Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Indentifier, Keywords, Variable, Tipe Data dan Operator

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Indentifier, Keywords, Variable, Tipe Data dan Operator"— Transcript presentasi:

1 Indentifier, Keywords, Variable, Tipe Data dan Operator
Pemrograman Ramos Somya, S.Kom., M.Cs.

2 Indentifier / Pengenal
Merupakan nama yang digunakan untuk menamai variabel, konstanta, nama program maupun sub program. Seorang programmer tidak boleh sembarangan menuliskan nama identifier. Ada beberapa aturan penulisan identifier.

3 Aturan penulisan identifier
Nama identifier harus dimulai (karakter pertama) dengan karakter huruf alfabet a-z atau A-Z Setelah karakter pertama, dapat dilanjutkan dengan karakter alfanumerik (angka maupun huruf), dan underscore (_) Dalam penulisan identifier tidak boleh menggunakan karakter-karakter berikut ini: ~ # $ % ^ & * ( ) + ` - = { } [ ] : " ; ' < > ? , . / | Tidak boleh menuliskan identifier dengan nama yang sesuai kata tercadang (reserved word) dalam PASCAL, seperti: and, array, begin, case, const, div, do, downto, else, end, file, for, forward, function, goto, if, dan lain-lain.

4 Contoh penulisan identifier
Contoh penulisan identifier yang valid: strTemp my_counter b4Th33 Contoh penulisan identifier yang tidak valid: 4Ever from-to Good/Bad *by4

5 PASCAL tidak bersifat case sensitive yang berarti bahwa besar kecilnya huruf dalam perintah tidak dibedakan. Sebagai contoh, apabila diberikan 3 identifier MyProgram, MYPROGRAM, dan mYpRoGrAm, maka ketiga identifier tersebut adalah sama.

6 Variabel Variabel merupakan identifier yang digunakan untuk menyimpan data/informasi/nilai. Contoh: program untuk menjumlahkan 2 bilangan. Variabel yang digunakan untuk menyimpan nilai: bilangan1 bilangan2 hasilPenjumlahan Setiap variabel yang akan digunakan dalam program harus dideklarasikan terlebih dahulu. Catatan: penamaan variabel menggunakan aturan dalam penulisan identifier.

7 Deklarasi variabel dalam Pascal
Format deklarasi variabel dalam Pascal: var namaVariabel1 : TipeData1; namaVariabel2 : TipeData2; namaVariabel3 : TipeData3; namaVariabel merupakan nama identifier (variabel) yang akan digunakan. Sedangkan TipeData merupakan tipe data dari nilai yang akan disimpan dalam variabel tersebut.

8 Tipe Data Berdasarkan nilai yang akan disimpan dalam variabel, terdapat 4 tipe data: Integer merupakan tipe data bilangan bulat yang memiliki jangkauan antara s/d Selain itu terdapat pula tipe data longint yang juga masih terkait dengan bilangan bulat. Jangkauan dari longint jauh lebih besar daripada integer.

9 Real merupakan tipe data bilangan riil yang memiliki jangkauan 3.4 x s/d 3.4 x 1038 Untuk menuliskan suatu nilai bilangan riil dapat menggunakan format scientific maupun desimal. Berikut ini adalah dua nilai yang ekuivalen: dan e2 Char merupakan tipe data untuk nilai yang berupa karakter. Boolean, merupakan tipe data yang hanya bernilai TRUE atau FALSE saja.

10 String merupakan tipe data yang digunakan untuk menyimpan nilai berupa sekumpulan karakter (kata atau kalimat).

11 Contoh pendeklarasian variabel
var nama : string; umur : integer; nilaiAkhir : char; lulusAtauTidak : Boolean; nilaiTTS, nilai TAS, nilaiTugas : integer;

12 Assignment / inisialisasi
Setelah sebuah variabel dideklarasikan, selanjutnya dapat digunakan untuk menyimpan sebuah nilai. Proses penyimpanan nilai dalam sebuah variabel ini dinamakan proses assignment. Sintaks untuk assignment ini adalah: variable_name := nilai; Contoh: nama := ‘Bejo’; umur:= 17; nilaiAkhir := ‘A’;

13 Try This… uses crt; var bilangan1 : integer; bilangan2 : integer; begin clrscr; bilangan1 := 5; bilangan2 := 6; writeln('Bilangan 1 = ', bilangan1); writeln('Bilangan 2 = ', bilangan2); readkey; end.

14 Operator Matematika Digunakan untuk melakukan operasi matematika.

15 Thy this.. uses crt; var bilangan1 : integer; bilangan2 : integer; hasilPenjumlahan : integer; begin clrscr; bilangan1 := 5; bilangan2 := 6; writeln('Bilangan 1 = ', bilangan1); writeln('Bilangan 2 = ', bilangan2); hasilPenjumlahan := bilangan1 + bilangan2; writeln('Hasil Penjumlahan = ', hasilPenjumlahan); readkey; end.

16 Statement inputan pada Pascal
uses crt; var bilangan1 : integer; bilangan2 : integer; hasilPenjumlahan : integer; begin clrscr; write('Masukkan bilangan1 = '); readln(bilangan1); write('Masukkan bilangan2 = '); readln(bilangan2); hasilPenjumlahan := bilangan1 + bilangan2; writeln('Hasil Penjumlahan = ', hasilPenjumlahan); readkey; end.

17 Try Again… uses crt; var nama: string; var umur: integer; begin clrscr; write(‘Siapa sih nama kamu: '); readln(nama); write (‘Umur kamu berapa: '); readln(umur); writeln; write('Saya tahu namamu. Kamu ', nama, ' umurmu ',umur,' tahun'); readln; end.

18 Try this… uses crt; var komponen : string; begin clrscr; write('Masukkan Komponen: '); readln(komponen); writeln; write(komponen,komponen,komponen,komponen); readkey; end.

19 Latihan Inputan User: Komponen Layar: $ Komponen Perahu: *

20 Latihan Buatlah program untuk menghitung nilai deferensial seperti berikut: Inputan User: a, b dan c. Output: f(x), f’(x) dan f’’(x)

21 See You Next Week


Download ppt "Indentifier, Keywords, Variable, Tipe Data dan Operator"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google