Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR 2018 MUHAJIRIN.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR 2018 MUHAJIRIN."— Transcript presentasi:

1 PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR 2018 MUHAJIRIN

2 Latar Belakang

3 Rumusan masalah 1.Seberapa besarkah minat belajar, motivasi berprestasi, dan hasil belajar fisika pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 2.Apakah terdapat hubungan minat belajar dengan hasil belajar fisika pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 3.Apakah terdapat hubungan motivasi berprestasi dengan hasil belajar fisika pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 4.Apakah terdapat hubungan minat belajar dan motivasi berprestasi dengan hasil belajar pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 5.Apakah terdapat hubungan minat belajar dengan hasil belajar fisika jika motivasi berprestasi di kontrol pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 6.Apakah terdapat hubungan motivasi berpretasi dengan hasil belajar fisika jika minat belajar dikontrol pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 1.Seberapa besarkah minat belajar, motivasi berprestasi, dan hasil belajar fisika pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 2.Apakah terdapat hubungan minat belajar dengan hasil belajar fisika pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 3.Apakah terdapat hubungan motivasi berprestasi dengan hasil belajar fisika pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 4.Apakah terdapat hubungan minat belajar dan motivasi berprestasi dengan hasil belajar pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 5.Apakah terdapat hubungan minat belajar dengan hasil belajar fisika jika motivasi berprestasi di kontrol pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar? 6.Apakah terdapat hubungan motivasi berpretasi dengan hasil belajar fisika jika minat belajar dikontrol pada peserta didik SMA Negeri 10 Makassar?

4 Hasil Belajar Fisika Menurut (Ali, 2008) mengemukakan faktor-faktor yang menunjang hasil belajar yaitu: 1.Kesiapan untuk belajar 2.Minat dan konsentrasi 3.Keteraturan waktu dan disiplin dalam belajar

5 Minat Belajar Fisika Minat juga diartikan sebagai rasa lebih suka dan rasa keterikatan pada suatu hal atau aktivitas, tanpa ada yang menyuruh (Slameto, 2003) Minat berarti keenderungan dan kegairahan yang tinggi atau keinginan yang besar terhadap sesuatu (Syah, 2010) Minat merupakan faktor yang sangat menentukan dalam keberhasilan belajar seseorang (Shaffat, 2009)

6 Motivasi Berprestasi Rue dan Byars (dalam Chaniago,2009) menyatakan bahwa motivasi berprestasi merupakan hasrat untuk mengerjakan sesuatu secara lebih baik, lebih efisien daripada yang telah dikerjakan sebelumnya

7 Kerangka Pikir Minat Belajar Fisika Hasil Belajar Fisika Motivasi Berprestasi

8 Hipotesis Penelitian 1 Terdapat hubungan positif yang signifikan antara minat belajar fisika dengan hasil belajar fisika kelas XI IPA SMA Negeri 10 Makassar. 2 Terdapat hubungan positif yang signifikan antara motivasi berprestasi dengan hasil belajar fisika kelas XI IPA SMA Negeri 10 Makassar. 3 Terdapat hubungan positif yang signifikan antara minat belajar fisika dan motivasi berprestasi dengan hasil belajar fisika kelas XI IPA SMA Negeri 10 Makassar.

9 Jenis dan Lokasi Penelitian Jenis penelitian ini merupakan penelitian korelasional, yang bersifat menjelaskan hubungan minat belajar fisika dan motivasi berprestasi dengan hasil belajar fisika peserta didik tanpa adanya perlakuan yang diterapkan SMA Negeri 10 Makassar didik semester genap kelas XI IPA Tahun Pelajaran 2018/2019. SMA Negeri 10 Makassar didik semester genap kelas XI IPA Tahun Pelajaran 2018/2019.

10 Variabel Penelitian Variabel independent (bebas) minat belajar fisika (X1) dan motivasi berprestasi (X2) Variabel dependent (tak bebas) hasil belajar fisika (Y)

11 KEMAMPUAN-KEMAMPUAN YANG DIMILIKI PESERTA DIDIK SETELAH MENERIMA PENGALAMAN BELAJARNYA DALAM SUATU PROSES PEMBELAJARAN DENGAN INDIKATOR MAMPU MENCAPAI DIMENSI PROSES KOGNITIF DALAM REVISI TAKSONOMI BLOOM Definisi Operasional Variabel Hasil Belajar Fisika (disesuaikan dengan indikator yang dikembangkan).

12 RASA KETERTARIKAN PESERTA DIDIK UNTUK MEMPELAJARI SUATU MATERI PELAJARAN YANG DIAJARKAN semangat untuk belajar perhatian terhadap pelajaran perasaan senang dalam mengikuti pelajaran berusaha keras memahami pelajaran Definisi Operasional Variabel Minat Belajar Fisika

13 DORONGAN YANG BERASAL DARI DALAM DAN LUAR DIRI SESEORANG YANG MENGGERAKKAN PESERTA DIDIK UNTUK BERTINDAK DAN BERPRESTASI LEBIH BAIK DARIPADA SEBELUMNYA KARENA KESADARAN DAN KEBUTUHAN AKAN PENTINGNYA SESUATU Definisi Operasional Variabel Motivasi Berprestasi

14 Motivasi Berprestasi DIMENSIINDIKATOR Need For Achievement 1.Menerima tanggung jawab untuk sukses 2. Berusaha unggul Need to Power 3. Suka pekerjaan yang menantang Need for Affiliation4. Bekerja sama

15 Paradigma penelitian

16 Populasi dan Sampel Penelitian  Populasi dalam penelitian ini adalah peserta didik kelas XI IPA SMA Negeri 10 Makassar Tahun Pelajaran 2018/2019  Sampel yang diambil dgn rumus slovin

17 Teknik Pengumpulan Data Validitas: product moment. Reliabilitas: Alpha Cronbach minat belajar dan motivasi berprestasi Validitas: koefisien point biserial Reliabilitas: KR-20 Hasil belajar fisika

18 Teknik Analisis Data 1.Analisis uji coba instrumen penelitian a.Analisis instrumen secara teoritis (analisis Gregory) b.Analisis instrumen secara empirik  Indeks kesukaran/kemudahan soal  Uji daya pembeda butir soal

19 Teknik Analisis Data 2.Analisis Statistik Deskriptif a.Menghitung Mean a.Standar deviasi

20 Teknik Analisis Data a.Uji Normalitas b.Uji Linearitas c.Uji Hipotesis 1)Uji hipotesis I dan II 2)Uji hipotesis III d. Sumbangan relatif dan sumbangan efektif 3. Analisis Statistik Inferensial


Download ppt "PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR 2018 MUHAJIRIN."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google