Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

RANGE, SIMPANGAN RATA-RATA, DAN SIMPANGAN BAKU

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "RANGE, SIMPANGAN RATA-RATA, DAN SIMPANGAN BAKU"— Transcript presentasi:

1 RANGE, SIMPANGAN RATA-RATA, DAN SIMPANGAN BAKU
UKURAN PENYEBARAN RANGE, SIMPANGAN RATA-RATA, DAN SIMPANGAN BAKU

2 RANGE TUJUAN: untuk mengetahui letak data dekat titik pusat ataukah tersebar jauh dari titik pusat.Ukuran ini disebut ukuran penyebaran / measure dispersion. Ukuran penyebaran pertama yang dibahas adalah range/wilayah

3 Pengertian Range Selisih antara data terbesar dan data terkecil dalam kumpulan data tersebut. Misal:2,3,4,5,5,5,8,10,12 jadi range = 12-2=10 Makin kecil range makin merata sebaran datanya semakin besar range semakin tersebar wilayah datanya.

4 Simpangan Rata-Rata/Average Deviation
Simpangan rata-rata / mean deviation dari sekumpulan data N angka, X1,X2,….Xn didefinisikan sebagai: MD = MD.doc Selanjutnya menentukan Langkah-langkah MD

5 Langkah – langkah MD Menentukan terlebih dahulu rata – ratanya
Mencari selisih antara Xj – X serta tentukan nilai mutlaknya Menjumlahkan nilai mutlak tersebut Jumlah nilai mutlak tersebut dibagi dengan N ( N=banyaknya data )

6 Simpangan Baku/Standard Deviation
Digunakan untuk melihat penyebaran populasi dan sample Seperti halnya simpangan rata-rata, simpangan baku juga memperhatikan simpangan data terhadap nilai rata-rata hitungnya Lambang ditulis S- RumusnyaMD.doc

7 Lampu Lama hidup (Xi, jam) Xi - X (Xi – X)2 1 2 3 4 5 972 863 746 985 1024 54 55 172 67 106 2916 3025 29584 4489 11236 Jumlah 4590 51250

8 Maka S2 = 51250/4 S = 113 jam Jadi kelima lampu itu memiliki simpangan baku lamanya hidup 113 jam


Download ppt "RANGE, SIMPANGAN RATA-RATA, DAN SIMPANGAN BAKU"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google