Jumlah masalah yang ditetapka harus disesuaikan dengan kemampuan yang dimiliki oleh staf. Tim menentukan kriteria untuk menyaring masalah yang telah di identifikasi. Perlu diingat bahwa kriteria tidak saling terkait & harus berbeda secara jelas. Tim dapat menetapkan minimal 3 kriteria & maksimal 5 kriteria
18
Next…. Tim kemudian menentukan kepentingan relatif (pembobotan) masing-masing kriteria yang terpilih. Perbandingan antar kriteria dilakukan secara vertikal. Kriteria yang paling penting diberi bobot paling tinggi, misalnya 5 (jika skala yang dipakai 1-5) & kriteria yang kurang penting diberi bobot rendah sesuai kepentingan relatifnya. Perlu diingat bahwa hanya ada satu kriteria yang mendapat bobot paling tinggi. Pada dasarnya pemberian bobot dapat dilakukan berdasarkan konsensus anggota tim
19
Next… Tahap berikutnya adaah menentukan skor masing-masing alternatif masalah terhadap masing-masing kriteria yang sudah ditentukan. Skor ditentukan berdasarkan perbandingan antara alternatif masalah secara horizontal terhadap masing-masing kriteria. Skor dapat diberikan selain konsensus, penetapan skor dapat dilakukan dengan menghitung rata-rata skor yang diberikan oleh setiap anggota tim. Skor tersebut selanjutnya dikalikan dengan bobot & hasilnya dijumlahkan sehingga diperoleh skor total untuk masing-masing alternatif. Perbedaan jumlah akhir antar alternatif baru dianggap bermakna jika lebih besar dari 5%
20
Matrik MCUA Kriteria Bobot Masalah Mutu Persalinan Imunisasi
D/S balita Skor SxB Risiko 10 10x10 5 10x5 4 10x4 Menular 8 3 8x3 2 8x2 1 8x1 Prioritas nasional 5x10 9 5x9 Biaya layanan 3x4 3x9 Jumlah SxB
21
Pembuatan pernyataan masalah (3)
22
Pernyataan Masalah Masalah yang telah ditetapkan sebagai prioritas dalam langkah kedua harus dirumuskan dengan jelas, apa dan besarnya masalah, kapan dan dimana masalah itu terjadi, dan siapa yang terkena masalah? Ex: pada tahun 2000, 40% dari anak usia 1 tahun di desa Sukadamai yang mendapat Imunisasi Campak dari 85% anak yang harus di imunisasi. Bagaimana Bentuk Pernyataan Masalahnya???
23
Next…. Apa masalahnya: Imunisasi campak
Berapa besar masalahnya: 45% dari 85% anak yang berumur 1 tahun Dimana masalah terjadi: Desa Sukadamai Kapan Masalah terjadi: tahun 2000 Siapa yang terkena masalah: anak-anak usia 1 tahun
24
Kaidah perumusan masalah
Terukur, oleh karena itu dinyatakan dalam bentuk kuantitatif. Hindari perumusan masalah yang bersifat umum Dinyatakan dalam bentuk operasional Memenuhi unsur minimal 3W, yaitu apa (what), dimana (where), kapan (when), dan 1H (how many) Tidak menyalahkan seseorang, tidak mengungkapkan penyebab masalahnya dan tidak pula menyebut pemecahan yang diinginkan.
25
Pembentukan kelompok pemecah masalah (4)
26
Tim Pemecah Masalah Tim pemecahan masalah dapat dibentuk dengan anggotanya adalah orang-orang yang bekerja di area dimana masalah ditemukan, dengan maksud mereka mempunyai informasi tentang masalah, dan dapat membantu penerapan pemecahan masalah. Karena masalah yang akan dipecahkan adalah masalah yang kompleks, maka diperlukan keterlibatan & kerjasama seluruh petugas yang terkait dengan masalah tersebut
27
Pemahaman proses lokasi masalah (5)
28
Membuat Diagram Alur Mengkaji dan memahami dimana lokasi masalah yang sesungguhnya, tim pemecahan masalah dapat memanfaatkan diagram alur (flow chart) Bagan alur layanan disini merupakan bagan alur layanan yang saat ini digunakan dalam memberikan layanan kepada pasien, bukan alur layanan yang ideal tapi tidak ditetapkan. Bagan alur layanan tersebut harus berhubungan dengan masalah yang menjadi prioritas. Pembuatan diagram alur dapat menggunakan simbol-simbol yang sudah berlaku umum dan sangat sering digunakan
29
Simbol-simbol Bagan Alur layanan
KEGIATAN DOKUMEN KEPUTUSAN ARAH/ALUR KEGIATAN AWAL/AKHIR KEGIATAN
30
CATAT DALAM KARTU STATUS
EXAMPLE PASIEN DATANG CATAT BB PASIEN CARI KARTU CATAT DALAM KARTU STATUS TIMBANG PASIEN KLASIFIKASI NORMAL PULANG SULUH KONSULTASI DOKTER PULANG SULUH
31
PENENTUAN PENYEBAB MASALAH (6)
32
PENENTUAN PENYEBAB MASALAH
Diagram Ishikawa mencari akar-akar penyebab masalah dari masalah yang sudah ditetapkan dan lokasi masalah yang sudah diketahui dapat digunakan teknik curah pendapat & diagram tulang ikan/diagram sebab akibat. Langkah-langkah: Tulis masalah pada bagian kanan (effect) atau kepala ikan Tentukan kategori untuk tulang-tulang cabang, ex: manusia, metode/proses, sarana/alat, lingkungan dsb sesuai dengan masalahnya Lakukan curah pendapat untuk setiap tulang cabang untuk mengisi tulang-tulang sirip yang sudah ada.
33
Diagram ISHIKAWA LINGKUNGAN SARANA PASIEN MASALAH TENAGA METODE
34
PENGUMPULAN DATA PENYEBAB MASALAH (7)
35
Pengumpulan data penyebab Masalah
Tujuannya agar kelompok pemecah masalah dapat menentukan penyebab masalah mutu yang paling mungkin. Kemungkinan penyebab masalah Pertanayaan data Sumber data Metodologi Hasil Ibu tidak tahu kapan harus kembali membawa balitanya untuk vaksinasi berikutnya Berapa % ibu balita yang tidak tahu kapan harus kembali ke puskesmas untuk mendapatkan vaksinasi berikut Ibu-ibu yang punya balita yang perlu mendapat vaksinasi Wawancara Matrik Pengumpulan data penyebab Masalah
36
Penentuan penyebab masalah (8)
37
Penentuan Penyebab Masalah
Penyebab masalah yang paling mungkin harus dipilih dari sebab-sebab yang di dukung oleh data. Yakinkan bahwa tahapan sebelumnya sudah dilakukan dengan baik (langkah 5, 6) maka langkah ini akan mudah dilakukan, dan penyebab masalah yang paling mungkin akan dapat ditentukan. MCUA dapat digunakan untuk menentukan penyebab masalah terpilih
38
Matrik MCUA Kriteria Bobot Penyebab Masalah Pembinaan atasan kurang
Pasien tidak tahu bahaya antibiotika Laporan penggunaan obat tidak dibuat Skor SxB Risiko terhadap pasien 10 10x10 5 10x5 4 10x4 Risiko terhadap kesehatan 8 3 8x3 2 8x2 1 8x1 Risiko terhadap layanan obat 5x10 9 5x9 Jumlah SxB
39
Penentuan alternatif pemecahan masalah (9)
40
Alternatif Pemecahan Masalah
Ad/ penentuan kegiatan-kegiatan sebagai solusi dari masalah yang ada. Penentuan solusi ini terkait dengan langkah seelumnya, terutama langkah ketujuh (penyebab masalah) Kesalahan yang sering terjadi yaitu dalam menetapkan alternatif pemecahan masalah tidak ada hubungan dengan penyebab masalah. Ex: Jika biaya persalinan oleh bidan ternyata mahal, pemecahannya sbb: Bidan menurunkan biaya persalinan Bidan melakukan pertolongan persalinan bersama dukun Dana klaim jampersal diberikan segera.
41
Penentuan pemecahan masalah terpilih (10)
42
Penentuan pemecahan Masalah Terpilih
Langkah ke sepuluh akan menjadi mudah apabila langkah ke enam dilakukan dengan baik. Jika belum jelas, gunakan matriks MCUA untuk memilih pemecahan masalah terpilih Kriteria MCUA Kriteria Solusi (mis, ketersediaan biaya, kemudahan untuk melaksanakan, kemungkinan untuk berhasil, kejelasan, ketersediaan teknologi, dsb. Jumlah kriteria 3-5; Bobot kriteria 1-5: Skor penetaapan alternatif pemecahan masalah terpilih adalah 1-10
43
Penyusunan rencana pemecahan masalah (11)
44
Penyusunan Rencana Aksi
Gunakan format rencana kegiatan atau format Plan of Action (PoA) atau bisa juga dengan menggunakan diagram medan kekuatan (force-field diagram) Perhatikan faktor apa yang mendukung & faktor apa yang akan menghambat. Susunlah kegiatan dengan faktor pendukung yang lebih besar dari faktor penghambat, jangan sebaliknya. Faktor penghambat penolakan terhadap perubahan, takut kehilangan jabatan, kemalasan, kurang mengerti tentang masalah Faktor pendukung kepuasan memecahkan masalah, penghargaan terhadap siap yang memecahkan masalah, penghargaan dari pasien, dsb
45
Diagram Medan Kekuatan
Faktor Penghambat Kegiatan Faktor Pendukung
46
Penerapan pemecahan masalah (12)
47
Penerapan Pemecahan Masalah
Jika PoA sudah tersusun dengan baik sesuai dengan format yang ditentukan serta semua faktor penghambat ataupun pendorong telah di analisis dengan cermat, penerapan masalah diperkirakan dapat berjalan dengan lancar Tempatkan PoA pada tempat yang sering dilihat oleh petugas, misalnya pada dinding atau di atas meja kerja agar selalu terlihat & petugas tidak lupa dengan apa yang dikerjakan Jika setelah waktu yang ditentukan, pelaksanaan tidak mencapai hasil seperti yang di tetapkan berdasarkan indikator yang dipilih, langkah pelaksanaan harus diperbaiki.
48
Pemantauan & evaluasi (13)
49
Pemantauan dan Evaluasi
Pemantauan (monitoring); penilaian (evaluasi) Dua aspek penting yang diperhatikan dalam monev: Apakah aplikasi pemecahan masalah yang sedang dilaksanakan sudah diterapkan dengan baik. Misalnya, apabila aplikasi pemecahan masalah yang diterapkan adalah penyuluhan, maka perlu dipantau apakah petugas yang ditunjuk sudah melaksanakannya dengan baik. Menyangkut masalahnya sendiri, apakah masalahnya sudah terpecahkan atau belum. Ex: masalahnya adalah kunjungan K-4 yang masih kurang, maka supervisor harus lebih sering melihat apakah ada kemajuan yang dicapai.
50
Terima kasih tawarni_saquci@yahoo.co.id FB: taufiex_04@yahoo.com
HP Pengumpulan MID Semester 21 Desember 2013 Jam WIB (batas akhir)
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.