Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MACAM – MACAM SISTEM OPERASI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MACAM – MACAM SISTEM OPERASI"— Transcript presentasi:

1 MACAM – MACAM SISTEM OPERASI
Oleh : ERVI RAHMAWATI, ST

2 WINDOWS sistem operasi yang paling populer. Hampir semua orang pernah memakainya. Beberapa versi microsoft Windows yang terkenal: microsoft Windows 98, 2000, Me, XP, Vista, Seven 7 dan yang paling terbaru Windows 8. Kelebihan Microsoft Windows: 1. Banyak digunakan sebagai software jaringan Kekurangan Microsoft Windows: 1. Lisensi mahal

3 MACINTOSH Sistem operasi yang unggul dalam hal grafik. Memerlukan hardware khusus sehingga tidak dapat di-install di computer biasa. Versinya antara lain Mac OS X (Tiger), Leopard. Kelebihan Apple Machintosh: 1. Lebih cepat dan tidak cepat hang 2. Lebih nyaman digunakan 3. User friendly 4. High performance. Kekurangan Apple Machintosh: 1. Mac tidak bisa dirakit sendiri karena apple tidak memberikan lisensi 2. Software tidak terlalu lengkap 3. Harga yang terlalu mahal

4 LINUX Kelebihan linux: 1. Banyak digunakan dalam operasi jaringan
Pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvald. Merupakan macam-macam sistem operasi open source artinya bisa dikembangkan oleh semua orang dengan bebas. Turunan linux atau yang dikenal dengan distro linux banyak sekali macamnya. Mungkin linux merupakan sistem operasi yang paling banyak. Beberapa di antaranya yaitu: Debian, Suse, Red Hat (Fedora), Slackware, Ubuntu, Backtrack, dan lain-lain. Kelebihan linux: 1. Banyak digunakan dalam operasi jaringan 2. Bekerja pad dua mode, grafis dan teks 3. Pengoperasian tidak memerlukan lisensi. Kekurangan Linux:  1. Salah satunya kurang familiar bagi yang masih awam.

5 ANDROID Android  adalah SO yang baru-baru ini muncul dan banyak dipakai oleh orang. Pada dasarnya, Android adalah Os linux yang dikembangkan dan di buat untuk aplikasi Mobile atau ponsel. Android menyediakan platform terbuka bagi para pengembang untuk menciptakan aplikasi mereka sendiri untuk digunakan oleh bermacam peranti bergerak. Kelebihan Android : 1. Tidak perlu bayar untuk download aplikasi (free) 2. Didukung penuh oleh google 3. Stabil dan tidak mudah hang 4. Harga relatif murah. Kekurangan Android: 1. Kurang nyaman untuk dipakai komunikasi. 2. Tidak ada microsoft office. 3. Harus terkoneksi dengan jaringan internet. 4. Belum banyak aplikasi yang tersedia.

6 Kerjakan S.O apa saja yang sering kalian gunakan?
Apa yang kalian ketahui tentang S.O windows9x,2000,2003,2008,windows 7 dan windows 8.? TERIMA KASIH


Download ppt "MACAM – MACAM SISTEM OPERASI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google