Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI NEGARA
2
KELOMPOK 5 Eva Yunia Widianti / 1516011013010
Sultan Harun A. R / Fatma Syalli S. / Devita Putri Kusuma D. / Siti Lailatus Safitri /
3
PENGERTIAN IDEOLOGI Secara etimologi istilah ideologi berasal dari kata idea yang berarti gagasan, konsep, pengertian dasar, cita-cita, dan logos yang berarti Ilmu dan kata idea berasal dari bahasa yunani eidos yang artinya bentuk. Di samping itu ada kata idein yang artinya melihat. Maka secara harfiah, ideologi adalah ilmu atau pengertian- pengertian dasar.
4
Ada beberapa istilah ideology menurut beberapa para ahli yaitu: 1
Ada beberapa istilah ideology menurut beberapa para ahli yaitu: 1. Destut De Tracy : Ideologi adalah ilmu mengenai gagasan atau ilmu tentang ide- ide yang sesuai dengan realita dan sejalan dengan akal budi bukan khayalan atau gagasan palsu. 2. Surbakti membagi dalam dua pengertian yakni : Ideologi secara fungsional : seperangkat gagasan tentang kebaikan bersama atau tentang masyarakat dan Negara yag dianggap paling baik. Ideologi secara struktural : suatu sistem pembenaran seperti gagasan dan formula politik atas setiap kebijakan dan tindakan yang diambil oleh penguasa. 3. AL-Marsudi; ideologi adalah ajaran atau ilmu tentang gagasan dan buah pikiran atau science des ideas.
5
4. Puspowardoyo: Bahwa ideologi dapat dirumuskan sebagai komplek pengetahuan dan nilai secara keseluruhan menjadi landasan seseorang atau masyarakat untuk memahami jagat raya dan bumi seisinya serta menentukan sikap dasar untuk mengolahnya. Berdasarkan pemahaman yang dihayatinya seseorang dapat menangkap apa yang dilihat benar dan tidak benar, serta apa yang dinilai baik dan tidak baik. 5. Harol H. Titus: Definisi dari ideologi adalah suatu istilah yang digunakan untuk sekelompok cita-cita mengenai bebagai macam masalah politik ekonomi filsafat sosial yang sering dilaksanakan bagi suatu rencana yang sistematis tentang suatu cita-cita yang dijalankan oleh kelompok atau lapisan masyarakat.
6
6. Descartes: Ideologi adalah inti dari semua pemikiran manusia. 7
6. Descartes: Ideologi adalah inti dari semua pemikiran manusia. 7. Machiavelli: Ideologi adalah sistem perlindungan kekuasaan yang dimiliki oleh penguasa. 8. Thomas H: Ideologi adalah suatu cara untuk melindungi kekuasaan pemerintah agar dapat bertahan dan mengatur rakyatnya. 9. Karl Marx: Ideologi merupakan kesadaran palsu, sebab ideologi merupakan hasil pemikiran tertentu yang diciptakan oleh para pemikir sesuai kepentingannya.
7
MAKNA IDEOLOGI BAGI NEGARA
Pada hakikatnya ideologi adalah sebagai keseluruhan pandangan, cita-cita, keyakinan, dan nilai bangsa Indonesia yang secara normatif perlu diwujudkan dalam kehidupan bermasyarakat berbangsa dan bernegara.
8
MAKNA IDELOGI BAGI NEGARA, MENURUT M. IQBAL HASAN 1
MAKNA IDELOGI BAGI NEGARA, MENURUT M.IQBAL HASAN 1. Konsensus tentang nilai dasar suatu masyarakat dalam bernegara. 2. Gagasan dasar yang disusun secara sistematis dan menyeluruh mengenai manusia dan kehidupannya, utamanya hidup bernegara. 3. Sebagai cita-cita sekaligus motivasi dalam sistem penyelenggaraan negara. MAKNA IDELOGI BAGI NEGARA, MENURUT ELLY M. SETIADI 1. Mempunayai derajat yang tinggi sebagai nilai hidup kebangsaan dan kenegaraan. 2. Mewujudkan asas kerokhanian dari pandangan dunia atau pandangan hidup yang harus dipelihara, dikembangkan, diamalkan, ditanamkan pada generasi agar lestari, diperjuangakan, dan dipertahankan sebagai landasan bernegara.
9
PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI BANGSA DAN NEGARA
A. Pancasila sebagai ideologi bangsa. Pancasila sebagai ideologi bangsa adalah pancasila sebagai cita-cita negara atau cita-cita yang menjadi basis bagi suatu teori atau sistem kenegaraan untuk seluruh rakyat dan bangsa Indonesia Berdasarkan Tap. MPR No. XVIII/MPR/1998 tentang pencabutan ketetapan MPR tentang P4. Ditegaskan bahwa pancasila adalah dasar NKRI yang harus dilaksanakan secara konsisten dalam kehidupan berbangsa dan bernegara b. Pancasila sebagai ideologi negara. Pengertian ideologi adalah ajaran atau ilmu tentang gagasan dan buah pikiran atau science des ideas (Marsudi, 2001). Puspowardoyo (1992) menyebutkan bahwa ideologi dapat di rumuskan sebagai kompleks pengetahuan dan nilai secara keseluruhan menjadi landasan seseorang atau masyarakat untuk memahami jagat raya dan bumi seisinya, serta menentukan sikap dasar untuk mengolahnya. Berdasarkan pemahaman yang dihayatinya seseorang dapat menangkap apa yang dilihat benar dan tidak benar serta apa yang dinilai baik dan tidak baik. Menurut pendapat Harol H.Titus defenisi dari ideologi adalah suatu istilah yang digunakan untuk sekelompok cita-cita mengenai berbagai macam masalah politik ekonomi filsafat sosial yang sering dilaksanakan bagi suatu rencana yang sistematis tentang suatu cita-cita yang dijalankan oleh sekelompok atau lapisan masyarakat.
10
1. Ciri-ciri ideologi adalah sebagai berikut : Mempunyai derajat yang tertinggi sebagai nilai hidup kebangsaan dan kenegaraan Mewujudkan suatu asaz kerohanian, pandangan-pandangan hidup, pegangan hidup yang dipelihara diamalkan, dilestarikan kepada generasi berikutnya, diperjuangkan dan dipertahankan dengan kesediaan berkorban. 2. Fungsi ideologi menurut pakar dibidangnya : Sebagai sarana untuk memformulasikan dan mengisi kehidupan manusia secara individual (cahyono,1986). Sebagai jembatan pergeseran kendali kekuasaan dari generasi tua dengan generasi muda, (setiardja,2001). Sebagai kekuatan yang mampu memberi semangat dan motivasi individu, masyarakat,dan bangsa untuk menjalani kehidupan dalam mencapai tujuan. (hidayat,2001).
11
PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI TERBUKA DAN TERTUTUP
Ideologi terbuka adalah ideologi yang mampu mengikuti perkembangan jaman dan bersifat dinamis. Ideologi tertutup adalah ajaran atau pandangan dunia atau filsafat yang menentukan tujuan tujuan norma norma politik dan sosial, yang dinyatakn sebagai kebenaran dan tidak boleh dipersoalkan melainkan harus dipatuhi.
12
Ciri-ciri ideologi terbuka dan ideologi tertutup adalah: a
Ciri-ciri ideologi terbuka dan ideologi tertutup adalah: a. Ideologi Terbuka 1. Merupakan cita-cita yang sudah hidup dalam masyarakat Berupa nilai dan cita yang berasal dari dalam masyarakat sendiri Tidak pernah memaksa kebebasan dan tanggung jawab masyarakat, melainkan menginspirasi masyarakat untuk berusaha hidup bertanggung jawab Bersifat dinamis dan reformasi. b. Ideologi Tertutup 1. Bukan merupakan cita-cita yang sudah hidup dalam masyarakat Bukan berupa nilai dan cita-cita Kepercayaan dan kesetian ideologis yang kaku Terdiri atas tuntutan dan operational yang diajukan mutlak.
13
Nilai - nilai yang terkandung dalam ideologi pancasila sebagai ideologi terbuka: 1. Nilai dasar, yaitu hakekat kelima sila pancasila 2. Nilai instrumental, yang merupakan arahan, kebijakan strategi, sasaran serta lembaga pelaksanaannya 3. Nilai praktis, yaitu merupakan realisasi nilai-nilai instrumental dalam suatu realisasi pengalaman yang bersipat nyata, dalam kehidupan sehari-hari dalam masyarakat,berbangsa dan bernegara. Suwarno, P.J., 1993,Pancasila Budaya Bangsa Indonesia, Yogyakarta: Kanisius
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.