Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ANATOMI DAN FISIOLOGI RAMBUT

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ANATOMI DAN FISIOLOGI RAMBUT"— Transcript presentasi:

1 ANATOMI DAN FISIOLOGI RAMBUT

2 BAGIAN RAMBUT

3 Rambut adalah organ seperti benang yang tumbuh di kulit terutama
Rambut adalah organ seperti benang yang tumbuh di kulit terutama. Rambut muncul dari epidermis (kulit luar), walaupun berasal dari folikel rambut yang berada jauh di bawah dermis. Struktur mirip rambut, yang disebut trikoma, juga ditemukan pada tumbuhan

4 Ada dua macam keratin rambut, yaitu:
Keratin Lunak :terdapat pada seluruh permukaan kulit, terutama kulit tebal, yaitu pada bagian medulla rambut. Keratin keras :terdapat pada kuku, kutikula dan kortex rambut. Pembentukannya tidak melalui butir-butir keratohialin,

5 BAGIAN RAMBUT Medula: Merupakan bagian tengah rambut, terdiri dari sel-sel yang mengalami keratinisasi. Sel- selnya terpisah satu sama lain, dan antara sel-sel kadang-kadang terdapat udara / cairan Kortex : Merupakan bagian terbesar dari rambut, terdiri dari sel-sel berbentuk runcing, yang mengalami keratinisasi dan banyak mengandung pigmen. Kutikula : Merupakan membran tipis, terdiri dari sel-sel pipih/gepeng yang mengalami keratinisasi, transparan. Secara mikroskopis tersusun seperti genting, terdiri dari 1-3 lapis sel-sel yang sebagian mengalami keratinisasi.

6 Ada beberapa fungsi rambut, diantaranya :
Melindungi kulit dari pengaruh buruk:Alis mata melindungi mata dari keringat agar tidak mengalir ke mata, bulu hidung (vibrissae). Menyarig udara pada hidung. Serta berfungsi sebagai pengatur suhu. Pendorong penguapan keringat. Indera peraba yang sensitive.

7 Saat pertumbuhan rambut terdapat 3 fase yang akan terjadi, diantaranya : 1.Fase pertumbuhan (Anagen) Sel-sel matriks melalui mitosis membentuk sel-sel baru mendorong sel- sel lebih tua ke atas. Aktivitas ini lamanya 2-6 tahun 90 % dari folikel rambut kulit kepala normal mengalami fase pertumbuhan pada satu saat.

8 2.Fase Peralihan (Katagen)
Masa peralihan dimulai dari penebalan jaringan ikat di sekitar folikel rambut. Bagian tengah akar rambut menyempit dan bagian di bawahnya melebar dan mengalami pertandukan sehingga terbentuk gada . 3.Fase Istirahat(Telogen) Berlangsung kurang lebih 4 bulan, rambut mengalami kerontokan 50 – 100 lembar rambut rontok dalam tiap harinya. Faktor pendukung terjadinya kerontokan rambut jika terjadi trauma , stress dan sebagainya.

9 TERIMAKASIH


Download ppt "ANATOMI DAN FISIOLOGI RAMBUT"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google