Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
KANKER SERVIKS
2
Apa itu Kanker Serviks ? Kanker Leher Rahim :
Adalah kanker yang terjadi pada leher rahim (serviks) 1 Apa itu serviks ? Serviks adalah daerah yang menghubungkan rahim (uterus) dan vagina. GCF (Gynecologic Cancer Foundation) Presentation The Adam Health Illustrated Encyclopedia, A.D.A.M., Inc. is accredited by URAC, also known as the American Accreditation HealthCare Commission 2
3
Organ Genitalia Perempuan
Leher rahim
4
Seberapa sering Kanker Serviks ?
Menurut WHO TIAP TAHUN, DI SELURUH DUNIA: 490,000 perempuan didiagnosa* menderita kanker serviks 240,000 di antaranya MENINGGAL *80% terjadi di negara berkembang
5
Menurut WHO
6
Menurut Departemen Kesehatan RI
Di Indonesia Kanker serviks menduduki urutan kedua dari 10 kanker terbanyak!!!
7
Serviks Normal (Leher Rahim)
8
Lesi Pra Kanker 1/Wright/p.2120/abstract conclusions 2/Bonnez/p. 576/Figure 12; p. 578/col 1/¶2 3/CCS/p 6/¶2 4/Sellors/Ch. 7/p.9/Figure 7.23. 1. Wright TC Jr, Cox JT, Massad LS, et al, for the ASCCP-Sponsored Consensus Congress. JAMA. 2002;287:2120– Bonnez W. In: Richman DD, Whitley RJ, Hayden FJ, eds. Washington, DC: American Society for Microbiology Press; 2002:557– Canadian Cancer Society. Cervical Cancer: What you need to know. Available at: Accessed March 13, Reprinted with permission from Sellors JW, Sankaranarayanan R, eds. Colposcopy and Treatment of Cervical Intraepithelial Neoplasia. A Beginner’s Manual. Lyon, France: International Agency for Research on Cancer; 2003. 1/Sellors/Ch. 4/p. 1/¶ 1; p.5/¶ 2 1/Sellors/Ch. 7/p. 1/¶ 1; p. 6/¶ 3, Figure 7.12. 1/Sellors/Ch. 7/p. 1/¶ 1; p. 6/¶3,4; p. 8/ Figure 7.20; p.9/Figure 7.23. 8
9
Apa penyebab Kanker Serviks?
KANKER SERVIKS DISEBABKAN OLEH HUMAN PAPILLOMAVIRUSa,1,2 120 Tipe HPV telah diketahui 30-40 Tipe HPV menyerang anogenital Low risk type ( HPV 6 & 11 ) (tidak menyebabkan kanker) Menyebakan anogenital warts High risk type ( HPV 16 & 18) Menyebabkan kanker serviks Anogenital : area kelamin (termasuk kulit penis, mulut vagina & anus) Infeksi dengan HPV seringkali TIDAK menimbulkan gejala Banyak orang TIDAK tidak tahu mereka terinfeksi HPV Banyak orang dapat menularkan HPV TANPA menyadarinya 9
11
FAKTOR RISIKO
13
Gejala Perdarahan pada daerah vagina (liang senggama)
Perdarahan saat berhubungan intim Keputihan yang bercampur dengan darah dan berbau Nyeri pinggang Nyeri perut Sulit BAK dan mungkin gagal ginjal
14
Manifestasi Klinik Jika kanker sudah metastasis :
Nyeri BAK dan kadang2 kencing darah . Bengkak di kaki . Diarrhea, atau nyeri di daerah anus atau BAB berdarah Mual, lemas, BB turun, nafsu makan turun, dan terasa nyeri. Konstipasi Lubang Abnormal anus dan vagina atau saluran kencing dan vagina. (fistula) pembesaran kelenjar getah bening di leher atau ketiak. Penyebaran lanjut ke tulang , paru, usus atau otak memberikan tanda – tanda abnormal.
15
DETEKSI DINI ???
16
PAP SMEAR 1/Parham/p. S14/Table 1. 2/Schink/p. 5/ col 2/¶2. 3/Uyar/p. 227/ abstract. 4/Kulasingam/p. 1754/Table 3. Pap Smear : pengambilan sel dari serviks, diperiksa dengan mikroskop untuk mengetahui adanya kelainan pada serviks 2/Schink/p. 5/col 2/¶1. 5/Selvaggi/ p. 1506/col 1/¶1, 3. 6/Chacho/p. 137/col 2/¶5 1/Hewitt/p. 270/ col 1/¶1 1. Hewitt M, Devesa SS, Breen N. Cervical cancer screening among U.S. women: analyses of the 2000 National Health Interview Survey. Prev Med. 2004;39: 2. Crum CP, Rivera MN. Vaccines for cervical cancer. Cancer J. 2003;9:368–376. 3. Sung HY, Kearney KA, Miller M, Kinney W, Sawaya GF, Hiatt RA. Papanicolaou smear history and diagnosis of invasive cervical carcinoma among members of a large prepaid health plan. Cancer. 2000;88:2283–2289. 4. Schink JC. Strategies for detecting cervical dysplasia: Visual inspection, spectroscopy, and speculoscopy. OBG Manag. 2003;(suppl):5–8. 5. Selvaggi SM. Implications of low diagnostic reproducibility of cervical cytologic and histologic diagnoses. JAMA. 2001;285:1506–1508. 6. Chacho MS, Mattie ME, Schwartz PE. Cytohistologic correlation rates between conventional Papanicolaou smears and ThinPrep cervical cytology: A comparison. Cancer. 2003;99:135–140. 7. Saslow D, Runowicz CD, Solomon D, et al. American Cancer Society Guideline for the early detection of cervical neoplasia and cancer. CA Cancer J Clin. 2002;52:342–362. 8. Uyar DS, Eltabbakh GH, Mount SL. Positive predictive value of liquid-based and conventional cervical Papanicolaou smears reported as malignant. Gynecol Oncol. 2003;89:227–232. 9. Kulasingam SL, Hughes JP, Kiviat NB, et al. Evaluation of human papillomavirus testing in primary screening for cervical abnormalities: Comparison of sensitivity, specificity, and frequency of referral. JAMA. 2002;288:1749–1757. 2/Crum/p. 368/col 1/¶2; col 2/¶1 3/Sung/p. 2285/col 2/¶3, 4 4/Schink/ p. 5/ col 2/¶1. 5/Selvaggi/ p. 1506/col 1/¶1, 3. 6/Chacho/ p. 137/col 2/¶5 JIKA ANDA SUDAH MENIKAH / MELAKUKAN HUBUNGAN, LAKUKAN PAP SMEAR SECARA TERATUR 5/Selvaggi/ p. 1506/col 1/¶3 7/Saslow/p. 352/col 2/¶2. 8/Uyar/ p. 227/abstract 9/Kulasingam / p.1754/Table 3; p. 1749/abstract 8/Uyar/p. 227/abstract 5/Selvaggi/ p. 1506/col 2/¶1. 16
17
IVA TEST Iva test adalah: suatu pemeriksaan yang bertujuan untuk melihat ada atau tidaknya sel-sel yang tidak normal pada serviks menggunakan olesan asam asetat.
18
VIA images NORMAL CERVIX Cervix with ACETO-WHITE lesion
The picture on your left is the magnified image of a normal cervix after the application of Acetic acid. The picture to your right is the magnified image of a cervix with an abnormal Aceto white lesion- ie a Positive tests. Source: EngenderHealth, Wright TC, 1996 18
19
Mengapa skrining kanker serviks PENTING???
Kanker serviks merupakan pertumbuhan dari suatu kelompok sel yang tidak normal pada serviks (leher rahim). Perubahan ini biasanya memakan waktu beberapa tahun sebelum berkembang menjadi kanker. Terdapat kesempatan yang cukup lama untuk mendeteksi apabila terjadi perubahan pada sel serviks melalui skrining (pap smear) dan menanganinya sebelum menjadi kanker serviks.
20
Kanker Serviks 1/Sellors/Ch. 8/p. 4/ Figures 3.5 and 8.8 Photos courtesy of Dr. J. Monsonego. 1. Reprinted with permission from Sellors JW, Sankaranarayanan R, eds. Colposcopy and Treatment of Cervical Intraepithelial Neoplasia. A Beginner’s Manual. Lyon, France: International Agency for Research on Cancer; 2003. 1/Sellors/Ch. 8/p. 2/¶ 5,6. 20
21
Bagaimana sih dok cara pencegahannya???
22
VAKSIN DONG ...” VAKSIN HPV”
Rekomendasi menurut ikatan dokter anak indonesia (IDAI) dan persatuan dokter penyakit dalam indonesia (PAPDI) Vaksin pada anak dan remaja tahun. Usia dewasa tahun.
23
Kesimpulan Kanker serviks merupakan kanker peringkat pertama pada perempuan indonesia dan peringkat kedua di dunia yang di derita oleh wanita. Di seluruh dunia setiap dua menit atau setiap 1 jam di Indonesia seorang perempuan meninggal karena kanker serviks. Dari data diatas maka sangat penting bagi seluruh wanita Indonesia mengetahui dengan baik apa itu kanker serviks, sehingga dapat mengambil langkah pencegahan yang tepat.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.