Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

REDOKS DAN ELEKTROKIMIA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "REDOKS DAN ELEKTROKIMIA"— Transcript presentasi:

1 REDOKS DAN ELEKTROKIMIA
SUPARTONO PPS UNNES SEMARANG 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

2 REDOKS REDOKS KEPENDEKAN DARI PROSES REDUKSI DAN OKSIDASI
PROSES REDOKS MELIBATKAN PERPINDAHAN ELEKTRON HAL PENTING DLM REAKSI REDOKS ADALAH DAPAT MEMBEBASKAN ENERGI LISTRIK 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

3 TIPE PENTING REAKSI REDOKS
REAKSI LOGAM DGN NONLOGAM 2Fe + 3Cl2  2Fe Cl3 REAKSI LOGAM DGN AIR Ca + 2H2O  Ca(OH)2 + H2 REAKSI LOGAM DGN ASAM Zn(S) + 2H+  Zn2+(aq) + H2 (g) REAKSI PD ELEKTRODE-2 SELAMA ELEKTROLISIS KATODA: Pb2+ + 2e-  Pb ANODA: 2 Br-  Br2 + 2e- 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

4 BILANGAN OKSIDASI KONSEP BILOKS PENTING DALAM PENAMAAN SENYAWA
NAMA SENYAWA YG MOLEKULERNYA LEBIH KOMPLEKS MISALNYA: HClO ASAM KLORIT(I) [ASAM HIPOKLORIT] DAN H2CrO4 ASAM KROMAT(VI) [ASAM KROMAT] NAMA-2 SULFIT(IV), SULFAT(VI), NITRIT(III) DAN NITRAT(V) ANGKA ROMAWI MENYATAKAN BILOKS. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

5 ATURAN PENENTUAN BILOKS
BILOKS ATOM2 DLM UNSUR = 0 DLM MOLEKUL NETRAL, JUMLAH BILOKS = 0 DLM ION, JUMLAH BILOKS = JUMLH MUATAN ION TSB. ATOM YG LEBIH ELEKTRONEGATIF MEMPUNYAI BILOKS. NEGATIF DAN YG KURANG ELEKTRONEGATIF MEMPUNYAI BILOKS. POSITIF. BILOKS H DLM SENYW = +1, KEC. DLM HIDRIDA LOGAM BILOKS H = -1 (NaH DAN CaH2) BILOKS O DLM SENYW = -2, KEC. DLM PEROKSIDA DAN OF2 (BIOKS. O = +2). 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

6 Biloks O dlm senyw = −2 (kecuali peroksida, H2O2, −1)
Biloks logam alkali = +1, Biloks alkali tanah = +2 Biloks O dlm senyw = −2 (kecuali peroksida, H2O2, −1) Halida = −1 (kecuali oxyhalides) HCl  Biloks Cl = -1 HClO  Biloks Cl = +1 HClO3  Biloks Cl = +5 HClO4  Biloks Cl = +7 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

7 INGAT SBU! 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

8 BILOKS BELERANG +6 : H2SO4, SO42-, SO3 +4 : H2SO3, SO32-, SO2
+2 : SCl2 0 : S -2 : H2S, S2- 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

9 PENJELASAN REDOKS DG BILOKS
SUATU ATOM DIKATAKAN TEROKSIDASI JIKA BILOKS MENINGKAT DAN TERREDUKSI JIKA BILOKS MENURUN MnO4- + 8H+ + 5e-  Mn H2O CuO + H2  Cu + H2O CrO3(P)+ NH3 (Aq)+ H2O  (NH4)2CrO4 ?? 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

10 PENYETARAAN REDOKS TULIS OKSIDATOR DAN REDUKTORNYA, TENTUKAN PRODUKNYA
TULISKAN SECARA TERPISAH, SETENGAH REAKSI REDUKSI DAN SETENGAH REAKSI OKSIDASINYA GABUNGKAN KEDUA SETENGAH REAKSI TSB. CONTOH: BROM + LAR. Fe2+ Br2/Br- (OKSIDATOR) Fe3+/Fe2+(REDUKTOR) Br2 + 2 e-  2 Br- REAKSI REDUKSI 2Fe 2+  2 Fe3+ + 2e- REAKSI OKSIDASI 2Fe 2+ + Br2  2 Fe Br- 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

11 MnO4- + I- DLM LAR. ASAM OKSIDATOR: MnO4-/Mn2+ (SETIMB. O DG MENAMB. H2O) MnO4- + 8H+  Mn2+ + 4H2O SETIMBANGKAN JUML. MUATAN DG MENAMB. ELEKTRON (e-) MnO4- + 8H+ + 5 e-  Mn2+ + 4H2O REDUKTOR: I-/I2 2I-  I2 + 2e- SETARAKAN JUML. ELEKTRON DR KEDUA REAKSI DG X2 DAN X5 GABUNGKAN: 2 MnO H+ + 10I-  2Mn2+ + 8H2O + 5 I2 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

12 REAKSI I2 + S2O32- ? OKSIDATOR: I2 / I- I2 + 2e-  2 I-
REDUKTOR: S2O32- / S4O62- 2S2O32-  S4O e- GABUNGKAN: I2 + 2 S2O32-  2 I- + S4O62- 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

13 SETARAKAN: PH3 + O2  P2O5 + H2O
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

14 MnO4- + C2O42-  Mn2+ + CO2 INTI REAKSI REDOKS 9/19/2018
REDOKS-SUPARTONO

15 SETARAKAN JUML.O DG + H2O 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

16 REDOKS DLM LARUTAN BASA
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

17 LATIHAN 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

18 ELEKTROKIMIA PEMANFAATAN ENERGI KIMIA YG TERSIMPAN DLAM PEREAKSI.
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

19 BBP KONFIGURASI SEL GALVANI
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

20 MATERI MEMILIKI POTENSI YG BERBEDA
Zn (p) + Cu2+ (aq)  Zn2+ (aq) + Cu (p) REAKSI BERLANGSUNG SPONTAN DG G= -212 Kj/mol. JIKA: Cu (p) + Zn2+ (aq)  ??? 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

21 MENGUKUR POTENSIAL SEL
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

22 POTENSIAL REDUKSI (V) STANDAR PD 25oC DG KONSENTRASI 1 M, TEKANAN 1 ATM
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

23 DERET VOLTA K, Ba, Ca, Na, Mg, Al, Mn, Zn, Fe, Ni, Sn, Pb, H, Cu, Hg, Ag, Pt, Au REAKSI BERLANGSUNG LOGAM DI SISI KIRI DG ION LOGAM DI SISI KANANNYA : NiSO4 + Zn  Ni + ZnSO4 Al + Pb(NO3)2  Pb + Al(NO3)3 POTENSIAL REDUKSI SEMAKIN POSITIF 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

24 POTENSIAL SEL POTENSIAL SEL (+) MENYATAKAN REAKSI ELEKTROKIMIA SPONTAN
POTENSIAL SEL (– ) MENYATAKAN REAKSI ELEKTROKIMIA TAK SPONTAN. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

25 APAKAH BERLANGSUNG? 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

26 BAGAIMANA REAKSI SEL? POTENSIAL SEL TIDAK DIKALIKAN FAKTOR PENYETARA.
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

27 BAGAIMANA REAKSI Cu DG ASAM NITRAT?
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

28 L(s)/Ln+(aq) // Mx+(aq)/M(s) , Eo sel = ..... (OKSIDASI) (REDUKSI)
NOTASI POTENSIAL SEL L(s)/Ln+(aq) // Mx+(aq)/M(s) , Eo sel = ..... (OKSIDASI) (REDUKSI) Eo (SEL) = Eo(REDUKSI) - Eo(OKSIDASI) 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

29 DIMANA: n = jumlah e yang dipindahkan
HUBUNGAN Eo DGN Go Go = -n F Eo DIMANA: n = jumlah e yang dipindahkan F = tetapan Faraday (96,5 kJ/V.mol) dan Eo = potensial elektroda standar. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

30 Berapa potensial sel dari reaksi berikut?
9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

31 PERSAMAAN NERNST 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

32 BERAPA E UNTUK Fe3+/Fe2+ ? JIKA Eo = 0,771 VOLT DAN [Fe2+] ADLAH 5 KALI LEBIH BESAR DARI [Fe3+]. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

33 LATIHAN 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

34 DIISI: 2 PbSO4 + 2 H2O  PbO2 + 4 H+ + Pb + 2 SO42-
ACCU DIISI: 2 PbSO4 + 2 H2O  PbO2 + 4 H+ + Pb + 2 SO42- 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

35 SEL KERING 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

36 SEL ALKALINE 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

37 BATERAI LAINNYA LITIUM: ANODA TERBUAT DARI LITIUM ATAU PADUAN Li DG Al. ANODA: Li  Li+ + e- KATODA: MnO2 + 2 H2O + e-  Mn(OH)3 + OH- MERKURI: ANODA TERBUAT DARI BAJA YG BERISI SERBUK SENG, KATODA BAJA BEISI MERKURI OKSIDA. ELEKTROLITNYA PASTA KOH DLM Zn(OH)2 ANODA: Zn + 2 OH-  ZnO + H2O + 2e- KATODA: HgO + H2O + 2e-  Hg + 2 OH- 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

38 PERKARATAN 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

39 PENCEGAHAN KOROSI PERLINDUNGAN PERMUKAAN LOGAM -PENGECATAN
-PENYEPUHAN - PELAPISAN DG PELUMAS PERPADUAN LOGAM -AMALGAMA -ALOI DG LOGAM ALUMINIUM PELINDUNGAN DG ELEKTROKIMIA 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

40 ELEKTROLISIS ARUS LISTRIK MENYEBABKAN TERJADINYA REAKSI KIMIA.
KATODA: REDUKSI ANODA: OKSIDASI JUMLAH ZAT YG TERBENTUK= ? W= massa zat (g) e = berat equivalen i = arus listrik (A) t = waktu (detik) 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

41 PEMURNIAN LOGAM (Cu) BIJIH Cu DIELEKTROLISIS DALAM LARUTAN KUPRISULFAT
KATODA: TEMBAGA MURNI LEMPENG TIPIS ANODA: BONGKAHAN BIJI TEMBAGA LOGAM PENGOTOR TERLEPAS DARI Cu 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

42 REAKSI REDOKS DI ALAM SUMBER BELERANG
2H2S (g) + SO2 (g)  3S(p) + 2H2 (g) + O2(g) FOTOGRAPFI AgBr (p) + 2S2O32-(aq)  [Ag(S2O3)2]3- (aq) + Br- (aq) BHN BAKAR PADAT ROKET 8 Al + 3 NH4ClO4  4 Al2O3 + 3 NH4Cl FIKSASI NITROGEN PEMUTIH/PENGELANTANG PELAPISAN LOGAM (ELEKTROPLATING) 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

43 PELAPISAN 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

44 KITA PERLU MELAKUKAN INOVASI KREATIVITAS 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

45 INOVASI AGEN PEMBAHARUAN MEMERLUKAN PENGETAHUAN YG ADA
MENAMBAHKAN PENGETAHUAN BARU CARA YG LEBIH BAIK TIDAK MENGGUNAKAN RUTINITAS. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

46 KREATIVITAS: KEMAMPUAN UNTUK MENCARI CARA PEMECAHAN BARU THD SUATU MASALAH. MELAKUKAN KEGIATAN YG LAIN, SUATU POLA ALTERNATIF DARI KELAZIMAN YG BERSIFAT BAKU. MENDORONG KE ARAH PENGEMBANGAN POTENSI KEBUDAYAAN DLM MEWUJUDKAN PERADABAN YG KHAS. SERING BERSIMPANG JALAN DENGAN KONFORMITAS: BERANI MAJU ATAU AMAN DALAM STATUS QUO? 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

47 PENINGKATAN KUALITAS SDM
MENURUT PARA AHLI: INOVASI DAN KREATIVITAS: 45% JARINGAN KERJA: 25% TEKNOLOGI: 20% SUMBER DAYA ALAM: < 5% 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

48 INDIKATOR ANAK YG KREATIF
Memiliki rasa ingin tahu Kemauan Bertanya Memberikan banyak gagasan /usul terhadap suatu masalah Merasa bebas dalam menyatakan pendapat Memiliki langkah penyelesaian masalah buatan sendiri Mencari dan menganalisis data yg diketahui dalam menyelesaikan masalah Mampu melihat masalah dari berbagai sudut pandang Memiliki rasa humor Mempunyai daya imajinasi Orisinal dalam mengungkapkan gagasan untuk penyelesaian masalah 9/19/2018

49 PERMASALAHAN DALAM PENDIDIKAN SAINS
KETERBATASAN SARANA –PRASARANA. MENGHADAPI KONDISI LINGKUNGAN YG BERAGAM. MENGHADAPI PESERTA DIDIK YG BERAGAM IDENTITASNYA. BUDAYA TERABAS. BUDAYA INSTAN. DEKADENSI MORAL. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

50 MENCARI MODEL PENDIDIKAN
SEBAGIAN BESAR (81%) ANAK DIDIK TIDAK MELANJUTKAN KE UNIVERSITAS. MEREKA HARUS MASUK DUNIA KERJA. MODEL PENDIDIKAN MATA PENCAHARIAN. PEMBEKALAN LIFE SKILL DAN SOCIAL SKILL. BERTUMPU PADA KEBUTUHAN MASYARAKAT. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

51 PROFIL GURU SAINS PERAN DAN FUNGSI LEMBAGA PENDIDIKAN & GURU BERUBAH.
GURU SBG MOTIVATOR DAN FASILITATOR. GURU DITUNTUT MENGUASAI IPTEK. GURU ADALAH SAINTIS GURU ADALAH INTELEKTUAL. GURU MRP PADUAN SAINTIS, ULAMA SEKALIGUS SENIMAN. GURU SBG KOMUNIKATOR ULUNG DAN HUMORIS. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

52 TANTANGAN DAN PELUANG:
PROFIL TENAGA KERJA YG DIBUTUHKAN KE DEPAN: PROFESIONAL DLM BIDANGNYA. MEMILIKI KEMAMPUAN YG LEBIH: BERKOMUNIKASI DG BANGSA LAIN BERGAUL/BEKERJA SAMA DG BANGSA LAIN MENCARI DAN MENGGUNAKAN INFORMASI MEMANFAATKAN TEKNOLOGI MAMPU MENGAMBIL KEPUTUSAN YG TEPAT. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

53 MASYARAKAT TRADISIONAL:
MISTIK, PRIMITIF DAN KEBIASAAN PENGALAMAN, KEKERABATAN DAN STATUS INSENTIF DAN KONSUMTIF STABILITAS DAN ANTI PERUBAHAN FATALISME 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO

54 MASYARAKAT MODERN: ANALITIK, RASIONAL DAN EFISIEN
KEAHLIAN, INDIVIDUAL DAN PRESTASI EKONOMIS DAN PRODUKTIF KEMAJUAN DAN MENERIMA PERUBAHAN AKTIF MEMPERBAIKI NASIB. 9/19/2018 REDOKS-SUPARTONO


Download ppt "REDOKS DAN ELEKTROKIMIA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google