Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehAri Tan Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Praktek Kerja Profesi Apoteker UNHAS RSU. Andi Makkasau Pare-Pare
PEMANTAUAN TERAPI OBAT Pada Pasien Preeklampsia pada Ibu Hamil Gravida 26 Minggu + Gemelli OLEH : KASMILASARI PEMBIMBING : ANITA, S.Si, Apt Praktek Kerja Profesi Apoteker UNHAS RSU. Andi Makkasau Pare-Pare 2017
2
PENGERTIAN Preeklampsia Gemelli Gravida
3
Hipertensi dalam kehamilan
1. Gestational hypertension 2. Preeklampsia (genuine) 3. Eklampsia 4. Preeklampsia superimposed 5. Hipertensi kronis
4
PREEKLAMPSIA Hipertensi yang timbul setelah 20 minggu kehamilan disertai dengan proteinuria. Gangguan multistem yang bersifat spesifik terhadap kehamilan dan masa nifas Preeklampsia terjadi peningkatan reaktivitas vaskular dimulai umur kehamilan 20 minggu, tetapi hipertensi dideteksi umumnya trimester II Preeklampsia dibagi menjadi preeklampsia ringan, preeklampsia berat, dan eklampsia
5
PATOFISIOLOGI PREEKLAMPSIA
Gangguan repons immune dan infasi trofoblasthipoksia trofoblast meningkatnya zat toksik: radikal bebas, cytocine, enzima proteolitik kerusakan endotel. Kerusakan endotel prostacyclin (vasodilator) dan nitric oxide turun. Endotilin (vasocontrictor) naik Jika diikuti vasokonstriksi agegasi platelet thromboxane dan serotonin (vasokonstriktor) naik. Dalam mikrosirkulasi akan terbentuk thrombin microangiopathy, thrombocytopenia dan hemolisis. Permeabilitas dinding pemb darah turun edema vol plasma turun (hemokonsentrasi) Akibat dari semua diatas maka hemodinamik ibu terganggu, yang ditandai dengan penurunan volume plasma, peningkatan peripheral vascular resistance dan tekanan darah sebagai mekanisme kompensasi akan meningkat
6
PROFIL PASIEN NAMA NURLINDA HASRAN JENIS KELAMIN PEREMPUAN
TANGGAL LAHIR NO. RM RUANG INAP KAMAR BERSALIN/ III MRS KRS DPJP dr. A. RISMA NIRWATY SULHAM, SP.OG
7
PROFIL PENYAKIT Keluhan utama : Kontraksi dan nyeri luka jahitan di perut Riwayat penyakit : - Anamnesa : Keluar lendir sejak tadi malam, sakit kepala Diagnosa : Gravid 26 minggu + PE + Gemelli
8
DATA KLINIK
9
DATA SUBJEKTIF
10
DATA LABORATORIUM
11
PROFIL PENGOBATAN
12
RASIONALITAS OBAT
13
Data Assesment Dan Plan Pengobatan Pasien
Subjektif (S), Objektif (O) Assesment (A) Plan (P) Keterangan S = Pasien datang dengan keluhan benjolan pada kelamin sebesar telur O = Suhu badan : 36,5 Pasien menerima obat sanmol. Pemberian sanmol sebagai antipiretik tanpa ada indikasi Konfirmasi ke dokter atau perawat tentang indikasi pemberian obat sanmol Menggunakan kombinasi dengan nifedipine ditujukan untuk efek long acting pada kehamilan O = TD : 170/100 Pasien menerima obat amlodipine sebagai obat Anti Hipertensi yang tidak sesuai dengan kondisi penderita Merekomendasikan ke dokter agar mengganti obat Anti Hipertensi yang sesuai untuk penderita Amlodipine di ganti dengan Bisoprolol
14
TERIMA KASIH
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.