Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERKEMBANGAN PSIKOLOGI DI INDONESIA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERKEMBANGAN PSIKOLOGI DI INDONESIA"— Transcript presentasi:

1 PERKEMBANGAN PSIKOLOGI DI INDONESIA
VINA PUSPITA UNTUK MATA KULIAH KODE ETIK PSIKOLOGI FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS GUNADARMA

2 SEJARAH PERKEMBANGAN PSIKOLOGI DI INDONESIA
MASA PENJAJAHAN BELANDA MASA PENJAJAHAN JEPANG MASA SETELAH KEMERDEKAAN

3 MASA PENJAJAHAN BELANDA
TIGA Membina tenaga ahli yang dibutuhkan oleh masyarakat FUNGSI Memberikan sumbangan dalam lapangan ilmu dan budaya UTAMA Pembentukan kelompok elit

4 MASA PENJAJAHAN BELANDA
Geneeskundige Hoogeschool (1851) School tot Opleiding van Inlandsche Artsen (1927) RECHTSCHOOGESSCHOOL (1942) TECHNISCHE HOOGESCHOOL (1920) LANDBOUWKUNDIGE FACULTEIT (1940) MASA PENJAJAHAN BELANDA

5 MASA PENJAJAHAN JEPANG
Penggabungan UNIVERSITEIT VAN NEDERLANDSH-INDIE (Universitas Hindia Belanda, karena Jepang menang menjadi IKA DAIGAKU di Jakarta & KOGYO DAIGAKU di Bandung) MASA PENJAJAHAN JEPANG

6 (MASA SETELAH KEMERDEKAAN)
 Balai Perguruan Tinggi RI 19 Agustus 1945 NICA masuk, fakultas dipindahkan ke daerah Kedokteran di Klaten, Surakarta, Yogyakarta,Surabaya,dan Malang  NOOD UNIVERSITEIT 21 Jan 1946  Universiteit van Indonesie 21 Maret 1947  Universiteit Indonesia 2 Feb 1950 F. Kedokteran dan Kedokteran Gigi di Surabaya  UNIVERSITAS AIRLANGGA F.Teknik & F. Ilmu Pasti & Ilmu Alam di Bandung  INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG Akademi Pendidikan Jasmani di Bandung  UNIVERSITAS PADJAJARAN F. Keguruan & Ilmu Pddkn  UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA (IKIP JKT) F. Pertanian & F. Kedokteran Hewan di Bogor  INSTITUT PERTANIAN BOGOR (MASA SETELAH KEMERDEKAAN)

7 MASA SETELAH KEMERDEKAAN (lanjutan)
Fak. Psikologi UI  berawal kampus Rawamangun sehingga memiliki akar ilmu Pendidikan Fak Psikologi UGM : Sejak awal berdiri berada I wilayah RI sehingga kondisinya relatif stabil dibandingkan UI Fak. Psikologi UGM : Merupakan perkembangan Jurusan Psikologi pada Fak. Ilmu Pendidikan UGM Tahun 1964 Fak. Ilmu Pendidikan UGM diintegrasikan ke IKIP Yogyakarta 19 Desember 1964 Jurusan Psikologi yg semula tergabung dlm Fakultas Ilmu Pddkn dipisahkan & mjd bag. Langsung dr UGM & statusnya ditingkatkan mjd FAKULTAS PSIKOLOGI pada thn 1965 sesuai dgn Surat Keputusan Menteri Perguruan Tinggi & Ilmu Pengetahuan No.1 thn 1965 tgl 8 Jan 1965


Download ppt "PERKEMBANGAN PSIKOLOGI DI INDONESIA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google