Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
Perancangan Geometrik Jalan
2
Alinemen VERTIKAL Bagian Landai:
positif (tanjakan) dan negarif (turunan) Bagian Lengkung vertikal: Cekung dan Cembung
4
Kelandaian maksimum, gmax
Memelihara kecepatan kendaraan (ukurannya) truk bermuatan penuh, Truk semi Trailler penurunan kecepatan < separuh kecepatan awal (TCPGJAK’97) VR (Km/Jam) 120 110 100 80 60 50 40 <40 gmax (%) 3 4 5 8 9 10
5
Panjang (landai) Kritis, LKritis
Mempertahan kecepatan dgn penurunan V ≤ 50%VR penurunan kecepatan < 15 Km/Jam (AASHTO’2001) Lama perjalanan < SATU menit VAWAL (Km/Jam) Kelandaian (%) 4 5 6 7 8 9 10 Catatan 80 630 460 360 270 230 200 AASHTO’97 60 320 210 160 120 110 90 40 ?
6
Speed-Distance curves: utk perlambatan Truk berat tipe 120 kg/kW pada tanjakan
7
Speed-Distance curves: utk percepatan Truk berat tipe 120 kg/kW pada turunan
8
Perbedaan hasil hitungan panjang kritis dgn TTPGJAK (AASHTO’1997) versus AASHTO ‘2001
9
Lengkung VERTIKAL Mengurangi goncangan kendaraan dan menyediakan jarak pandang henti Bentuk parabola sederhana Penampilan, kenyamanan, dan JH
26
Lajur Pendakian Memfasilitasi kendaraan yang berjalan lebih lambat dari rata-rata kecepatan kendaraan lain (Truk berat) agar tidak menghalangi. Utk kelandaian yg besar, menerus, lalu-lintas relatif padat Pada Jalan arteri atau kolektor dengan VLHR>15000smp/hari dan Truk >15%
27
Lajur pendakian
28
Jarak antara 2 lajur pendakian
31
Koordinasi alinemen Jangan menyimpan lengkung tajam pada bagian yang besar
44
Selamat Ujian
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.