Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MSExcel-02 Mengenal Formula & Fungsi (Bag.1)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MSExcel-02 Mengenal Formula & Fungsi (Bag.1)"— Transcript presentasi:

1 MSExcel-02 Mengenal Formula & Fungsi (Bag.1)
Oleh : Imam M Shofi

2 Operator Untuk Formula (Rumus)
Penjumlahan : + Pengurangan : - Perkalian : * Pembagian : / Perpangkatan : ^ Persentase : % Urutan proses : Pangkat (^) Kali, bagi (*, /) Tambah, Kurang (+, -) 2+5*3 = ? 15/ = ? 3*5+4/2^2-3^2 = ? 5+3-4*2/4 = ?

3 Menulis Formula Dengan Mengetikkan angka langsung :
Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil rumus akan ditampilkan Pada Formula Bar, Ketikan “=“, kemudian masukan farmula yang diharapkan dengan mengetikan langsung angka-angka yang sesuai, lalu tekan tombol ENTER. (Contoh: =300000* )  Cocok untuk formula sederhana dan pendek serta angkanya tetap Dengan Menggunakan alamat sel : Pada Formula Bar, Ketikan “=“, kemudian masukan farmula yang diharapkan dengan mengetikan langsung alamat sel-alamat sel yang sesuai, lalu tekan tombol ENTER. (Contoh: =C6+D6+E6+F6) Dengan bantuan mouse : Pada Formula Bar, Ketikan “=“, kemudian masukan farmula yang diharapkan dengan memilih alamat sel-alamat sel yang sesuai, lalu tekan tombol ENTER. (Contoh: =C6+D6+E6+F6)

4 Menggunakan Fungsi Fungsi sebenarnya merupakan formula yang telah disediakan oleh MSExcel, yang akan membantu dalam proses perhitungan. kita tinggal memanfaatkan sesuai dengan kebutuhan. Pada umumnya penulisan fungsi harus dilengkapi dengan argumen, baik berupa angka, label, rumus, alamat sel atau range. Argumen harus ditulis dengan diapit tanda kurung () Cara menulis Fungsi (secara langsung): Letakkan penunjuk sel pada sel tempat hasil fungsi akan ditampilkan Pada Formula Bar, Ketikan “=“, kemudian masukan/ketikan fungsi yang diharapkan beserta argumennya, lalu tekan tombol ENTER. (Contoh: =SUM(C6:F6))

5 Mengenal beberapa Fungsi
SUM Untuk menghasilkan jumlah dari angka-angka didalam argumen Sintaks : SUM(number1, number2, …) Number1, number2, … merupakan 1 s/d 30 argumen yang akan dijumlahkan Argumen dapat berupa RANGE MIN Untuk menghasilkan nilai minimum dari angka-angka didalam argumen Sintaks : MIN(number1, number2, …) Formula Deskripsi (Hasil) =SUM(3,2,5) Jumlah dari 3,2, dan 5 (10) =SUM(A2:A6) Jumlah dari data tersebut (25) =SUM(A2:A6,11) Jumlah dari data tersebut dan 11 (36) =MIN(A2:A6) Rata-rata dari data tersebut (2) =MIN(A2:A6,11) Rata-rata dari data tersebut dan 11 (2)

6 Mengenal beberapa Fungsi(2)
MAX Untuk menghasilkan nilai maksimum dari angka-angka didalam argumen Sintaks : MAX(number1, number2, …) AVERAGE Untuk menghasilkan nilai rata-rata dari angka-angka didalam argumen Sintaks : MIN(number1, number2, …) Contoh: Formula Deskripsi (Hasil) =MAX(A2:A6) Maksimum dari data tersebut (8) =MAX(A2:A6,11) Maksimum dari data tersebut dan 11 (11) =AVERAGE(A2:A6) Rata-rata dari data tersebut (5) =AVERAGE(A2:A6,11) Rata-rata dari data tersebut dan 11 (6)

7 Latihan Buatlah dokumen sesuai dengan arahan yang diberikan oleh dosen/asisten anda! Selamat Bekerja!


Download ppt "MSExcel-02 Mengenal Formula & Fungsi (Bag.1)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google