Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pendidikan Pancasila Masnur Marzuki SH, LLM.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pendidikan Pancasila Masnur Marzuki SH, LLM."— Transcript presentasi:

1 Pendidikan Pancasila Masnur Marzuki SH, LLM

2 Urgensi Rejuvenasi Pancasila
Azyumardi Azra pernah menyatakan perlunya rejuvenasi atas Pancasila. Usulan tersebut karena 3 faktor; 1. Pancasila terlanjur tercemar karena kebijakan rezim Orde Baru yang menjadikan Pancasila sebagai alat politik demi mempertahankan kekuasaan; 2. Terkikisnya Pancasila sebagai common platform pada era reformasi karena tuntutan liberalisasi politik. 3. Desentralisasi dan Otonomi Daerah yang mendorong sentimen kedaerahan sehingga Pancasila kehilangan posisi sentralnya.

3 Meskipun demikian Pancasila tetap tidak kehilangan kekuatan sebagai kekuatan pemersatu (integrating force). Hal ini karena Pancasila sudah mengakar dan secara materi Pancasila sendiri memiliki kesatuan-kesatuan antara satu sila dengan sila lainnya.

4 Kesatuan Sila-Sila Pancasila
Sila Pertama; Ketuhanan YME  Dasar religius bahwa bangsa Indonesia bukan Bangsa tak Bertuhan; Sila Kedua: Kemanusiaan yang adil dan beradab  Dengan berketuhanan YME diharapkan manusia akan mampu mengejawantahkan nilai-nilai ketuhanan tersebut dalam perikehidupan yang adil dan beradab (masyarakat madani)

5 Sila Ketiga; Persatuan Indonesia  Dengan perikehidupan yang adil dan beradab, maka persatuan dan kesatuan akan lebih mudah diwujudkan; Sila Keempat: Permusyawaratan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan dan perwakilan  Prinsip persatuan dan kesatuan yang sudah tercapai maka akan dengan mudah melakukan pengambilan keputusan berbangsa dan bernegara dengan semangat musyawarah mufakat dan prinsip demokrasi perwakilan;

6 Sila Kelima; Keadilan Sosial bagi seluruh rakyat Indonesia  Pengambilan keputusan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara yang terwujud dengan konsisten akan bermuara pada terwujudnya keadilan yang merata bagi seluruh rakyat Indonesia. Jadi ada prinsip kesatuan dari sila-sila dalam Pancasila!


Download ppt "Pendidikan Pancasila Masnur Marzuki SH, LLM."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google