Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Kunci Sukses Replikasi Inovasi : Belajar dari Pengalaman KINERJA ADB di Provinsi Jawa Timur Batu, 24 April 2018.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Kunci Sukses Replikasi Inovasi : Belajar dari Pengalaman KINERJA ADB di Provinsi Jawa Timur Batu, 24 April 2018."— Transcript presentasi:

1 Kunci Sukses Replikasi Inovasi : Belajar dari Pengalaman KINERJA ADB di Provinsi Jawa Timur
Batu, 24 April 2018

2 Inovasi Pelayanan Publik
Inovasi Pelayanan Publik adalah terobosan jenis pelayanan baik yang merupakan gagasan/ide kreatif orisinal dan/atau adaptasi/modifikasi yang memberikan manfaat bagi masyarakat, baik secara langsung maupun tidak langsung. Pelayanan publik merupakan kewajiban pemerintah sebagai penyedia layanan kepada masyarakat.

3 Replikasi berarti proses, cara meniru, penduplikatan

4 MANFAAT REPLIKASI INOVASI PELAYANAN PUBLIK
Mengetahui hasil yang dicapai dan sejauh mana dapat menyelesaikan masalah yang dihadapi Dapat menerapkan proses inovasi yang telah berhasil, dan dapat menyesuaikan dengan kondisi lokal yang ada Telah mengetahui estimasi biaya yang dibutuhkan Dapat mengantisipasi kendala yang mungkin dihadapi

5 Kunci Sukses Replikasi Inovasi

6 Tahapan Replikasi Inovasi Pelayanan Yang Memuaskan
Masalah Yang Ingin Diselesaikan Temukan Inovasi Yang Mampu Menjawab Permasalahan Anda Lakukan studi tiru & libatkan stakeholder terkait Analisis kemampuan daerah Membentuk Tim Pelaksana Replikasi Inovasi Pilih unit layanan pilot yang akan melakukan replikasi Terapkan inovasi yg direplikasi dan libatkan innovator seperlunya Lakukan monitoring dan evaluasi inovasi yang dilakukan Pelayanan Yang Memuaskan

7 Tips Pemilihan ‘Pilot’ Replikasi Inovasi
Pimpinan unit layanan yang memiliki komitmen kuat untuk perbaikan layanan Unit layanan yang memiliki masalah yang relative berat dan perlu upaya perbaikan Sebaiknya ‘pilot’ lebih dari satu unit layanan agar ada perbandingan capaian dan dapat saling memotivasi Pilih lokasi yang memiliki multi stakeholder lokal yang peduli terhadap layanan public, karena untuk sebagian besar inovasi, diperlukan kemitraan dengan multi stakeholder untuk keberhasilan yang optimal.

8 Replikasi Inovasi Pelayanan Publik Manfaat Nyata Bagi Masyarakat
Selamat Menerapkan Replikasi Inovasi Pelayanan Publik & Semoga Memberikan Manfaat Nyata Bagi Masyarakat


Download ppt "Kunci Sukses Replikasi Inovasi : Belajar dari Pengalaman KINERJA ADB di Provinsi Jawa Timur Batu, 24 April 2018."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google