Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Location Based Services
Pemrograman Mobile Kelompok Pertemuan 9 Location Based Services
2
Anggota Kelompok Yuliadi Fajar Pangestu 15.11.0075
Rizqy Faiz F Muhammad Iqbal Adi Purnomo Mujiburohman
3
Pengertian Location Based Services
Location based servicess adalah layanan berbasis lokasi atau istilah umum yang sering digunakan untuk menggambarkan teknologi yang digunakan untuk menemukan lokasi perangkat yang pengguna gunakan. Layanan ini menggunakan teknologi global positioning services (GPS) dan cellbased location dari Google.
4
Komponen Location Based Service
Mobile Devices Communication Network Positioning Component Service and Aplication Provider Data and Content Provider
5
Google Maps API Google Maps adalah suatu peta dunia yang dapat kita gunakan untuk melihat suatu daerah. Dengan kata lain, Google Maps merupakan suatu peta yang dapat dilihat dengan menggunakan suatu browser. Google Maps API adalah suatu library yang berbentuk JavaScript.
6
Google Maps API Pada Google Maps API terdapat 4 jenis pilihan model peta yang disediakan oleh Google, diantaranya adalah: ROADMAP, ini yang saya pilih, untuk menampilkan peta biasa 2 dimensi SATELLITE, untuk menampilkan foto satelit TERRAIN, untuk menunjukkan relief fisik permukaan bumi dan menunjukkan seberapa tingginya suatu lokasi, contohnya akan menunjukkan gunung dan sungai HYBRID, akan menunjukkan foto satelit yang diatasnya tergambar pula apa yang tampil pada ROADMAP (jalan dan nama kota) Pada Android, penentuan lokasi ini semua diatur oleh sebuah kelas yang bernama LocationManager, jadi location manager-lah yang akan menentukan kapan kita harus
7
Apliaksi
8
Mengkonfigurasi Layanan Google Play
9
Google_maps_api.xml
10
AndroidManifest.xml
11
Build.Gradel (Modul:App)
12
Class DataParser
13
Class DataParser
14
MapsActivity
15
Class DataParser
16
TERIMAKASIH
17
Daftar Pustaka
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.