Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MONOPOLI DAN OLIGOPOLI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MONOPOLI DAN OLIGOPOLI"— Transcript presentasi:

1 MONOPOLI DAN OLIGOPOLI
PERTEMUAN 11 MONOPOLI DAN OLIGOPOLI

2 Monopoli merupakan suatu bentuk pasar di mana hanya terdapat satu perusahaan saja. Dan perusahaan ini menghasilkan barang yang tidak mempunyai barang pengganti yang sangat dekat.

3 Ciri-ciri Pasar Monopoli
Industri satu perusahaan. Tidak mempunyai barang pengganti yang mirip. Tidak terdapat kemungkinan untuk masuk kedalam industri. Dapat mempengaruhi penentuan harga. Promosi iklan kurang diperlukan.

4 KEUNTUNGAN MAKSIMUM Biaya total dan hasil penjualan. Biaya marginal dan hasil penjualan marginal.

5 Pasar monopoli harga penjualan nya tinggi apabila produksinya sedikit, dan harga penjualan semakin rendah apabila produksi semakin banyak. P > MR

6 20 TR = P X Q Q P TR MR TC MC  M   /Kerugian 1 18 2 16 32 3 14 42
1 18 2 16 32 3 14 42 4 12 48 5 10 50 6 8 7 9 20 TR = P X Q

7 Q P TR MR TC MC  M   /Kerugian 20 1 18 2 16 32 3 14 42 4 12 48 5
20 1 18 2 16 32 3 14 42 4 12 48 5 10 50 6 8 7 9 MR = TR / Q 18 14 10 6 2 -2 -6 -10 -14 -18

8 Q P TR MR TC MC  M   /Kerugian 20 4 1 18 16 2 32 26 3 14 42 34 12
20 4 1 18 16 2 32 26 3 14 42 34 12 48 40 5 10 50 46 6 8 54 7 64 76 9 90 106 18 12 MC = TC2 – TC1 14 10 10 8 6 6 2 6 -2 8 -6 10 -10 12 -14 14 -18 16

9 Q P TR MR TC MC  M   /Kerugian 20 1 18 16 2 32 26 6 3 14 42 34 8 4
20 1 18 16 2 32 26 6 3 14 42 34 8 4 12 48 40 5 10 50 46 54 -6 7 64 -22 76 -44 9 90 -72 106 -106 4 = TR - TC 18 12 14 10 10 8 6 6 2 6 -2 8 -6 10 -10 12 -14 14 -18 16

10 Q P TR MR TC MC  M   /Kerugian 20 4 -4 1 18 16 2 32 26 6 3 14 42
20 4 -4 1 18 16 2 32 26 6 3 14 42 34 8 12 48 40 5 10 50 46 54 -6 7 64 -22 76 -44 9 90 -72 106 -106 18 12 6 14 10 4 10 8 2 6 6 2 6 -4 -2 8 -10 -6 10 -16 -10 12 -22 -14 14 -28 -18 16 -34

11 Q P TR MR TC MC  M   /Kerugian 20 4 -4 1 18 16 2 32 26 6 3 14 42
20 4 -4 1 18 16 2 32 26 6 3 14 42 34 8 12 48 40 5 10 50 46 54 -6 7 64 -22 76 -44 9 90 -72 106 -106 18 12 6 6 14 10 4 10 10 8 2 12 6 6 12 2 6 -4 8 -2 8 -10 -2 -16 -18 -6 10 -10 12 -22 -40 -14 14 -28 -68 -18 16 -34 -102

12 TR A TR B Q

13 P 20 Ed > 1 16 Ed = 1 10 Ed < 1 4 D = AR Q 2 5 8 MR

14 TR, TC TC  maksimum TR Q

15 P MC P A AC C B D = AR MR Q Q KEUNTUNGAN MAKSIMUM

16 P P MC1 AC1 MC0 P1 AC0 P C D1=AR1 D0=AR MR0 MR1 Q Q Q0 Q1 UNTUNG NORMAL RUGI

17 Faktor-faktor yang menimbulkan monopoli:
Perusahaan monopoli mempunyai suatu sumber daya tertentu yang unik dan tidak dimiliki oleh perusahaan lain. Perusahaan monopoli pada umumnya dapat menikmati skala ekonomi (economic of scale) hingga ke tingkat produksi yang sangat tinggi. Monopoli wujud dan berkembang melalui undang-undang, yaitu pemerintah memberi hak monopoli kepada perusahaan tersebut.

18 Syarat-syarat diskriminasi harga:
Barang tidak dapat dipindahkan dari satu pasar ke pasar lain. Sifat barang atau jasa memungkinkan dilakukan diskriminasi harga. Sifat permintaan dan elastisitas permintaan di masing-masing pasar haruslah sangat berbeda. Tidak memerlukan biaya yang melebihi tambahan keuntungan dari kebajikan tersebut. Produsen dapat mengeksploiter beberapa sikap tidak rasional konsumen.

19 OLIGOPOLI Pasar oligopoli hanya terdiri dari sekelompok kecil perusahaan atau hanya beberapa produsen saja.

20 Ciri-ciri Pasar Oligopoli
Menghasilkan barang standar maupun barang berbeda corak. Kekuasaan menentukan harga adakalanya lemah dan adakalanya sangat tangguh. Pada umumnya perusahaan oligopoli perlu melakukan promosi secara iklan.

21 Penentuan harga Adanya kesepakatan Tidak adanya kesepakatan.

22 P D D2 A A1 E P0 C1 P1 C B1 P2 B D2 D1 Q Q0

23 Kurva Permintaan Terpatah
D2 D1 MR1 E A1 A2 D2 D1 MR2 Q

24 Hambatan di dalam Memasuki Pasar Oligopoli:
Skala Ekonomi. Perbedaan biaya produksi. Sifat-sifat produksi yang mempunyai keistimewaan yang sukar diimbangi oleh perusahaan baru.

25 Kebaikan Pasar Oligopoli dapat dilihat dari:
Efisiensi di dalam menggunakan sumber-sumber daya. Kegiatan di dalam mengembangkan teknologi dan inovasi. Tingkat keuntungan yang mereka peroleh.


Download ppt "MONOPOLI DAN OLIGOPOLI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google