Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

A NALISIS M ESH Mesh dalam bahasa Indonesia berarti lubang atau sesuatu yang melingkar. Mesh adalah sebuah loop yang tidak terdiri dari apapun loop lain.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "A NALISIS M ESH Mesh dalam bahasa Indonesia berarti lubang atau sesuatu yang melingkar. Mesh adalah sebuah loop yang tidak terdiri dari apapun loop lain."— Transcript presentasi:

1

2 A NALISIS M ESH Mesh dalam bahasa Indonesia berarti lubang atau sesuatu yang melingkar. Mesh adalah sebuah loop yang tidak terdiri dari apapun loop lain didalamnya. Analisis ini memanfaatkan Kirchoff’s Voltage Law (KVL). Yang mana berbunyi “Jumlah tegangan pada suatu rangkaian tertutup adalah nol”. Untuk menggunakan analisa Mesh, tulis persamaan KVL untuk setiap putaran tertutup ( closed loop ) dalam suatu rangkaian.

3 A NALISIS M ESH IXIX

4 C ONTOH K ASUS Mesh ABDA -Vs + V R1 + V R2­ = 0 -Vs + I.R 1 + (I 1 -I 2 ).R 3 = 0 -5 + I.1800Ω + (I 1 -I 2 ).R 3 = 0 -5 + 1800I 1 +(I 1 -I 2 ).2700 = 0 -5 + 1800I 1 + 2700I 1 -2700I 2 = 0 4500I 1 -1800I 2 = 5 Mesh BCDB V R2 + Vs + V R3 = 0 I 2.R 2 + Vs + (I 2 -I 1 ) = 0 I 2.3300 + 10 + (I 2 -I 1 ).2700 = 0 -6000I 1 + 3300I 2 = -10 6000I 1 – 3300I 2 = 10

5 4500I 1 - 1800I 2 = 5×60 6000I 1 - 3300I 2 = 10 ×45 27000000I 1 - 108000I 2 = 300 27000000I 1 - 148500I 2 = 450 _ -40500I 2 = -50 I 2 = 0,00123 A I 2 = 1,23 mA 4500I 1 – 1800I 2 = 5 4500I 1 – 1800(0,00123) = 5 4500I 1 – 2,214 = 5 4500I 1 = 5 + 2,214 I 1 = 0,00160 A I 1 = 1,6 mA I x = I 1 – I 2 = 1,6 – 1,23 = 0,37 mA

6 S UPERPOSISI Teori superposisi ini hanya berlaku untuk rangkaian yang bersifat linier. Rangkaian linier adalah suatu rangkaian dimana persamaan yang muncul akan memenuhi jika y = kx, dimana k = konstanta dan x = variabel. Pada setiap rangkaian linier dengan beberapa buah sumber tegangan/ sumber arus dapat dihitung dengan cara : Menjumlah aljabarkan tegangan/ arus yang disebabkan tiap sumber yang bekerja sendiri-sendiri.

7

8 C ONTOH K ASUS I1I1 IXIX I2I2

9 S AAT V 1 ON DAN V 2 OFF

10

11 S AAT V 1 OFF DAN V 2 ON

12 Jadi

13 T EKNIK T HEVENIN Pada teorema ini berlaku bahwa : Suatu rangkaian listrik dapat disederhanakan dengan hanya terdiri dari satu buah sumber tegangan yang dihubung-serikan dengan sebuah impedansi ekivelennya pada dua terminal yang diamati.

14 C ONTOH KASUS

15

16


Download ppt "A NALISIS M ESH Mesh dalam bahasa Indonesia berarti lubang atau sesuatu yang melingkar. Mesh adalah sebuah loop yang tidak terdiri dari apapun loop lain."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google