Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGORGANISASIAN KELAS DAN UNGKAPAN HARAPAN PESERTA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGORGANISASIAN KELAS DAN UNGKAPAN HARAPAN PESERTA"— Transcript presentasi:

1 PENGORGANISASIAN KELAS DAN UNGKAPAN HARAPAN PESERTA
KEMENTERIAN DALAM NEGERI

2 PB 1 PROSES KELOMPOK DAN PENGORGANISASIAN DIRI PESERTA
Tujuan Setelah selesai penyajian PB ini, diharapkan peserta dapat: memahami perkenalan dan pengorganisasian peserta memahami tujuan pelatihan dan ungkapan harapan peserta SPB 1.1 PERKENALAN 1.2. TUJUAN PELATIHAN DAN UNGKAPAN HARAPAN PESERTA Waktu 2 jam 45 menit = 90 menit.

3 PB 1 PROSES KELOMPOK DAN PENGORGANISASIAN DIRI PESERTA
SPB 1.1. pembentukan suasana, perkenalan dan pengorganisasian kelas; 1.2 Tujuan Pelatihan dan Ungkapan Harapan Peserta Tujuan Setelah selesai penyajian PB ini, diharapkan peserta dapat: menjelaskan tujuan perkenalan dengan benar menjelaskan manfaat perkenalan dengan benar saling kenal antara peserta dengan peserta, peserta dengan fasilitator dan peserta dengan panitia membentuk kepengurusan kelas dengan benar Waktu 1 jam 45 menit = 45 menit.

4 IDENTITAS PRIBADI Nama : Asal : Pendidikan : Pekerjaan : Status :
Hobby :

5

6 dalam proses Pelatihan
MAKNA PERKENALAN Keberhasilan Pelatihan ditentukan oleh kesiapan 3 Faktor : Peserta Panitia Fasilitator Menciptakan Kedekatan, Keakraban serta Keterbukaan ASAH – ASIH – ASUH dalam proses Pelatihan

7 TUJUAN PERKENALAN Saling mengenal antar peserta dengan peserta, peserta dengan fasilitator atau pelatih dan peserta dengan panitia penyelenggara Menjalin hubungan kekeluargaan dan keakraban di antara peserta, fasilitatot dan panitia penyelenggara

8 Saling mengenal identitas pribadi masing-masing peserta;
MANFAAT PERKENALAN Saling mengenal identitas pribadi masing-masing peserta; Menciptakan keakraban dan kekeluargaan; Menciptakan suasana gembira; Mencairkan kekakuan suasana dan perilaku antara peserta; Menciptakan kerjasama dan saling menghargai.

9 Mengisi Data Pribadi Data yang perlu diisi peserta ada dua macam yaitu sebagai berikut: Data pribadi untuk perkenalan Data ini cukup singkat dan tidak terlalu pribadi. Oleh karena itu, data cukup berisi, nama, asal peserta, tingkat pendidikan, pekerjaan, status keluarga, dan hobi. Data pribadi untuk kelengkapan pelatihan Data ini dibutuhkan dalam pelatihan untuk mengetahui latar belakang peserta yang digunakan sebagai dasar penentuan berbagai kegiatan. Diantaranya penentuan berbagai kegiatan proses pelatihan dan proses belajar mengajar, mengetahui kemampuan dasar, serta mengetahui perkiraan tindak lanjut pelatihan dan pembinaannya.

10 Cara Perkenalan Perkenalan dapat dilakukan dengan berbagai macam cara dan berbagai permainan. Hal ini sangat tergantung pada waktu yang tersedia. Makin sempit waktu yang tersedia maka perkenalan perlu dilakukan lebih singkat dan sederhana, demikian juga sebaliknya. Berapa cara perkenalan yang dapat dipraktekkan dengan permainan diantaranya sebagai berikut: Permainan ZIP-ZAP Permainan TERIMAKASIH Permainan BARIS KERETA API

11 PERMAINAN ZIP-ZAP Nama Media : “ZIP – ZAP” Jenis Permainan
Pokok Bahasan Perkenalan dan Pengorganisasian Peserta Tujuan Peserta dapat saling mengenal nama dengan cepat Waktu Maksimal 15 menit PROSES Fasilitator mengajak peserta berdiri dan membentuk lingkaran. Jelaskan aturan permainannya ZIP berarti yang ditunjuk harus menyebutkan nama dan asal peserta di sebelah kirinya sedangkan ZAP berarti yang ditunjuk harus menyebutkan nama dan asal peserta di sebelah kanannya. Contohkan sekali. Mulailah permainan dengan mengucapkan ZIP ZAP berkali-kali kemudian menunjuk salah seorang peserta sambil mengucapkan ZIP ZAP. Bila yang ditunjuk tidak dapat menyebutkan nama sesuai perintah, persilahkan dia saling berkenalan ulang. Ulangi proses 4 dan 5 berkali-kali dengan menunjuk peserta yang berbeda. Tingkat aturan yakni: - ZIP berarti 2,3,4 dan seterusnya nama di sebelah kiri - ZAP berarti 2,3,4 dan seterusnya nama di sebelah kanan Lakukan proses 4 dengan menggunakan aturan terse but. Pisahkan peserta yang tidak dapat menyebutkan nama sesuai perintah. Setelah cukup 2,3 atau 4 orang, ajaklah peserta memberi hukuman. Lanjutkan permainan setelah melihat semua peserta sudah saling kenal. Akhirilah permainan setelah melihat semua peserta sudah saling kenal. Ajaklah peserta merefleksikan permainan tersebut. Gunakan pertanyaan penggerak untuk memancing peserta berkomentar. Hubungkan dengan dunia nyata seperti: - Bagaimana kalau dalam Pokmas kita tidak saling kenal ? Bagaimana kita mengetahui persoalan masyarakat kalau kita tidak mengenalnya?

12 Permainan 2 TERIMA KASIH 1. Tujuan : a. Memperkenalkan identitas diri sendiri b. Menghafal dan mengingat-ingat nama teman dalam pelatihan 2. Waktu a menit ( sesuai dengan jumlah peserta) 3. Tempat a. Didalam ruangan b. Diluar ruangan 4. Peserta a. Peorangan b. Semua umur ( anak-anak, dewasa, orang tua) c. Pria dan wanita

13 5. Peralatan Mic atau spidol 6. Langkah-langkah: a. Fasilitator mengajak peserta untuk membuat lingkaran di dalam ruangan; b. Fasilitator memperkenalkan diri sendiri kepada seluruh peserta pelatihan ( nama lengkap, nama panggilan, asal lembaga, hoby), misal namanya : LINTANG CHOIRU UMMAH dan panggilannya LINTANG; c. Fasilitator memberikan mik atau spidol kepada peserta yang berdiri di sebelah kanan, maka peserta yang menerima mic atau spidol bilang atau mengucapkan TERIMAKASIH mik atau spidol saya terima dari LINTANG (nama fasilitator), nama saya …………….dan dilanjutkan seterusnya pada peserta yang berdiri disebelah kanannya. d. Permainan tersebut hingga peserta yang terakhir, maka selesailah permainan terimakasihnya.

14 Permainan 3 BARIS KERETA API 1. Tujuan : a. Mengakrabkan peserta pelatihan b. Mencairkan suasana kekakuan (rasa malu, rasa tidak enak, dll) diantara peserta c. Saling mengenal nama dan identitas yang lain 2. Waktu menit 3. Tempat a. Didalam ruangan b. Diluar ruangan 4. Peserta a. Peorangan b. Semua umur (anak-anak, dewasa, orang tua) c. Pria dan wanita

15 a. Fasilitator mengajak peserta untuk menghitung dari nomor 1
5. Peralatan Daftar perintah 6. Langkah-langkah: a. Fasilitator mengajak peserta untuk menghitung dari nomor 1 sampai dengan 5; b. Fasilitator menugaskan pada peserta yaitu masing-masing peserta yang nomornya sama berkumpul misal nomor 1 kumpul dengan nomor 1 dan seterusnya ( ada 5 kelompok); c. Fasilitator menugaskan kepada masing-masing kelompok untuk berbaris seperti kereta api; d. Fasilitator menugaskan pada masing-masing kelompok, yaitu: 1) Tinggi badan, yang paling tinggi berdiri paling depan; Nomor sepatu: nomor sepatu yang paling kecil berdiri paling belakang; Usia: usia yang paling tua berbaris paling belakang Bulan kelahiran: Bagi yang lahir bulan Desember berdiri paling depan Berat badan: bagi yang berat badannya paling ringan berdiri paling belakang dan seterusnya.

16

17


Download ppt "PENGORGANISASIAN KELAS DAN UNGKAPAN HARAPAN PESERTA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google