Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

OPT CACAO Tim Fakultas Pertanian Unand

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "OPT CACAO Tim Fakultas Pertanian Unand"— Transcript presentasi:

1 OPT CACAO Tim Fakultas Pertanian Unand

2 PENGENALAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT TANAMAN KAKAO

3 FAKTOR-FAKTOR YANG MENIMBULKAN PENYAKIT
PENYAKIT KAKAO FAKTOR-FAKTOR YANG MENIMBULKAN PENYAKIT TANAMAN INANG PATOGEN LINGKUNGAN SEGI TIGA PENYAKIT

4 PENYAKIT TANAMAN KAKAO
Penyakit Busuk Buah (Phytophthora palmivora) Penyakit Kanker Batang (Phytophthora palmivora) Penyakit VSD (Oncobasidium theobromae) Penyakit Colletotrichum (Colletotrichum gloeosporioides) Penyakit Jamur Upas (Corticium salmonicolor) Penyakit Akar (JAC: Fomes lamaoensis, JAP: Fomes lignosus)

5 BUSUK BUAH KAKAO Ditemukan hampir di seluruh areal kakao di dunia
Patogen dpt menginfeksi buah semua umur, batang, daun muda, bibit Kerugian hasil

6 Penyakit Busuk Buah Penyebab penyakit: jamur Phytophthora palmivora
Gejala : buah berbecak kehitaman, busuk basah, mulai dari ujung/pangkal atau tengah Penyebaran : air, semut, tikus, tupai, bekicot dll Faktor yang berpengaruh : kelembaban kebun, hujan

7 GEJALA SERANGAN BERCAK DARI UJUNG, PANGKAL, TENGAH
BUAH PENTIL, MUDA, TUA BUAH DI BAWAH, DI TENGAH, DI ATAS

8 1. Busuk buah (Phytophthora palmivora Butl.)

9

10

11 Gejala serangan pada biji
PENYAKIT BUSUK BUAH Gejala serangan pada biji Biji sakit Biji sehat

12 Penyebaran penyakit Percikan air hujan Kontak langsung Kontak tanah
Binatang : Bekicot, Tupai, Tikus, dll

13 PENGENDALIAN : kurangi kelembaban dg memangkas kakao dan pengaturan pohon pelindung

14 Sanitasi dg membuang buah busuk yang ada di pohon

15 MEMENDAM BUAH BUSUK

16 PENYAKIT KANKER BATANG
Penyebab penyakit: jamur Phytophthora palmivora Gejala : kulit batang berlekuk, berbecak hitam, busuk basah, ada cairan merah seperti karat, kulit kayu kemerahan/coklat Penyebaran : air, tangkai buah busuk Faktor yang berpengaruh : kelembaban kebun, hujan

17 PENYAKIT KANKER BATANG
Gejala: kulit batang berlekuk, berbecak hitam, busuk basah, ada cairan merah seperti karat, kulit kayu kemerahan/coklat

18 Kanker batang (Phytophthora palmivora Butl.)

19

20 PENGENDALIAN Mengupas kulit batang yang membusuk sampai batas kulit yang sehat. Luka kupasan diolesi dengan fungisida tertentu. Pemangkasan pohon pelindung dan tanaman kakao dilakukan agar di dalam kebun tidak lembab. Apabila serangan pada kulit batang sudah hampir melingkar, maka tanaman dipotong atau dibongkar.

21 PENYAKIT Vascular Streak Dieback
TANDA PENYAKIT VSD RANTING OMPONG NEKROSE PADA DAUN

22

23 - pada sayatan bekas dudukan daun yang sakit terdapat 3 noktah coklat kehitaman

24 Daun menguning dengan bercdaak hijau Garis coklat pada jaringan kayu
TANDA PENYAKIT VSD Daun menguning dengan bercdaak hijau Garis coklat pada jaringan kayu Tiga noktah coklat

25 PENYAKIT VSD Penyebaran: angin
Faktor yang berpengaruh: kelembaban kebun, hujan

26 PENYAKIT VSD Penyebab penyakit: jamur Oncobasidium theobromae
Gejala: daun menguning dengan bercak hijau, tiga noktah coklat pada bekas tangkai daun, garis coklat pada ranting/cabang, ranting gundul Penyebaran: angin Faktor yang berpengaruh: kelembaban kebun, hujan VASCULAR STREAK DIEBACK

27 PENYAKIT VSD PENGENDALIAN :
Pemangkasan sanitasi dengan memotong ranting sakit sampai batas sehat ditambah 30 cm di bawahnya Kurangi kelembaban kebun dengan pengaturan pohon pelindung Penananam klon tahan lokal atau yang tahan antara lain DRC 15, ICS 13

28 PENYAKIT COLLETOTRICHUM
Penyebab penyakit: jamur Colletotrichum gloeosporioides Penyebaran : air, Faktor yang berpengaruh : kelembaban kebun, hujan

29 Menyerang buah, pucuk/daun muda dan ranting muda
Menyerang buah, pucuk/daun muda dan ranting muda. Pada daun muda nampak bintik-bintik coklat tidak beraturan dan dapat menyebabkan gugur daun. Ranting gundul berbentuk seperti sapu dan mati.

30 PENYAKIT COLLETOTRICHUM
Gejala : buah muda bintik-bintik, buah busuk kering, mengkerut pada ujungnya

31 Colletotrichum gloeosporioides
CIRI KHAS ANTRAKNOSE Tepung spora Colletotrichum gloeosporioides

32 - buah muda -> bintik-bintik coklat menjadi bercak coklat berlekuk (antrakhnosa), buah layu, kering dan keriput

33 - buah tua -> busuk kering pada ujungnya

34 PENYAKIT COLLETOTRICHUM
PENGENDALIAN : Sanitasi dg memotong ranting dan buah sakit Naungan diperbaiki dg memenuhi populasi atau mengganti yang rusak

35 PENYAKIT JAMUR UPAS (PINK DISEASE)

36 PENYAKIT JAMUR UPAS Penyebab penyakit: jamur Corticium salmonicolor
Penyebaran : air, angin Faktor yang berpengaruh : kelembaban kebun, hujan

37 PENYAKIT JAMUR UPAS Menginfeksi semua tanaman keras yang ada di kebun (polipag) Tanaman inangnya banyak Pada musim hujan penyebaran sangat cepat Menimbulkan kematian ranting/cabang, sehingga dapat mengurangi produksi

38 Gejala Jamur Upas ranting/cabang mati mengering, kulit batang terdapat jamur warna merah jambu

39 PENYAKIT JAMUR UPAS Tingkatan corticium Tingkatan rumah labah-labah
Tingkatan nekator

40 PENGENDALIAN PENYAKIT JAMUR UPAS
potong ranting sakit pada bag. yg masih sehat kemudian dibakar atau dipendam Perhatikan tan disekitarnya, apbl ada yang terserang segera lakukan pemotongan kurangi kelembaban dg memangkas tan kakao dan pengaturan pohon penaung.

41 JAMUR AKAR Di Sumut di kebun tertentu kerugian > 50% Semua tanaman keras di kebun dapat terserang (Polipag)

42 Penyebab: Fomes lamaoensis JAMUR AKAR COKLAT
AKAR KAKAO JAC, tanah lengket di akar, miselium coklat Penyebab: Fomes lamaoensis Singkong

43 JAMUR AKAR PUTIH JAP, miselium putih seperti kipas pada permukaan akar

44 Penyebab penyakit: JAC: Fomes lamaoensis; JAP: Rigidoporus microporus; JAM: Ganoderma pseudoforeum
Penyebaran : kontak akar, rhizomorf Faktor yang berpengaruh : hujan, tanah pasir JAMUR AKAR

45 Tanaman muda dan tanaman tua
JAMUR AKAR

46 Penyebaran : kontak akar, rhizomorf
JAMUR AKAR Penyebaran : kontak akar, rhizomorf Faktor yang berpengaruh : hujan, tanah pasir, sisa tan. sakit

47 JAMUR AKAR PENGENDALIAN bongkar tan. mati sampai bersih akar-akarnya ,
diberi belerang , tidak ditanami 1 th pada saat tanam -> 100 gr trichoderma / lubang awal -> miselium di permukkan akar , leher akar -> dibersihkan dgn sikat olesi fungisida

48 PENGENDALIAN JAMUR AKAR
Bongkar tan. sakit

49 LUBANG BEKAS BONGKARAN TANAMAN MATI
DITABUR BELERANG

50 PENGENDALIAN JAMUR AKAR
Ditaburi Trichoderma sp.

51 Semoga tercapai TERIMA KASIH


Download ppt "OPT CACAO Tim Fakultas Pertanian Unand"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google