Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehHendri Kusumo Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
PEMBELAJARAN IPS KD 5.1 Menginterpretasi peta tentang bentuk dan pola muka bumi SMP NEGERI 128 JAKARTA Oleh : Nari Hastuti. S.Pd dan Sumardi,S,.Pd SMP NEGERI 128 JAKARTA Oleh : Nari Hastuti. S.Pd dan Sumardi,S,.Pd
2
Bentuk-bentuk muka bumi
Suatu Kebesaran Allah sebagai Sang Maha Pencipta sehingga pola dan bentuk muka bumi sebagai tempat kehidupan memiliki keragaman yang bentuknya bermacam-macam. Dapatkah kalian menjelaskan keragaman pola dan bentuk muka bumi kita?
3
Tahukah kamu ? Bagaimana cara menggambarkan
keragaman bentuk muka bumi tersebut di peta Dengan menggunakan Simbol 11/12/2018
4
Berikut contoh simbol-simbol di peta Contoh simbol kenampakan alam
Contoh simbol kenampakan Budaya 11/12/2018
5
Bagaimanakah kesimpulan dari simbol2 tersebut
Dapatkah kalian mengelompokkannnya ! 1. Bentuk muka bumi dengan menggunakan simbol titik 2. Bentuk muka bumi dengan menggunakan simbol garis 3. Bentuk muka bumi dengan menggunakan simbol area 11/12/2018
6
Tugas Di Rumah Mengintrepretasikan Pulau sumatera berdasarkan kenampakan umum di muka bumi 11/12/2018
7
Penampang melintang bentuk muka bumi dasar laut
Daratan Gunung Laut Shell/ dangkalan Ambang laut Lubuk laut Palung Laut 11/12/2018
9
11/12/2018
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.