Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
GLOBALISASI
2
Pengertian Globalisasi
Globalisasi berasal dari kata globe, artinya bundar seperti bola, yang dimaksud bola disini adalah bola dunia. Globalisasi adalah proses sesuatu yang sudah mendunia, termasuk perubahan sosial indonesia.
3
Wikipedia Encyclopedia
Pengertian lain tentang globalisasi menurut para ahli dan berbagai sumber Selo Soemardjan Globalisasi merupakan terbentuknya sistem organisasi dan komunikasi antarmasyarakat diseluruh dunia. Achmad Suparman Globalisasi adalah suatu proses menjadikan sesuatu ( benda atau perilaku) sebagai ciri dari setiap individu didunia ini tanpa dibatasi oleh wilayah. Edison A. Jamli, dkk. Globalisasi pada hakikatnya adalah suatu proses dari gagasan yang dimunculkan kemudian ditawarkan untuk diikuti oleh bangsa lain. Bank Dunia Globalisasi merupakan kebebasan dan kemauan individu dan perusahaan guna memprakarsai transaksi ekonomi dengan orang-orang yang berasal dari negara lain. Wikipedia Encyclopedia Globalisai adalah meningkatnya ketegantungan ekonomi antar negara-negara didunia yang ditandai dengan meningkat dan beragamnya volume transaksi barang dan jasa antarnegara dan penyebaran teknologi yang meluas dan cepat.
4
DAMPAK PERUBAHAN SOSIAL GLOBALISASI
Pengiriman dan penyampaian informasi semakin mudah dan cepat. Melalui berbagai teknologi modern, hidup manusia lebih mudah dan lebih menyenangkan. Melalui proses industrialisasi, semakin terbuka kesempatan untuk memperoleh pekerjaan yang lebih baik. Dampak Positif Krisis moneter yang mula-mula terjadi di negara-negara asia timur merembes ke negara-negara asia tenggara. Menjelang berakirnya abad ke-20 dan awal abad ke-21, Indonesia mengalami krisis politik yang mengakibatkan terjadinya pergantian kepemimpinan negara sampai 4x Pada saat bersamaan bermunculan kerusuhan-kerusuhan di banyak daerah, yang bersifat Separatisme maupun yang bersifat SARA Dampak Negatif
5
Ciri-Ciri Globalisasi
Di era globalisasi, perubahan disegala bidang dapat terjadi begitu cepat dan melingkupi wilayah yang sangat luas Darus informasi dan komunikasi di era global seperti sekarang ini memperkuat daya saingerasnya Pasar dan produksi ekonomi dinegara-negara yang berbeda menjadi saling bergantung.
6
Teori Globalisasi A. Para Globalis
Mereka percaya bahwa globalisasi adalah sebuah kenyataan yang memiliki konsekuensi nyata. Mereka memiliki 2 pendapat yaitu Para globalis positif dan peswimis B. Para Tradisionalis Meraka tidak percaya bahwa globalisasi sedang terjadi. Mereka berpendapat bahwa fenomena globalisasi adalah sebuah mitos semata /jika memang ada terlalu dibesar-besarkan. C. Para Transformasionalis Mereka berada diantara pendapat para globalis dan tradisionalis.
7
Faktor pendukung globalisasi
Berkembang pesatnya teknologi komunikasi Adanya integrasi Ekonomi Dunia.
8
Budaya tidak cinta produk dalam negeri Menipisnya Rasa Gotong Royong
Bergesernya Nilai dan Norma serta Budaya Bangsa Indonesia Kurang minatnya generasi muda terhadap kesenian tradisional ataupun Daerah Budaya tidak cinta produk dalam negeri Menipisnya Rasa Gotong Royong Menurunya Hubungan kekeluargaan yang terjadi dalam keluarga Alkoholisme Menurunya Etika dan Norma Sopan santun Mulai menipisnya Roh Beragam pada sebagian masyarakat Kehilangan unsur Budaya
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.