Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PSIKOLOGI DI INDONESIA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PSIKOLOGI DI INDONESIA"— Transcript presentasi:

1 PSIKOLOGI DI INDONESIA
STKIP SULUH BANGSA Oleh : Agung Maulana Kelas : Smt 2 ( Umum)

2 Latar Belakang Keberadaan psikologi di indonesia di mulai pada tahun walaupun memiliki sejarah yang jauh lebih pendek dari pada keberadaan psikologi di negara – negara barat, namun kebutuhan akan adanya psikologi di indonesia sama besar dengan negara – negara barat. Sebagai negara berkembang, psikologi di indonesia di butuhkan dalam bidang kesehatan, bisnis, pendidikan, politik, permasalahan sosial, dan lain – lain. Namun teori-teori psikologi barat tidak semua dapat di terapkan di Indonesia.

3 Sejarah Psikologi Di Indonesia
Psikologi di perkenalkan di indonesia pada pada tahun 1952 oleh slamet Iman Santoso ( ), Profesor psikiatri di fakultas kedokteran UI. Beliau juga menyelenggrakan kursus pelatihan tersebut dan menjadi suatu jurusan psikologi di fakultas kedokteran UI, dan Slamet di tunjuk sebagai ketua jurusan tersebut. Sementara itu tahun 1950-an beberapa psikolog indonesia di kirim oleh TNI untuk menjalani pendidikan di Belanda dan Jerman setelah itu di tempatkan lagi di beberapa daerah di Indonesia misal; jakarta dan bandung.

4 Pengembangan Beberapa Universitas yang mengembangkan ilmu Psikologi hingga menjadi suatu jurusan hingga fakultas. an (UI) Jakarta an (Undapj) Bandung an (UGM ) Yogyakarta an (Univ. Airlangga ) Surabaya Dan pada saat ini Psikologi di indonesia saat ini di satandarisasikan dan berada di bawah kontrol Departemen Pendidikan Nasional. Izin Praktik para psiklogi di bawah kontrol HIMPSI (Himpunan Psikologi Indonesia) dan Departemen Tenaga Kerja

5 Pendidikan Psikologi di Indonesia
Menurut kurikulum lama, untuk menjadi psikologi di butuhkan 5,5 sd 6 tahun, yang mencakup 158 sd 160 SKS (satuan kredit smester). Setelah lulus, yang bersangkutan akan dapat gelar S.psi (Sarjana Psikologi). Pada tahun 1994, kurikulum baru di mulai di berlakukan di mana gelar Spsi di berikan jika mhasiswa telah memenuhi 140 SKS. Ia kemudia dapat meneruskan mengambil pendidikan S2 dan seterusnya, pemegang gelar Spsi tersebut tidak di perkenankan untuk berpraktik psikologi. Pilihan lain adalah mengambil pendidikan profesi yang mencakup 20 SKS dan kemudian mendapat gelar psiklogi untuk dapat berpraktik psikologi.

6 Pendidikan Psikologi di Indonesia
Pada kurikulum lama, stelah siswa selesai mengambil 140 SKS, ia harus mengikuti program kepaniteraan-siswa ( internship ) di enam bagian fakultal psikologi, psi klinis, psi perkembangan, dan psikologi eksperimen.

7 Organisasi Profesional
Dengan perkembangan yang cepat ada begitu banyak hal hal dan masalah yang harus secaptnya di selesaikan, yaitu kurangnya kode etik profesional, khususnya malpraktik. Kode etik menjelaskan hal hal seperti : siapa yang berhak mengadministrasikan tes psikologis ? Apakah psikiater, konselor pendidikan, dan manajer personalia berhak untuk mengadministrasikan tes psikologi ?

8 Pertanyaan yang mucul Ada beberap pertanyaan pertanyaan lain yang muncul seperti : Apakah yang membuat program pelatihan hanya dapat di lakukan oleh psikolog ? Apa perbedaan antara pskologi dengan ekologi manusia ? Apa perbedaan antara psikologi personalia dengan manajemen personalia ? Dapatkah seni digunakan sebagai salah satu bentuk terapi ? Jika ya, siapa yang berhak yang melakukannya : seniman yanhg belajar psikologi atau pelajar yang belajar kesenian ?

9 Pertanyaan-pertnyaan di atas merupakan contoh dari hal – hal yang harus di jelaskan di dalam kode etik. Pembuatan kode etik psikologi oleh organisasi psikilogi di indonesia yaitu HIMPSI (Himpunan Psikologi Indonesia) Sampai saat ini tulisan dibuat, izin praktik tetap di keluarkan oleh Departemen Tenaga Kerja, dan Pengawas tetap di lakukan oleh kantor HIMPSI setemapat jika terjadi penyimpangan atau malpraktik, maka izin tersebut akan di cabut oleh Departemen Tenaga Kerja.


Download ppt "PSIKOLOGI DI INDONESIA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google