Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehVerawati Oesman Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PADA PT. PEGADAIAN (PERSERO) CABANG KEDATON
ABSTRAK TATA CARA PERHITUNGAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PADA PT. PEGADAIAN (PERSERO) CABANG KEDATON Oleh Putri Ratnasari Penulisan Tata Cara Perhitungan, Penyetoran, dan Pelaporan Pajak Bumi dan Bangunan pada PT Pegadaian (Persero) memiliki tujuan untuk mengetahui berapa pajak terutang yang harus dibayar oleh PT Pegadaian (Persero) juga untuk mengetahui sejauh mana kesadaran PT Pegadaian (Persero) dalam melakasanakan kewajiban sebagai Wajib pajak untuk membayar pajak dan setiap prosedur pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) pada seksi-seksi terkait, adalah untuk melaporkan, dan membayarkan pajak yang terutang. Sistem pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan pada PT Pegadaian (Persero) menggunakan official assessment system yakni suatu sistem perpajakan yang memberi wewenang kepada pemerintah untuk menentukan berapa besarnya pajak yang terutang. Tata Cara Pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan yang dilakukan PT Pegadaian (Persero) yaitu Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) menerbitkan Surat Pemberitahuan Pajak terutang (SPPT) untuk diberikan kepada wajib pajak, kemudian wajib pajak bisa membayar langsung ke Bank Persepsi dengan memberi surat tanda terima setoran. Dari kesimpulan dapat diketahui bahwa PT. Pegadaian (Persero) telah melakukan pembayaran dengan baik dan sesuai dengan peraturan dari yang berlaku.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.