Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

TEKNOLOGI HIDROPONIK.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "TEKNOLOGI HIDROPONIK."— Transcript presentasi:

1 TEKNOLOGI HIDROPONIK

2 KONTRAK PERKULIAHAN Metode perkuliahan : Ceramah; Diskusi;
Tugas kelompok; Tugas mandiri.

3 2. Rencana pembelajaran, waktu dan materi :
Pertemuan ke Materi Metode I Rencana Persiapan Perkuliahan Ceramah Diskusi II Pengertian, prospek, sejarah dan perkembangan hidroponik Macam-macam hidroponik alasan penerapan hidroponik Tempat yang digunakan untuk budidaya tanaman hidroponik III Kel 1 Pengertian, prospek, sejarah dan perkembangan hidroponik Kel 2 Hidroponik substrat Kel 3 NFT Diskusi Kelompok

4 2. Rencana pembelajaran, waktu dan materi : (Lanjutan)
Pertemuan ke Materi Metode IV Kel 4 Rakit apung Kel 5 Aeroponik Kel 6 Tempat yang digunakan untuk budidaya tanaman hidroponik Diskusi Kelompok V UJIAN KD1 VI-VII Jenis-jenis tanaman hidroponik Penyediaan bahan tanaman hidroponik Macam media tanam dan wadah yang baik untuk tanaman hdroponik Ceramah Diskusi VIII Kel 1 Jenis tanaman hidroponik (sayuran) Kel 2 Jenis tanaman hidroponik (buah-buahan) Kel 3 Bahan tanaman hidroponik (vegetatif)

5 2. Rencana pembelajaran, waktu dan materi : (Lanjutan)
Pertemuan ke Materi Metode IX Kel 4 Bahan tanaman hidroponik (generatif) Kel 5 media tanam Kel 6 wadah (bangunan) tanaman hdroponik Diskusi Kelompok X UJIAN KD2 XIII Kel 1 penggunaan bahan organik untuk nutrisi hidroponik Kel 2 pembuatan ramuan nutrisi dari senyawa kimia murni Kel 3 Ramuan nutrisi dari pupuk kimia XIV Kel 4 Pemeliharaan hidroponik Kel 5 panen hidroponik Kel 6 penanganan pasca panen hidroponik XV UJIAN KD 3 XVI REMIDI KD1, 2, 3

6 Apakah hidroponik??? Hidroponik ialah satu kaedah penanaman sayur-sayuran yang tidak menggunakan tanah.

7 Perkembangan dan sejarah hidroponik
Perkembangan : cara budidaya tanaman dengan media bukan tanah Sejarah : telah berkembang secara sederhana sejak zaman Babilonia dengan taman gantung dan suku Aztek dengan rakit rumput

8 Perkembangan hidroponik (lanjutan)
1600 an diketahui tanaman yang diairi dengan air berlumpur tumbuh lebih bagus dibanding air bening -> tanaman menyerap sesuatu dari air berlumpur –> nutrisi tanaman 1860 Sach 1861 Knop memperkenalkan susunan hara untuk tanaman -> nutrikultur 1925 Gericke Univ California memperkenalkan hidroponik di luar Laboratorium -> untuk tentara Amerika di samodra Pasifik

9 Prospek hidroponik?? menjadipermintaan utama dalam daftar konsumsi
kesadaran masyarakat akan gerakan vegan/vegetarian permintaan sayuran dan buah-buahan Berasal dari ramah lingkungan menjadipermintaan utama dalam daftar konsumsi

10 Macam-macam hidroponik
NFT Rakit apung Hidroponik substrat Hidroponik sederhana dll

11 Keunggulan hidroponik
Bisa digunakan di tanah bertoksik, padang pasir dan lain-lain Sayur-sayuran akan cepat tumbuh dan mengeluarkan hasil yang berkualiti tinggi Bersih dan bebas daripada sebarang racun makhluk perusak Tidak perlu merumpai, menyiram dan mencangkul Penggunaan air dan baja yang terkawal dan efisien; Pulangan hasil seunit kawasan bagi seunit masa adalah tinggi.


Download ppt "TEKNOLOGI HIDROPONIK."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google