Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PENGENALAN PEMROSESAN TRANSAKSI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PENGENALAN PEMROSESAN TRANSAKSI"— Transcript presentasi:

1 PENGENALAN PEMROSESAN TRANSAKSI
Konsep Sistem Informasi Akuntansi ALLPPT.com _ Free PowerPoint Templates, Diagrams and Charts

2 ARUS TRANSAKSI Apa itu arus transaksi ?
beragam aktivitas dalam perusahaan yang harus dilakukan untuk mendukung operasi sehari-hari Apa itu arus transaksi ? Istilah pemrosesan transaksi mewakili berbagai aktivitas yang umumnya dilakukan oleh organisasi untuk mendukung operasional sehari-harinya. Sistem pemrosesan transaksi (Transaction Processing System disingkat TPS) merupakan sistem yang memproses data yang dihasilkan dari transaksi bisnis, memperbarui database operasional, dan menghasilkan dokumen bisnis.

3 Tujuan Pemprosesan Transaksi
Mencatat setiap transaksi yang terjadi Mempercepat proses yang terjadi di dalam suatu perusahaan Menyediakan informasi yang akurat dan tepat waktu Meningkatkan kinerja dan layanan perusahaan

4 SIKLUS TRANSAKSI SIKLUS TRANSAKSI SIKLUS PENDAPATAN SIKLUS PENGELUARAN
PRODUKSI SIKLUS KEUANGAN

5 SIKLUS TRANSAKSI Siklus
pendapatan adalah siklus yang berhubungan dengan distribusi barang dan jasa ke konsumen adalah siklus yang berhubungan dengan perolehan barang dan jasa untuk proses produksi Siklus pengeluaran adalah siklus yang berhubungan dengan proses produksi Siklus produksi adalah siklus yang berkaitan dengan manajemen perolehan dana untuk perusahaan Siklus keuangan

6 KOMPONEN-KOMPONEN SISTEM PEMROSESAN TRANSAKSI
MASUKAN PEMROSESAN PENYIMPANAN KELUARAN

7 Komponen … lanj Pesanan konsumen Slip – slip penjualan Faktur
Pesanan pembelian Kartu jam kerja karyawan MASUKAN Jurnal umum Jurnal khusus yan terdiri dari : Jurnal penjualan Jurnal pembelian Jurnal penerimaan kas Jurnal pengeluaran kas PEMROSESAN

8 Komponen … lanj Buku besar utama Buku besar pembantu PENYIMPANAN
Berkas (transaksi dan master) PENYIMPANAN Buku besar menghasilkan neraca saldo untuk menguji keakuratan dari catatan sebelumnya Berkas adalah kumpulan data yang terorganisasi, terdiri dari: berkas transaksi adalah kumpulan data masukan transaksi, yang lebih bersifat sementara daripada permanen. berkas master memuat data permanen atau yang akan digunakan secara terus menerus.

9 Komponen ..lanj Neraca saldo Laporan keuangan KELUARAN
Laporan operasional Cek pembayaran KELUARAN

10 SISTEM KODE AKUN UNTUK PEMROSESAN TRANSAKSI
Definisi Pengkodean Untuk membantu dalam pengumpulan maupun pemrosesan transaksi biasanya diberi suatu kode. kode adalah suatu kerangka yang menggunakan huruf atau angka (atau kombinasi keduanya) untuk memberikan tanda terhadap klasifikasi yang sebelumnya telah dibuat (bagan rekening). Mengidentifikasi data akuntansi secara unik Meringkas data Mengklasifikasikan rekening/transaksi Menyampaikan makna tertentu Tujuan Pengkodean adalah

11 SISTEM KODE AKUN UNTUK PEMROSESAN TRANSAKSI
Sistem pengkodean Kode angka atau huruf berurutan Dalam metode ini tiap rekening diberi kode angka atau huruf secara berurutan. Dalam pemberian kode ini rekening dikelompokkan menjadi beberapa golongan dan tiap golongan disediakan satu blok angka yang berurutan untuk memberi kodenya. Kode angka blok

12 SISTEM KODE AKUN UNTUK PEMROSESAN TRANSAKSI
Pemberian kode dengan menggunakan Huruf yang disingkat mendekati bentuk aslinya, misalnya, Aktiva lancar = AL, Jurnal Penjualan = JP, dsb. Kode Mnemonic Kode kelompok diberikan dengan memberikan nomor kode untuk setiap kelompok, golongan, subgolongan dan jenis rekening Kode angka kelompok

13 SISTEM KODE AKUN UNTUK PEMROSESAN TRANSAKSI
Contoh Kode Blok : kelompok 100 – 199 Aktiva 200 – 149 Utang 250 – 299 Modal 300 – 399 Pendapatan 400 – 899 Biaya Usaha 900 – 999 Penghs & Rugi Di luar Usaha

14 SISTEM KODE AKUN UNTUK PEMROSESAN TRANSAKSI
Setiap kelompok akan dipecah lagi menjadi golongan : 100 – 149 Aktiva Lancar 150 – 159 investasi jangka Panjang 160 – 179 Aktiva Tetap Berwujud 180 – 189 Aktiva Tetap Tidak Berwujud Setiap Golongan dipecah lagi menjadi Sub Golongan: 100 – 109 Kas & Bank 110 – 119 Piutang 120 – Persediaan Barang

15 SISTEM KODE AKUN UNTUK PEMROSESAN TRANSAKSI
Setiap Sub Golongan dirinci menjadi jenis rekening : Kas Kas Kecil Bank BDN Bank BNI Hal-hal yang perlu dipertimbangkan dalam pemberian Kode : Setiap kode harus mewakili secara unik unsur yang diberi kode. Desain kode harus mudah disesuaikan dengan tuntutan perubahan.

16 PERANCANGAN FORMULIR-FORMULIR DAN PERTIMBANGAN CATATAN
Untuk melakukan pemrosesan transaksi, terlebih dahulu kita harus melakukan pengumpulan data transaksi. Pengumpulan data-data transaksi ini tidak dapat dipisahkan dari desain suatu formulir, sebab suatu formulir merupakan gambaran atau rekaman dari suatu transaksi. Kegiatan yang berhubungan dengan penggunaan formulir biasa disebut sebagai Record Management.

17 PERANCANGAN FORMULIR-FORMULIR DAN PERTIMBANGAN CATATAN
Tujuan pengadaan formulir adalah untuk Menangkap data Membantu pengkomunikasian dan pengotorisasian data menstandarisasi operasi Menyediakan berkas permanen untuk analisis masa datang Pertimbangan dalam merancang formulir Menentukan kebutuhan formulir. Merencanakan formulir yang akan dibuat. Menentukan kuantitas kebutuhan formulir. Mengawasi penggunaan formulir. Menentukan jangka waktu penyimpanan dan pemusnahan. Menentukan alat untuk menyortir dan menyimpan formulir.

18 Proses dimana sistem akuntansi berpasangan akan dirancang dan diimplementasikan
Apa yang harus dicatat dalam merancang sistem akuntansi ? Sifat dan tujuan organisasi Karakteristik struktural dan fungsional Tata letak fisik, produk dan jasa Orang yang mengoperasikan sistem 4 langkah dalam merancang sistem akuntansi Merancang pengelompokan kasar atas rekening, daftar rekening dan laporan keuangan terkait. Mereview karyawan operasional dan manajemen. Finalisasi laporan, daftar rekening, dan laporan lainnya Menyiapkan rancangan penjurnalan dan perancangan kertas kerja yang dibutuhkan untuk mengimplementasikan dan mengoperasikan sistem

19 Merancang Sistem Double-Entry
Tahap 1 Menganalisa sifat aktivitas di dalam 4 siklus transaksi dasar Tahap 2 Mengelompokkan aktivitas di dalam setiap siklus transaksi utama ke dalam sistem aplikasi Membangun satu set jurnal standar atau berulang Tahap 3 Merupakan entry pro forma atau hipotetis yang diharapkan muncul dalam operasi normal perusahaan standard journal entries Harus mencakup 3 elemen: Rekening yang dipengaruhi oleh entry Sumber atas entry Tanggal atau periode entry

20 Merancang Sistem Double-Entry
Alur pemrosesan dalam sitem akuntansi manual adalah dari dokumen sumber sampai jurnal, jurnal sampai buku besar, dan dari bukubesar ke laporan keuangan Ketika komputer digunakan untuk memproses transaksi, 2 model yang berbeda untuk pemrosesan transaksi akuntansi dimungkinkan Pemrosesan Batch Pemrosesan Langsung/Direct processing

21 adalah bentuk pemrosesan dimana kelompok transaksi diakumulasikan dan diproses dalam satu kelompok
Batch Pemrosesan Langsung adalah bentuk pemrosesan dimana transaksi individual diproses secara terpisah

22 TERIMA KASIH


Download ppt "PENGENALAN PEMROSESAN TRANSAKSI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google