Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

POKOK BAHASAN 7 Protokol Kyoto: Climate Change (Perubahan Iklim)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "POKOK BAHASAN 7 Protokol Kyoto: Climate Change (Perubahan Iklim)"— Transcript presentasi:

1 POKOK BAHASAN 7 Protokol Kyoto: Climate Change (Perubahan Iklim)

2 PENGENALAN Pokok Bahasan : Climate Change
Kompetensi Dasar : Mahasiswa dapat memiliki dasar pemikiran tentang isue global yaitu Perubahan iklim yang terkait dengan Adaptasi dan Mitigasi Perubahan iklim Fokus : Mekanisme Adaptasi Mekanisme Mitigasi

3 Apa Itu Climate Change?? (1)
Iklim adalah rata-rata peristiwa cuaca di suatu daerah tertentu, termasuk perubahan ekstrem musiman dan variasinya dalam waktu yang relatif lama, baik secara lokal, regional atau meliputi seluruh bumi kita.

4 Apa Itu Climate Change?? (2)
Perubahan jangka panjang dalam pola cuaca selama periode waktu yang berkisar dari puluhan tahun sampai dengan jutaan tahun.

5 Perhatian Besar Para Pihak
Perubahan iklim tidak hanya menjadi konsumsi para akademisi melainkan para pihak beruapaya untuk konsentrasi menghadapi perubahan iklim antaranya ; Pihak Pemerintah Pelaku Bisnis Masyarakat umum Media Massa : cetak, elektronik maupun online

6 Penyebab Terjadi Climate Change (1)
Perubahan iklim yang terjadi dipengaruhi oleh perubahan gaya hidup modern saat ini. Hal ini dapat dilihat dari : Penggunaan listrik yang semakin meningkat dari tahun ke tahun.

7 Penyebab Terjadi Climate Change (2)
Semakin banyaknya bangunan-bangunan modern yang dibangun diatas lahan-lahan yang seharusnya menjadi lahan hijau. Semakin banyaknya pabrik membuang limbah industri ke sungai tanpa penyaringan terlebih dahulu sehingga mengakibatkan pencemaran air.

8 Cause In Climate Change !!!!

9 Dua Konsep Menghadapi Climate Change
1. Konsep Adaptasi Intervensi manusia yang ditujukan untuk membantu masyarakat, bangsa atau negara-negara yang menghadapi dampak perubahan iklim yang sedang terjadi dan melakukan proses penyesuaian terhadap yang terjadi secara alamiah didalam ekosistem 2. Konsep Mitigasi Semua tindakan untuk mengurangi emisi atau meningkatkan penyerapan karbondioksida oleh tanaman

10 Contoh Tindakan Adaptasi Sektor Energi : Pemanfatan Energi
Di Bangladesh, para penduduk desa saat ini menciptakan kebun sayur terapung untuk melindungi mata pencahariannya dari banjir. Di Vietnam, berbagai komunitas sedang membantu menanam pohon bakau yang rimbun di sepanjang pesisir untuk memecah ombak badai tropis. Sektor Energi : Pemanfatan Energi Nuclear Energy Natural Gas Energy Efficiency Biofuels and Renewables Carbon Capture and Storage

11 Contoh Tindakan Mitigasi (1)
Merubah produksi dan konsumsi yang tidak berkelanjutan yang masih merupakan sistem yang digunakan secara luas di dunia. Perubahan gaya hidup, baik secara individu maupun kolektif

12 Contoh Tindakan Mitigasi (2)
Merubah arah pembangunan ke arah sistem produksi dan konsumsi yang berkelanjutan dan rendah karbon. Skema yang sedang di inisiatif adalah REDD (Reduction Emision Deforestation and forest Degradation/Pengurangan Emisi Dari Deforestasi dan Degradasi Hutan) Dengan cara Menanam Pohon, Konservasi Hutan atau tidak menebang hutang

13 TERIMA KASIH

14 Konsep Menghadapi Climate Change
Tugas Senin/Jumat Membuat usulan dari contoh yang ada di Indonesia/Negara lain, mengenai: Konsep Menghadapi Climate Change Mitigasi dan Adaptasi Dengan ketentuan tugas sebagai berikut: 1. Tugas Kelompok 2. Ringkasan dibuat dlm format PPT 3. Diperkenankan untuk mengambil dari sumber lain (buku/ jurnal/ artikel internet) 4. PPT dikumpulkan tgl 4 November 2015, paling lambat pukul ke cc 5. Lewat dari jam 15.00, tidak diperhitungkan sbg nilai. 6. Tulis nama lengkap dan nim pada cover PPT 7. Nama file: SED Tugas 7 Jumat- (nama ketua kelompok) Contoh: SED Tugas 7 Jumat-Paskal.pptx


Download ppt "POKOK BAHASAN 7 Protokol Kyoto: Climate Change (Perubahan Iklim)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google