Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER"— Transcript presentasi:

1 RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER
TEORI KOMUNIKASI

2 Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini mempelajari pengetahuan dan pemahaman mengenai teori – teori komunikasi memahami bagaimana teori ditemukan, dikonstruksikan, dan kemudian diaplikasikan. Teori – teori komunikasi dijabarkan dari tingkat dan konteks, yaitu, komunikasi interpersonal, komunikasi intrapersonal, komunikasi organisasi, hingga komunikasi massa.

3 Pertemuan 1 Asumsi Filosofis Pemetaan dalam teori komunikasi
Sejarah perkembangan teori komunikasi Mengevaluasi teori komunikasi

4 Pertemuan 2 Paradigma positivistik Paradigma konstruktivistik
Tradisi dalam teori komunikasi

5 Pertemuan 3 Asumsi Filosofis Ciri atau unsur paradigma kritis
Pemikiran tokoh dalam paradigma kritis

6 Pertemuan 4 Teori Komunikasi dalam konteks interpersonal
Symbolic interactionism Epectancy violation Theory Social penetration theory

7 Pertemuan 5 Komunikasi dalam konteks interpersonal 2
Uncertainty Reduction Theory Social Exchange Theory Interactional view Theory

8 Pertemuan 6 dan 7 Perspektif Asia dalam teori Komunikasi : Jepang, India, Cina Teori Komunikasi dalam konteks kelompok – Organisasi : Functional Perspektif on Decision Making Information System Approach to organization Cultural Approach to organization

9 Pertemuan 8 & 9 Teori komunikasi dalam konteks Massa
* Pemetaan teori- teori media * The media Equation * Media Ecology Teori Komunikasi dalam konteks budaya * Face negotiation theory * Speech code Theory * Standpoint Theory

10 Pertemuan 10 & 11 Teori Komunikasi dalam ranah paradigma interpretif :
* Meaning Language * Message perception & processing * Coordinated Management of Meaning Teori Teori komunikasi dalam ranah paradigma kritis 1 * Perspektif Marxian * The Frankfurt School * Cultural Studies

11 Pertemuan 12 Teori Komunikasi dalam ranah paradigma kritis 2
* Perspektif feminis * Language and Power * Invitational Rhetoric

12 Daftar Pustaka Aubrey, Fisher (terj.). Teori – Teori Komunikasi Rosda Karya. Bandung Dissnayake, Wimal (ed). Communication Theory, The Asian Perspective Singapore. AMIC Griffin. A First Look At Communication Theory th. McGraw Hill. USA Hardt, Hanno. Critical Communication Studies, Communication History and Theoryin America Routledge. London Hardt, Hanno (terj.). Critical Communication Studies, Sebuah Pengantar Komprehensif Sejarah Perjumpaan Tradisi Kritis Eropa dan Tradisi Pragmatis Amerika Jalasutra. Yogyakarta. Infante, Dominic. Building Communication Theory Waveland Press. Illinois

13 Daftar Pustaka Littlejohn (terj.). Teori Komunikasi Salemba Humanika. Jakarta Marhaeni, Fajar. Ilmu Komunikasi ; Teori dan Praktek Graha Ilmu. Jakarta Morissan. Teori Komunikasi, Individu Hingga Massa Kencana Prenada Media Group. Jakarta Preston, Paschal. Reshaping Communications : Technology, Information and Social Change Sage Publication, Ltd. London. Rogers, M. Everett. A History of Communication Study, A Biographical Approach The FreePress. New York. Rogers, Roloff & Ewoldsen (terj.). Handbook Ilmu Komunikasi Nusamedia. Bandung Trenholm, Sarah. Thinking Through Communication, an Introduction to Study of Human Communication Allyn and Bacon, Massachusetts. West, Richard & Turner, H, Lynn. Introducing Communication Theory : Analysis and Aplication ed. Sage Publications. USA

14

15 Pre Test Sebutkan Salah satu teori komunikasi yang Saudara ketahui ? Siapakah tokohnya ? Menurut Saudara, bagaimana cara mempelajari teori komunikasi ? Deskripsikan harapan Saudara selama perkulihan satu semester ke depan


Download ppt "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google