Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

2.4. Kruskal-Walls Test. Uji Kruskal-Wallis dikenal juga dengan Analisa Varian (ANOVA) untuk data berperingkat (ordinal), dimana nilai pengamatan diberikan.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "2.4. Kruskal-Walls Test. Uji Kruskal-Wallis dikenal juga dengan Analisa Varian (ANOVA) untuk data berperingkat (ordinal), dimana nilai pengamatan diberikan."— Transcript presentasi:

1 2.4. Kruskal-Walls Test. Uji Kruskal-Wallis dikenal juga dengan Analisa Varian (ANOVA) untuk data berperingkat (ordinal), dimana nilai pengamatan diberikan peringkat. Uji ini tidak memerlukan asumsi seperti ANOVA dalam parametrik. Analisa Varian (ANOVA) ini dipergunakan untuk dua hal. Pertama Membandingkan dua atau lebih nilai rata-rata populasi secara bersamaan atau simultan. Kedua. Melihat apakah varians dari populasi tersebut sama. 19/09/ :49 Uji Kruskal

2 Langkah-langkah Uji Kruskal-Walls
Merumuskan hipotesa.: Ho : 1 =2 =3 = k dan H1 : 1  2  3  k Memilih taraf nyata. Nilai uji Kruskal-Wallis untuk ukuran sampel minimal 5, mempunyai distribusi yang hampir mirip dengan distribusi Chi-kuadrat. Oleh sebab itu uji ini menggunakan distribusi Chi-kuadrat, dengan derajat bebas (df) = k – 1 Dimana “k” adalah jumlah kategori. Menentukan nilai uji Kruskal –Wallis. Nilai Uji Kruskal–Wallis dinyatakan dengan “H” dan dirumuskan sebagai berikut: 19/09/ :49 Uji Kruskal

3 R1 = Jumlah Peringkat sampel I R2 = Jumlah Peringkat sampel II
Dimana: N = Jumlah total sampel R1 = Jumlah Peringkat sampel I R2 = Jumlah Peringkat sampel II n1 = Jumlah sampel I n2 = Jumlah sampel II nk = Jumlah sampel “k” 19/09/ :49 Uji Kruskal

4 Bagaimana mencari nilai R?
Dicari dengan langkah-langkah sbb Semua sampel digabung menjadi satu. Nilai yang sudah digabung diurutkan dari yang terkecil ke yang terbesar Nilai urut digantikan dengan peringkat dari yang kecil ke yang besar dan untuk nilai yang sama digunakan nilai peringkat rata-rata. Nilai peringkat dijumlahkan sesuai dengan sampel masing-masing, nilai ini menjadi nilai “R”. Menentukan daerah keputusan 19/09/ :49 Uji Kruskal

5 Contoh. Anda ingin melakukan diversifikasi Indomie, tetapi sebelum melakukannya anda melakukan uji pasar. Anda ingin mengetahui apakah ada perbedaan nilai penjualan setelah melakukan diversifikasi. Bentuk diversifikasinya adalah Indomi “Rasa Manis”, “Pahit” dan “rasa Asin”. Untuk itu anda mengambil sampel Nilai penjualan tiap 5 kabupaten di masing-masing daerah seperti tabel berikut. 19/09/ :49 Uji Kruskal

6 Nilai penjualan untuk ketiga rasa indomie
Manis Pahit Asin. Kab. Penjualan A 30 F 345 K 90 B 110 G 255 L 50 C 1250 H 155 M 315 D 1025 I 215 N E 300 J 370 O 200 19/09/ :49 Uji Kruskal

7 Langkah 1. Merumuskan hipotesa
Hipotesa yang diuji adalah tidak ada perbedaan nilai penjualan untuk rasa Manis, Pahit dan Asin. Hipotesa dinyatakan sbb: Ho : M = P = A :Tidak ada perbedaan nilai penjualan untuk rasa Manis, Pahit dan Asin H1 : M  P  A : Ada perbedaan nilai penjualan untuk rasa Manis, Pahit dan Asin 19/09/ :49 Uji Kruskal

8 Langkah 2 Menentukan taraf nyata. Misal  = 5% dan derajat bebas (df) = 2 yang diperoleh dari k=3 dan df=k-1. Nilai Chi-kuadrat adalah 5,99 19/09/ :49 Uji Kruskal

9 Langkah 3. Menentukan nilai uji Kruskal-Walls
Hal ini dilakukan dengan menggabungkan data dan pemeringkatan dari yang tekecil 30 sampai yang terbesar 1250. Kemudian dibuat peringkat, seperti pada tabel berikut. 19/09/ :49 Uji Kruskal

10 Nilai peringkat No Nilai P 1 30 6 155 11 315 2 50 7 200 12 345 3 90 8
215 13 370 4 110 4,5 9 255 14 1025 5 10 300 15 1250 P=Peringkat 19/09/ :49 Uji Kruskal

11 Setelah mendapatkan peringkat, kemudian menjumlahkan peringkat berdasarkan kelompok sampel, seperti pada tabel berikut. R A S A Manis Pahit Asin. 30 1 345 12 90 3 110 4,5 255 9 50 2 1250 15 155 6 315 11 1025 14 215 8 300 10 370 13 200 7 44,5 48 27,5 19/09/ :49 Uji Kruskal

12 19/09/ :49 Uji Kruskal

13 Terima Ho Tolak Ho X2=5,99 Xhit=2,405 19/09/ :49 Uji Kruskal

14 Langka 4.Menentukan keputusan
Terima Ho. Artinya, nilai penjualan dari ke-tiga rasa indomie tersebut tidak berbeda. Jadi apa perlu anda melakukan diversifikasi produk? 19/09/ :49 Uji Kruskal

15 PINTAR DAN BODOH JUGA PILIHAN
TERIMAKASIH BELAJAR CALON SARJANA MATEMATIKA STATISTIK EKONOMI UIEU HIDUP ADALAH PILIHAN PINTAR DAN BODOH JUGA PILIHAN APA YANG ANDA PILIH. ??? JIKA MEMANG PILIHAN 19/09/ :49 Uji Kruskal

16 19/09/ :49 Uji Kruskal


Download ppt "2.4. Kruskal-Walls Test. Uji Kruskal-Wallis dikenal juga dengan Analisa Varian (ANOVA) untuk data berperingkat (ordinal), dimana nilai pengamatan diberikan."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google