Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAWA TIMUR

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAWA TIMUR"— Transcript presentasi:

1 KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAWA TIMUR
SOSIALISASI KEBIJAKAN DAN PELAKSANAAN UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2015/2016

2 DASAR HUKUM UU RI No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional; PP No. 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan, sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan PP No. 13 Tahun 2015 Tentang Perubahan Kedua atas PP No. 19 Tahun 2005; Peraturan BSNP No. 0035/P/BSNP/IX/2015 Tentang Kisi-Kisi Ujian Nasional Untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah Tahun Pelajaran 2015/2016; Permendikbud No 57 Tahun 2015 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah melalui Ujian Nasional, dan Penilaian Hasil Belajar oleh Satuan Pendidikan melalui Ujian Sekolah/Madrasah/Pendidikan Kesetaraan pada SMP/MTs atau yang sederajat dan SMA/MA/SMK atau yang sederajat ; Peraturan BSNP No 0034 /P/BSNP/XII /2015 tentang Prosedur Operasional Standar Penyelenggaraan Ujian Nasional Tahun 2015/2016; SE BSNP No 005/BAN-SM Nomor 005/BAN-SM/LL/I/2016 tanggal 7 Januari 2016 perihal Rekomendasi bagi SPK eks Sekolah Internasional sebagai penyelenggara Ujian Nasional; SE Dirjen Dikdasmen No 240/D/TU/2016 tanggal 13 Januari 2016 tentang Ujian Nasional bagi peserta didik pada Satuan Pendidikan Kerjasama (SPK)

3 UJIAN NASIONAL UJIAN NASIONAL merupakan amanat UU No. 20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Evaluasi peserta didik, satuan pendidikan, dan program pendidikan dilakukan oleh lembaga mandiri secara berkala, menyeluruh, transparan, dan sistemik untuk menilai pencapaian standar nasional pendidikan Pasal 58 ayat (2) TUJUAN (PP 13/2015): Menilai pencapaian standar kompetensi lulusan secara nasional pada mata pelajaran tertentu.

4 Map) UN dan Penilaian Pendidikan
Peta Jalan (Road Map) UN dan Penilaian Pendidikan Penguatan otoritas penyelenggara UN (Evaluasi/Testing Center) dalam aspek legal, kelembagaan, SDM (BSNP, Puspendik, LPMP) Penerapan scoring dengan IRT Evaluasi pencapaian SKL • Rintisan UNBK • UN tidak menentukan kelulusan • BSNP melakukan evaluasi UN 2015 2016 2017 2018 • Perluasan UNBK • classroom assessment BK • item banking • Sosialisasi scoring dengan Item Response Theory (IRT) • Integrasi Data: Pendataan peserta UNPK dari PKBM melalui Dapodik/PDSPK. Peningkatan manfaat UN Hasil UN sebagai dasar peningkatan mutu pendidikan secara berkelanjutan Tercapainya sistem penilaian pendidikan yang credible, acceptable, & accountable

5 Kebijakan UN 2016 Bentuk Ujian Menggunakan naskah dan UN
berbasis computer (UNBK) Bentuk Ujian Memperluas pelaksanaan UNBK dengan menentukan testing center berbasis resource sharing

6 JADWAL PELAKSANAAN UN 2016 UN 2016 – PERBAIKAN UN 2016 – SMA Sederajat
Oktober 2016 UN 2016 – SMA Sederajat UN 2015, sudah 22 Feb – 5 Maret UN: 9-12 Mei Susulan: Mei UN untuk Perbaikan hasil UN 2015 UN: 4-6 April Susulan: April UN 2016 – SMP Sederajat

7 Perbandingan UN 2015 dan UN 2016 (1)
Aspek UN 2015 UN 2016 Kebijakan dasar - Peraturan Mendikbud Berlaku satu tahun Mengatur kebijakan dasar, berlaku multi tahun Mengatur Kriteria Kelulusan dan Penyelenggaraan UN Mengatur Penilaian Hasil Belajar Oleh Pemerintah Melalui Ujian Nasional dan Penilaian Hasil Belajar Oleh Satuan Pendidikan Kisi-kisi Soal UN Sesuai Kurikulum 2006 Irisan cakupan materi antara Kurikulum 2006 dan Kurikulum 2013 Pelaksanaan UNBK Verifikasi dan penetapan satuan pendidikan pelaksana UNBK dilakukan oleh Panitia UN Pusat Melibatkan lima PTN untuk verifikasi calon pelaksana UNBK di Provinsi di P. Jawa. Penetapan satuan pendidikan pelaksana UNBK dilakukan oleh Dinas Pendidikan Provinsi

8 Perbandingan UN 2015 dan UN 2016 (2) Kerjasama
Aspek UN UN 2016 Sekolah terkena dampak Tidak diatur Pengaturan UN khusus untuk sekolah terkena asap dampak asap Satuan Pendidikan Tidak diatur Diatur khusus Kerjasama Sekolahrumah (home Mengikuti UN Dapat mengikuti UN melalui: schooling) melalui jalur a. Jalur pendidikan nonformal pendidikan b. Jalur pendidikan formal nonformal Pendaftaran peserta Melalui Dinas  Satuan pendidikan di bawah Kemdikbud melalui PDSPK (Dapodik)  Satuan pendidikan di bawah Kementrian Agama melalui EMIS

9 Perbandingan UN 2015 dan UN 2016 (3) Tinggi Negeri sederajat
Aspek UN UN 2016 Peran Perguruan Memindai LJUN jenjang SMA Lebih luas Tinggi Negeri sederajat Pembobotan nilai Ada pengaturan pembobotan Tidak diatur nilai akhir S/M Penyerahan nilai S/M nilai ujian dikirim sebelum UN paling lambat seminggu sebelum pengumuman kelulusan dari satuan pendidikan

10 UN PERBAIKAN Bersifat pilihan (tidak wajib) bagi peserta UN tahun 2015 yang telah lulus dari satuan pendidikan pada jenjang SMA/MA/ SMAK/SMTK, SMK/MAK, dan Program Paket C memiliki nilai kurang dari atau sama dengan 55 (lima puluh lima) pada mata ujian tertentu. Ujian berbasis komputer (UNBK)/Computer Based Test (CBT). Soal UNP mengacu pada kisi-kisi UN 2015. Calon peserta mendaftar secara daring (online) di website dengan alamat Tempat UNP di provinsi asal, provinsi domisili saat ini, atau provinsi terdekat. Pelaksanaan UNP pada tanggal 22 Februari s.d. 5 Maret 2016 1. 2. 3. 4. 5. 6.

11 pendldlkan pelaksana UNPbk
TAHAPAN UN PERBAIKAN Server Pu sat Internet Panitia Panitia Administrator Panitia Provinsi Kab/Kota Pusat Pu sat Helpdesk Provinsi atau Kab/Kota Helpdesk Nasional Kepala satuan pendidikan DB Pusat Sistem Pendaftaran UN Perbaikan penetapan daftar e veriflkasl calon peserta dan pengumuman rta secara naslonal penetapan satuan pendldlkan pelaksana UNPbk e:::::::: :::,,, nnn Bank Soal notifikasi verifikasi komitmen mengikuti UNPbk memeriksa l buktrnencetak kart pendaftaran o download kartu tanda peserta UNP pendaftara Kisi-kisi UN username: no_peserta_UN password: tgl lahir Kartu Tanda Ujian Nasional Perbaikan Foto 3x4 (tidak wajib) Ujian Nasional Perbaikan melalui CBT Syarat: - nilai .s 55 -memiliki nomor (kartu) peserta UN dan SHUN atau SK pendukung Calon Peserta Peserta UNP Peserta UNPbk + 17

12 UN Februari 2016 UN UNBK 2015 2016 7 8 9 1 2 10 11 12 Timeline
Pengiriman data peserta SILN (SMP) ke panitia UN Proses pencetakaan dan distribusi bahan UN Timeline UN Februari 2016 Penyusunan Permendikbud dan POS UN Sosialisai UN Pemilihan & penetapan penulis kisi dan butir soal UN Workshop Cetak &distribusi DNT; Cetak kartu peserta (SMA/SMP - 3/10 Jan) Pengiriman nilai sekolah ke pusat (Jan-Feb) Cetak, Validasi, dan Verfikasi DNS (Des) Pengiriman data peserta SILN (SMA) ke panitia UN penyusunan kisi dan butir soal UN Pengembangan kisi dan butir soal UN Pengumuman kisi soal UN UN Pengumpulan entri data, dan pencetakan DCP (Okt-Des) 7 8 9 10 11 12 1 2 2015 2016 Pelatihan proktor & Sosialisasi pelaksanaan UN- CBT Pendataan nominasi sekolah penyelenggara UNBK Penetapan sekolah penyelenggara UN-CBT teknisi (Des- Jan) Ujicoba UN- BT di sekolah (Feb-Maret) UNBK Verifikasi sekolah calon penyelenggara UN-CBT Penetapan proktor &teknisi UN-CBT Perbaikan Tahun 2015 22-23 Feb; SMA 22-24 Feb; SMK Penyiapan program aplikasi

13 CALON PESERTA UN PERBAIKAN No. Satuan Pendidikan Jumlah (orang)
1. SMA 2. SMK 3. Paket C Total * *) Data per tanggal 1 Pebruari 2016 (

14 SEKOLAH TEMPAT UNP (UN PERBAIKAN)
No Satuan Pendidikan Jumlah 1. SMA/MA sekolah 2. SMK sekolah Total * sekolah *) Data per tanggal 1 Pebruari 2016 (

15 PENYELENGGARA UNBK JATIM TA. 2015/2016
No Satuan Pendidikan Jumlah (lembaga) 1. SMA/MA 2. SMK 3. SMP/MTs Total * *) Data per tanggal 1 Pebruari 2016 (

16 CALON PESERTA UN SMA/MA/PAKET C
No Satuan Pendidikan Jumlah (orang) 1. SMA 1. 2. MA 3. SMK 4. Paket C 8.301 Total *) Data per tanggal 1 Pebruarii 2016 pkl (

17 CALON PESERTA UN SMP/SMPT/MTs/PAKET B
No Satuan Pendidikan Jumlah (orang) 1. SMP 2. SMPT 3. MTs 4. Paket B Total * *) Data per tanggal 1 Pebruarii 2016 pkl (

18 Kebijakan Dasar UN 2016 Regulasi (Permendikbud) 1. Masa berlaku Peraturan Menteri tentang Ujian Nasional dibuat lebih dari satu tahun. 2. Permendikbud mencakup hal-hal yang generik (norma umum), hal-hal yang spesifik diatur dalam POS UN yang disusun dan ditetapkan BSNP setiap tahun. 3. Pendataan peserta UNPK diintegrasikan melalui Dapodik/PDSPK Bentuk 1. UN berbasis kertas dan UN berbasis computer (tahun 2016 mencakup sekitar 2500 sekolah menjadi 4000 sekolah 2. Memperluas pelaksanaan UNBK dengan menentukan testing center berbasis resource sharing

19 KISI-KISI DAN SOAL UN 2016 Kisi-kisi memuat cakupan materi dan level kognitif untuk setiap mata pelajaran, jenjang, dan jenis pendidikan. Materi yang diujikan dalam UN adalah materi yang diajarkan pada kurikulum yang berlaku berdasarkan Permendikbud No. 22 Tahun dan Permendikbud 64 Tahun 2013. Kisi-kisi dikembangkan oleh pakar materi dari perguruan tinggi dan guru berpengalaman di bawah koordinasi BSNP dan Puspendik.

20 FORMAT KISI-KISI UN 2016 Pemahaman Logika
Level Kognitif Materi Materi Materi n Pengetahuan dan Pemahaman Aplikasi Penalaran dan Logika

21 PROSEDUR OPERASIONAL STANDAR (POS) UN

22 PANITIA TINGKAT PROVINSI
Dinas Pendidikan Provinsi Kantor Wilayah Kementerian Agama (Bidang yang menangani pendidikan madrasah, pendidikan keagamaan, dan bidang yang menangani pendidikan nonformal: Program Paket B/Wustha, dan Program Paket C, dan Pendidikan Keagamaan Kristen dan Katolik) Perguruan Tinggi Negeri Lembaga Penjaminan Mutu Pendidikan (LPMP) Pusat Pengembangan Pendidikan Anak Usia Dini Nonformal dan Informal dan Balai Pengembangan Anak Usia Dini Nonformal dan Informal Dewan Pendidikan Provinsi Instansi tingkat provinsi yang terkait dengan pendidikan keahlian.

23 TUGAS PANITIA TINGKAT PROVINSI
mengirimkan nilai rapor semester 1 sampai 5 untuk SMP/MTs dan SMK , semester 3 sampai 5 untuk SMA/MA ke Panitia UN Tingkat Pusat paling lambat 2 minggu sebelum UN; mengirimkan nilai ujian S/M/PK ke Panitia UN Tingkat Pusat paling lambat seminggu sebelum pengumuman kelulusan dari satuan pendidikan UN sebelumnya, nilai ujian dikirim sebelum UN sehingga merepotkan satuan pendidikan karena pada saat yang sama juga harus menyiapkan pelaksanaan UN) menetapkan tempat pemindaian dalam sejumlah zona dengan mempertimbangkan jarak dan beban kerja pemindaian, apabila dibutuhkan

24 PERSYARATAN UMUM UJIAN NASIONAL
Peserta didik telah atau pernah berada pada tahun terakhir pada suatu jenjang pendidikan di satuan pendidikan tertentu; memiliki laporan lengkap penilaian hasil belajar pada suatu jenjang pendidikan di satuan pendidikan tertentu mulai semester I tahun pertama sampai dengan semester I tahun terakhir; memiliki laporan lengkap penilaian hasil belajar pada Pendidikan Kesetaraan; dan belum pernah lulus dari satuan pendidikan pada jenjang yang sama.

25 PERSYARATAN PESERTA UN PENDIDIKAN FORMAL
Peserta didik terdaftar pada SMP/MTs/SMA/SMAK/SMTK/SPK; Peserta didik yang memiliki rapor lengkap penilaian hasil belajar pada satuan pendidikan sampai dengan semester I tahun terakhir; Bagi peserta didik SMK/MAK Program 4 tahun, telah menyelesaikan proses pembelajaran selama 3 tahun untuk mata pelajaran yang diujikan secara nasional dapat mengikuti UN; Peserta didik yang memiliki ijazah atau surat keterangan lain yang setara, atau berpenghargaan sama dengan ijazah dari satuan pendidikan yang setingkat lebih rendah. Penerbitan ijazah yang dimaksud sekurang-kurangnya 3 tahun sebelum mengikuti ujian sekolah/madrasah, atau sekurang-kurangnya 2 tahun untuk peserta program SKS atau akselerasi;

26 PESERTA UN DARI SPK Satuan Pendidikan Kerjasama (SPK) wajib menyelenggarakan Ujian Nasional bagi peserta didik WNI. Persyaratan mengikuti Ujian Nasional sama dengan persyaratan bagi bagi peserta didik pendidikan formal.

27 Peserta terdaftar pada sekolah rumah yang memiliki izin dari Dinas
PERSYARATAN PESERTA PENDIDIKAN INFORMAL (SEKOLAH RUMAH) a. Peserta terdaftar pada sekolah rumah yang memiliki izin dari Dinas Pendidikan; Peserta memiliki laporan hasil belajar lengkap dari pendidik; Peserta didik terdaftar pada satuan pendidikan formal atau nonformal pada jenjang tertentu yang ditetapkan Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota setempat untuk mengikuti ujian akhir satuan pendidikan; Peserta mendaftar pada satuan pendidikan formal atau satuan pendidikan nonformal pada jenjang tertentu yang ditetapkan Panitia UN tingkat Kabupaten/Kota untuk mengikuti UN. b. c. d.

28 BAHAN UJIAN NASIONAL • Kisi-kisi UN tahun pelajaran 2015/2016 disusun
berdasarkan kriteria kompetensi lulusan, standar isi, dan kurikulum yang berlaku pada lingkup materi yang sama. • Kisi-kisi UN memuat level kognitif dan lingkup materi.

29 DISTRIBUSI BAHAN UN DAN ALUR LJUN

30 PELAKSANAAN UN BERBASIS KOMPUTER

31 PELAKSANAAN UN BERBASIS KERTAS

32 MEKANISME PEMUSNAHAN BAHAN UN
Bahan UN setelah digunakan disimpan di satuan pendidikan selama 1 bulan, kemudian dimusnahkan dengan mekanisme: 1. Pemusnahan bahan UN dilakukan dengan pembakaran atau menggunakan penghancur dokumen/CD. 2. Pemusnahan dilakukan oleh Satuan Pendidikan disaksikan oleh Panitia UN tingkat satuan pendidikan. 3. Pemusnahan naskah soal UN pendidikan kesetaraan dilakukan oleh Dinas Kabupaten/Kota disaksikan Panitia UN Kabupaten/Kota.

33 PENGATURAN PENYIAPAN BAHAN UN POS Internal POS UN
• pembuatan master copy (Balitbang) • penelaahan dan penetapan soal UN (BSNP) • Penggandaan dan pendistribusian soal UN

34 PENGOLAHAN HASIL UJIAN
Penambahan dari POS tahun lalu: Perguruan tinggi: Memusnahkan LJUN SMA sederajat satu tahun setelah pelaksanaan ujian disertai dengan berita acara dan dilaporkan ke Panitia UN Tingkat Pusat. Dinas Pendidikan Provinsi: Dapat membagi tempat pemindaian dalam sejumlah zona dengan mempertimbangkan jarak dan beban kerja pemindaian.  Memusnahkan LJUN SMP Sederajat, Program Paket, dan SLB satu tahun setelah pelaksanaan ujian disertai dengan berita acara dan dilaporkan ke Panitia UN Tingkat Pusat. Panitia UN Tingkat Pusat:  Memusnahkan LJUN Sekolah Indonesia di Luar Negeri satu tahun setelah pelaksanaan ujian disertai dengan berita acara.  Menerima berita acara laporan pemusnahan LJUN dari Perguruan Tinggi dan Panitia Tingkat Provinsi.

35 SKHUN

36 TANGGAL PENTING UN 2016 35

37 TANGGAL PENTING UN 2016 PENGUMPULAN DATA PESERTA 2016 MA sederajat
MTs sederajat Pengumpulan dan entri data peserta UN 1 Nov – 31 Des 2015 1 Nov – 31 Des 2015 Pencetakan Daftar Calon Peserta (DCP) 1 Nov – 31 Des 2015 1 Nov – 31 Des 2015 Pengiriman data peserta dari Sekolah Indonesia Luar Negeri ke Panitia UN Tingkat Pusat Paling Lambat 15 Jan 2016 Paling Lambat 15 Jan 2016 Cetak, Validasi dan Verfikasi Daftar Nominasi Sementara (DNS) Paling Lambat 22 Jan 2016 Paling Lambat 22 Jan 2016 Cetak dan Distribusi Daftar Nominasi Tetap (DNT) Paling lambat 31 Jan 2016 Paling lambat 31 Jan 2016 Cetak dan Distribusi Kartu Peserta Ujian Paling lambat 7 Feb 2016 Paling lambat 7 Feb 2016

38 TANGGAL PENTING UN 2016 PENYIAPAN BAHAN UN MA sederajat MTs sederajat
Serah Terima Master Soal ke Percetakan 1 Feb 2016 15 Feb 2016 Distribusi Naskah UN dari Percetakan ke Provinsi 3-20 Mar 2016 28 Mar-10 Apr 2016 Distribusi Naskah UN di Kab/Kota Ditentukan oleh Balitbang Distribusi Bahan UN dari Percetakan ke Provinsi untuk daerah terluar, tertinggal, dan terdepan (3T).

39 TANGGAL PENTING UN 2016 PENGUMPULAN NILAI SEKOLAH DAN
PRAKTIK KOMPETENSI SMK* MA sederajat MTs sederajat 1. Pengiriman Nilai Sekolah Madrasah ke Kab/Kota Paling lambat 16 April 2016 Paling lambat 20 Mei 2016 Kab/Kota ke Provinsi Paling lambat 23 April 2016 Paling lambat 27 Mei 2016 Provinsi ke Pusat Paling Lambat 30 April 2016 Paling Lambat 4 Juni 2016 2. Pengiriman Nilai Praktik Kompetensi MAK Madrasah ke Kab/Kota Paling Lambat 16 April 2016 - Kab/Kota ke Provinsi Paling Lambat 23 April 2016 - Provinsi ke Pusat Paling Lambat 30 April 2016 - *) Satu minggu sebelum pengumuman kelulusan sudah diterima Panitia UN Tingkat Pusat

40 TANGGAL PENTING UN 2016 JADWAL UN DAN PENGOLAHAN LJUN SMA sederajat
SMP sederajat UN SMA: 4 – 6 April 2016 SMK: 4 – 7 April 2016 9 – 12 Mei 2016 UN Susulan SMA: 11 – 13 April 2016 SMK: 11 – 14 April 2016 16-19 Mei 2016 UN Perbaikan Oktober 2016 Oktober 2016 Pemindaian Apr 2016 Mei 2016 Batas akhir pengiriman hasil pemindaian SMA/MA/SMAK/SMTK, dan SMK dari PTN/Propinsi ke Panitia UN Pusat 21 April 2016 - Batas akhir pengiriman hasil pemindaian dari Provinsi ke Pusat SMALB & Program Paket C: 21 April 2016 26 Mei 2016

41 TANGGAL PENTING UN 2016 MA sederajat MTs sederajat JADWAL UN DAN
PENGOLAHAN LJUN MA sederajat MTs sederajat Skoring 22 Apr – 1 Mei 2016 27 Mei -5 Jun 2016 Pengiriman Data Hasil UN ke Panitia SNMPTN 2 Mei 2016 - Pengiriman Data Hasil UN ke Provinsi 3 Mei 2016 6 Jun 2016 Pengumuman Kelulusan dari Satuan Pendidikan 7 Mei 2016 11 Jun 2016

42 JADWAL UN – SMA/MA 4 April 2016 11 April 2016 5 April 2016 12 April
No. Hari dan Tanggal Pukul SMA/MA UN UN Susulan Program IPA/MIA Program IPS/IIS Program Bahasa 1 Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 2016 Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Kimia Geografi Sastra Indonesia 2 Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 2016 Matematika Matematika Matematika Biologi Sosiologi Antropologi 3 Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 2016 Bahasa Inggris Bahasa Inggris Bahasa Inggris Fisika Ekonomi Bahasa Asing

43 JADWAL UN – SMA Program Keagamaan/MA
No. Hari dan Tanggal Pukul Program Keagamaan UN UN Susulan MA Program Keagamaan Sekolah Menengah Agama Katolik Sekolah Menengah Teologi Kristen 1 Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 2016 Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia Hadis Kitab Suci Alkitab 2 Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 2016 Matematika Matematika Matematika Fikih Doktrin Gereja Katolik dan Moral Kristiani Etika Kristen 3 Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 2016 Bahasa Inggris Bahasa Inggris Bahasa Inggris Tafsir Liturgi Sejarah Gereja

44 JADWAL UN – SMK/MAK Mata Pelajaran No. Hari dan Tanggal Pukul UN
UN Susulan 1 Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 2016 Bahasa Indonesia 2 Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 2016 Matematika 3 Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 2016 Bahasa Inggris 4 Kamis, 7 April 2016 Kamis, 14 April 2016 Ujian Teori Kejuruan

45 JADWAL UN – SMALB 2016 2016 2016 Hari dan Tanggal Pukul Mata Pelajaran
No. Hari dan Tanggal Pukul Mata Pelajaran UN UN Susulan 1 Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 2016 Bahasa Indonesia 2 Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 2016 Matematika 3 Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 2016 Bahasa Inggris

46 JADWAL UN – PAKET C Hari dan Tanggal No Program Pukul Mata Ujian UN
UN Susulan 1. IPS Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 2016 Bahasa Indonesia Geografi Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 2016 Matematika Sosiologi Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 2016 Bahasa Inggris Ekonomi Kamis, 7 April 2016 Kamis, 14 April 2016 Pendidikan Kewarganegaraan 2. IPA Senin, 4 April 2016 Senin, 11 April 2016 Bahasa Indonesia Kimia Selasa, 5 April 2016 Selasa, 12 April 2016 Matematika Biologi Rabu, 6 April 2016 Rabu, 13 April 2016 Bahasa Inggris Fisika Kamis, 7 April 2016 Kamis, 14 April 2016 Pendidikan Kewarganegaraan

47 JADWAL UN – SMP, MTs, SMPLB Mata Pelajaran No. Hari dan Tanggal Pukul
UN Susulan 1 Senin, 9 Mei 2016 Senin, 16 Mei 2016 Bahasa Indonesia 2 Selasa, 10 Mei 2016 Selasa, 17 Mei 2016 Matematika 3 Rabu, 11 Mei 2016 Rabu, 18 Mei 2016 Bahasa Inggris 4 Kamis, 12 Mei 2016 Kamis, 19 Mei 2016 Ilmu Pengetahuan Alam

48 JADWAL UN – PAKET B No Hari dan Tanggal Pukul Mata Ujian UN UN Susulan
1. Senin, 9 Mei 2016 Senin, 16 Mei 2016 Bahasa Indonesia Pendidikan Kewarganegaraan 2. Selasa, 10 Mei 2016 Selasa, 17 Mei 2016 Matematika Ilmu Pengetahuan Sosial 3. Rabu, 11 Mei 2016 Rabu, 18 Mei 2016 Bahasa Inggris 16.00 – 18.00 Ilmu Pengetahuan Alam

49 JADWAL UNBK 1 Agt – 10 Nov Pendaftaran Sekolah calon Peserta 9 Nov
Sosialisasi dan Pelatihan Tim Teknis Provinsi 1 Okt – 15 Nov Verifikasi Kesiapan Sekolah 18 Nov Penetapan Sekolah oleh Propinsi 10 Des – 30 Jan Simulasi Ujian Semi Online Mandiri 3 – 9 Des Simulasi Ujian Semi Online Bersama 15 Okt – 30 Nov Simulasi Ujian Offline bagi peserta UNBK 16 – 25 Nov Pelatihan tim teknis Kota/Kab di Provinsi

50 JADWAL UNBK – SMA/MA (1) No Hari & Tanggal Jam Mata pelajaran Sesi
Senin, 07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1 10.30 – 12.30 Bahasa Indonesia Sesi-2 14.00 – 16.00 Bahasa Indonesia Sesi-3 2 Selasa, 07.30 – 09.30 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-1 10.30 – 12.30 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-2 14.00 – 16.00 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-3 3 Rabu, 07.30 – 09.30 Matematika Sesi-1 10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2 14.00 – 16.00 Matematika Sesi-3

51 JADWAL UNBK – SMA/MA (2) No Hari & Tanggal Waktu Mata pelajaran Sesi
4 Kamis, 07.30 – 09.30 Biologi/Sosiologi/Antropologi Sesi-1 10.30 – 12.30 Biologi/Sosiologi/Antropologi Sesi-2 14.00 – 16.00 Biologi/Sosiologi/Antropologi Sesi-3 5 Senin, 07.30 – 09.30 Fisika/Ekonomi/Bhs Asing Sesi-1 10.30 – 12.30 Fisika/Ekonomi/Bhs Asing Sesi-2 14.00 – 16.00 Fisika/Ekonomi/Bhs Asing Sesi-3 6 Selasa, 07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1 10.30 – 12.30 Bahasa Inggris Sesi-2 14.00 – 16.00 Bahasa Inggris Sesi-3

52 JADWAL UNBK – SMA/MA (SUSULAN) No Hari & Tanggal Waktu Mata pelajaran
Sesi 1 Senin, 07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1 10.30 – 12.30 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-2 2 Selasa, 07.30 – 09.30 Matematika Sesi-1 10.30 – 12.30 Biologi/Sosiologi/ Antropologi Sesi-2 3 Rabu, 07.30 – 09.30 Fisika/Ekonomi/ Bahasa Asing Sesi-1 10.30 – 12.30 Bahasa Inggris Sesi-2 4 Senin, 07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1 10.30 – 12.30 Kimia/Geografi/Sastra Sesi-2 5 Selasa, 07.30 – 09.30 Matematika Sesi-1

53 JADWAL UNBK – SMK No Hari & Tanggal Waktu Mata pelajaran Sesi
1 Senin, 07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1 10.30 – 12.30 Bahasa Indonesia Sesi-2 14.00 – 16.00 Bahasa Indonesia Sesi-3 2 Selasa, 07.30 – 09.30 Matematika Sesi-1 10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2 14.00 – 16.00 Matematika Sesi-3 3 Rabu, 07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1 10.30 – 12.30 Bahasa Inggris Sesi-2 14.00 – 16.00 Bahasa Inggris Sesi-3 4 Kamis, 07.30 – 09.30 Teori Kejuruan Sesi-1 10.30 – 12.30 Teori Kejuruan Sesi-2 14.00 – 16.00 Teori Kejuruan Sesi-3

54 JADWAL UNBK – SMK (SUSULAN) No Hari & Tanggal Waktu Mata pelajaran
Sesi 1 Senin, 07.30 – 09.30 Bahasa Indonesia Sesi-1 10.30 – 12.30 Matematika Sesi-2 2 Selasa, 07.30 – 09.30 Bahasa Inggris Sesi-1 10.30 – 12.30 Teori Kejuruan Sesi-2

55 JADWAL UNBK – SMP/MTs No Hari & Tanggal Waktu Mata pelajaran Sesi
1 2 3 4 Senin, 07.30 – Bahasa Indonesia Sesi-1 10.30 – Bahasa Indonesia Sesi-2 14.00 – Bahasa Indonesia Sesi-3 Selasa, 07.30 – Matematika Sesi-1 10.30 – Matematika Sesi-2 14.00 – Matematika Sesi-3 Rabu, 07.30 – Bahasa Inggris Sesi-1 10.30 – Bahasa Inggris Sesi-2 14.00 – Bahasa Inggris Sesi-3 Kamis, 07.30 – Ilmu Pengetahuan Alam Sesi-1 10.30 – Ilmu Pengetahuan Alam Sesi-2 14.00 – Ilmu Pengetahuan Alam Sesi-3

56 JADWAL UNBK – SMP/MTs (SUSULAN)
No Hari & Tanggal Waktu Mata pelajaran Sesi 1 2 Senin, Selasa, 07.30 – Bahasa Indonesia Sesi-1 10.30 – Matematika Sesi-2 07.30 – Bahasa Inggris Sesi-1 10.30 – Ilmu Pengetahuan Alam Sesi-2

57 2016 Jatim–sedang berlangsung
PERSIAPAN UN 2016 Jatim–sedang berlangsung Sosialisasi UN Mekanisme (UNP dan UN 2016) Jadwal Persiapan Bahan UN Persiapan akhir UNP/UN Persiapan master soal Mekanisme penggandaan, distribusi Persiapan, verifikasi dan penetapan pelaksana UNBK Finalisasi peserta Verifikasi dan finalisasi lokasi pelaksanaan UNP/UN Finalisasi soal

58 DITERIMA (ACCEPTABLE), DAN DAPAT DIPERTANGUNGGUGATKAN (ACCOUNTABLE)
LANGKAH MENUJU UN YANG DAPAT DIPERCAYA (CREDIBLE), DAPAT DITERIMA (ACCEPTABLE), DAN DAPAT DIPERTANGUNGGUGATKAN (ACCOUNTABLE)

59 TERIMA KASIH


Download ppt "KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAWA TIMUR"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google