Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PERSURATAN
2
Pengertian Jenis Surat:
Surat adalah salah satu alat komunikasi untuk menyampaikan informasi tertulis, dari satu atau kelompok ditujukan kepada satu atau kelompok orang dengan tujuan tertentu. Bentuk informasi: pemberitahuan, pernyataan, perintah, permintaan, atau laporan Jenis Surat: Surat dinas Surat niaga Surat pribadi
3
FUNGSI SURAT 1. Alat komunikasi, ekspresi diri 2. Wakil atau duta 3. Bukti tertulis 4. Bukti sejarah 5. Alat pengingat 6. Pedoman kerja 7. Pengaman perjalanan
4
Bagian surat BENTUK SURAT Kepala surat
Tanggal, bulan, dan tahun pembuatan surat Nomor, lampiran, dan hal Alamat yang dituju Salam pembuka Isi surat Salam penutup Pengirim surat Jabatan Tembusan
5
1. Kepala Surat Tidak boleh ada penyingkatan Ada logo Alamat lengkap
Huruf kapital/kombinasi Contoh: KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL PUSAT BAHASA JALAN DAKSINAPATI BARAT IV RAWAMANGUN, JAKARTA TIMUR TELEPON , FAKSIMILE …, …, ATAU Kementerian Pendidikan Nasional Pusat Bahasa Jalan Daksinapati Barat IV Rawamangun, Jakarta Timur Telepon , Faksimile …, …,
6
2. Tanggal, bulan, dan tahun pembuantan surat, tidak didahului oleh nama kota.
3. Nomor : nomor dikeluarkannya surat Lampiran: jika surat ada lampirannya Hal : surat tentang apa 4. Tujuan surat: ditulis lengkap sama dengan alamat di sampul surat 5. Salam pembuka 6. Isi surat
7
7. Salam penutup 8. Nama pengirim: tidak diberi tanda kurung atau garis bawah. 9. Jabatan pengirim 10. Tembusan: ditulis jika surat ada tembusannya Di dalam tembusan tidak ada arsip
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.