Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
Diterbitkan olehLanny Darmali Telah diubah "6 tahun yang lalu
1
Rantai respirasi KI3261 Zeily Nurachman KI3261 Zeily Nurachman
2
Rantai respirasi Istilah lain: fosforilasi oksidatif
Proses pembentukan ATP dari hasil transfer elektron dari NADH/FADH2 ke O2 melalui rangkaian reaksi transfer elektron KI3261 Zeily Nurachman
3
Fosforilasi oksidatif
Reaksi redoks (reduksi-oksidasi) Terjadi di membran-dalam mitokhondria Aliran elektron: dari NADH/FADH2 ke O2 Mengakibatkan pompa proton ke luar matrik Ada gradien pH dan potensial listrik transmembran ATP dibentuk dari aliran proton balik KI3261 Zeily Nurachman
4
KI3261 Zeily Nurachman
5
Aliran elektron I II III IV KI3261 Zeily Nurachman
6
KI3261 Zeily Nurachman
7
Rantai transpor elektron
KI3261 Zeily Nurachman
8
Kompleks I 4 proton dipompa ke luar KI3261 Zeily Nurachman
9
Kompleks II Tidak ada proton dipompa KI3261 Zeily Nurachman
10
Kompleks III 4 proton dipompa ke luar KI3261 Zeily Nurachman
11
Siklus Q pada kompleks III
KI3261 Zeily Nurachman
12
Kompleks IV 2 proton dipompa ke luar ½O2 = 2 proton dipompa KI3261
Zeily Nurachman
13
NADH + 11H+(N) + ½O2 → NAD+ + 10H+(P) + H2O
KI3261 Zeily Nurachman
14
Kemiosmotik MCB 1602 KI3261 Zeily Nurachman
15
KI3261 Zeily Nurachman
16
ATP sintase KI3261 Zeily Nurachman
17
Subunit F1 KI3261 Zeily Nurachman
18
Subunit F0 1 ATP perlu 10/3 = 3,33 proton ≈ 4 proton KI3261
Zeily Nurachman
19
Model sintesis ATP MCB 1603 KI3261 Zeily Nurachman
O (open, konformasi buka) L (loose, konformasi longgar) T (tight, konformasi ketat) MCB 1603 KI3261 Zeily Nurachman
20
Rasio P/O atau rasio P/2e- (perbandingan ATP terhadap ½O2)
1 NADH → 10 proton dipompa = 10/4 ATP (rasio P/O = 2,5) 1 FADH2 → 6 proton dipompa = 6/4 ATP (rasio P/O = 1,5) Jadi 1 mol NADH = 2,5 mol ATP 1 mol FADH2 = 1,5 mol ATP KI3261 Zeily Nurachman
21
Transpor ATP tidak butuh energi
KI3261 Zeily Nurachman
22
Sistem pengantaran NADH di hati, ginjal, dan jantung
Sistem malat-aspartat 1 mol NADH (sitosol) = 2,5 mol ATP KI3261 Zeily Nurachman
23
Sistem pengantaran NADH di otot rangka dan otak
Sistem gliserol-3-fosfat 1 mol NADH (sitosol) = 1,5 mol ATP KI3261 Zeily Nurachman
24
Contoh perhitungan ATP
1 mol asam palmitat jika dibakar sempurna akan menghasilkan 106 mol ATP KI3261 Zeily Nurachman
25
Contoh perhitungan ATP
1 mol glukosa jika dibakar sempurna akan menghasilkan 30 atau 32 mol ATP tergantung organ yang melakukan glikolisis KI3261 Zeily Nurachman
26
Inhibisi dan uncoupling
KI3261 Zeily Nurachman
27
KI3261 Zeily Nurachman
28
Pengendalian jalur produksi ATP
KI3261 Zeily Nurachman
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.