Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ATLETIK TOLAK PELURU.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ATLETIK TOLAK PELURU."— Transcript presentasi:

1 ATLETIK TOLAK PELURU

2 FILOSOFI Dalam dunia olahraga, dikenal banyak sekali cabang olahraga, antara lain adalah atletik, permainan, senam dan beladiri. Dari keempat cabang olahraga tersebut, atletik mempunyai peranan penting, karena gerakan-gerakannya merupakan gerakan dasar bagi cabang olahraga lainnya Istilah atletik berasal dari bahasa Yunani athlon yang berarti “berlomba” Menurut Saputra, YM (2001:2) Atletik merupakan kegiatan manusia sehari-hari yang dapat dikembangkan menjadi kegiatan bermain dan berolahraga yang diperlombakan dalam bentuk jalan, lari, lompat, dan lempar.

3 SARANA PRASARANA LAPANGAN PELURU

4 TEHNIK DASAR Cara memegang peluru Ada 3 teknik memegang peluru :
Jari-jari direnggangkan sementara jari kelingking agak ditekuk dan berada di samping peluru, sedang ibu jari dalam sikap sewajarnya. Untuk orang yang berjari kuat dan panjang. Jari-jari agaka rapat, ibu jari di samping, jari kelingking berada di samping belakang peluru. Biasa dipakai oleh para juara. Seperti cara diatas, hanya saja sikap jari-jari lebih direnggangkan lagi, sedangkan letak jari kelingking berada di belakang peluru. Cocok untuk orang yang tangannya pendek dan jari-jarinya kecil. Posisi badan Sikap tolakan Gerak lanjutan

5 Ortodok (gaya menyamping)
Gaya ortodok adalah suatu gerakan menolak pada cabang tolak peluru dan posisi tubuh menyampingi sector tolakan,gerakan ini juga disebut gaya menyamping. Cara melakukan tolakan : Posisi tubuh berdiri ditengah lapangan tolak dan menyampingi sector lemparan Tangan kanan keatas sambil membawa peluru Tangan ditekuk dan peluru diletakkan dileher tepatnya berada dibawah telinga Kaki kanan dibuka selebar bahu Condongkan badan kedepan Ayunkan kaki kiri Kaki kanan lompat dan geser kekiri Lakukan tolakan dengan cara mendorong peluru ( bukan lempar peluru ) Kaki kanan melangkah kedepan sebagai gerak lanjutan

6 O’bryan (gaya membelakangi)
Gaya o’bryan adalah suatu gerakan menolak pada cabang tolak peluru dan posisi tubuh membelakangi sector tolakan, gaya ini sering disebut sebagai gaya membelakangi. Cara melakukan tolakan : posisi tubuh berdiri ditengah lapangan tolak peluru dan membelakangi sector lemparan. Tangan kanan keatas sambil membawa peluru. Tangan ditekuk dan peluru diletakkan dileher tepatnya berada dibawah telinga. Kaki kanan melangakh kedepan diikuti dengan condongan badan kedepan. Ayun kaki kiri Kaki kanan digeser kebelakang Kemudian putar tubuh dan lakukan tolakan Kaki kanan melangkah kedepan sebagai gerak lanjutan.

7 PERATURAN


Download ppt "ATLETIK TOLAK PELURU."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google