Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Global E-Business and Collaboration
Ivan Diryana, ST.,MT Sistem Informasi Manajemen STIE Ekuitas
2
BUSINESS PROCESSES Proses bisnis / Business processes, mengacu pada cara mengorganisasikan, mengkoordinasikan dan memfokuskan pekerjaan untuk memproduksi suatu produk atau servis yang memiliki nilai. Bisnis proses adalah sekumpulan aktifitas yang dibutuhkan untuk memproduksi sebuah produk atau jasa. Arus material dan arus informasi.
3
Business Process
4
Business Process
5
IS Mempermudah Bisnis Proses
6
Dengan menganalisis proses bisnis secara cermat kita dapat memperoleh pemahaman yang lebih baik bagaimana sebuah bisnis bekerja.
7
Tipe Sistem Informasi Transaction processing systems,
Management information systems, Decision-support systems, Systems for business intelligence.
8
Transaction Processing Systems (TPS)
Merupakan sistem terkomputerisasi yang bekerja dan merekam transaksi sehari-hari seperti sales order entry, hotel reservations, payroll, employee record keeping, dan shipping.
9
Transaction Processing Systems (TPS)
10
Management Information System
11
Management Information System
12
Decision-support systems
13
Systems for business intelligence
14
SYSTEMS FOR LINKING THE ENTERPRISE
Bagaimana menghubungkan tipe-tipe SI tersebut? Enterprise Applications Enterprise systems, Supply chain management systems, Customer relationship management systems, Knowledge management systems.
15
Enterprise systems Enterprise systems, juga dikenal sebagai Enterprise Resource Planning (ERP) Mengintegrasi bisnis proses di bagian manufaktur, keuangan, sales marketing dan SDM kedalam satu software system.
16
Enterprise Resource Planning Concept
17
Supply Chain Management Systems
Digunakan oleh perusahaan untuk mengelola hubungan dengan supplier Sharing informasi mengenai pemesanan, produksi, inventory dan pengiriman sehinggak supplier dapat mencari, memproduksi dan mengirim pesanan secara efisien interorganizational system
19
Customer Relationship Management Systems
Membantu perusahaan untuk mengidentifikasi, menarik dan mempertahankan konsumen-konsumen yang profitable, memberikan pelayanan yang lebih baik dan meningkatkan penjualan.
21
Knowledge Management Systems
Membantu perusahaan mengelola proses menangkap knowledge, mengaplikasikan, dan “expertise”.
23
E-BUSINESS, E-COMMERCE, DAN E-GOVERNMENT
E-Business penggunaan teknologi digital dan internet untuk melakukan proses bisnis utama pada sebuah perusahaan. E-Commerce Pembelian dan penjualan produk atau jasa melalui internet E-Government aplikasi internet dan jaringan pada lembaga-lembaga pemerintah dan sektor pelayan publik
24
Information System Department
Secara garis besar terdiri dari: Programmers System Analyst Information System Manager Pada banyak perusahaan dipimpin oleh CIO (Chief Information Officer) Dapat juga mencakup End users
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.