Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Integrasi SO dengan Jaringan. Integrasi  Integrasi merupakan penyatuan unsur-unsur dari sesuatu yang berbeda atau beraneka ragam sehingga menjadi satu.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Integrasi SO dengan Jaringan. Integrasi  Integrasi merupakan penyatuan unsur-unsur dari sesuatu yang berbeda atau beraneka ragam sehingga menjadi satu."— Transcript presentasi:

1 Integrasi SO dengan Jaringan

2

3 Integrasi  Integrasi merupakan penyatuan unsur-unsur dari sesuatu yang berbeda atau beraneka ragam sehingga menjadi satu kesatuan dan pengendalian terhadap konflik atau penyimpangan dari penyatuan unsur-unsur tersebut. Sedangkan Integrasi data merupakan suatu proses menggabungkan atau menyatukan data yang berasal dari sumber yang berbeda dalam rangka mendukung manajemen informasi dan mendukung pengguna untuk melihat kesatuan data.

4 Macam-macam integrasi SO dengan Jaringan  Integrasi Hardware  Integrasi Software (aplikasi, file, folder)  Integrasi layanan data (internet)

5 Buat kelompok  Integrasi SO – LAN – Printer  Integrasi SO – LAN – File/folder  Fungsi integrasi SO dengan Jaringan dan review LTSP (LINUX TERMINAL SERVER PROJECT)

6 Fungsi Integrasi SO dengan Jaringan  Menghubungkan sejumlah komputer dan perangkat lainnya ke sebuah jaringan  Mengelola sumber daya jaringan  Menyediakan layanan /service  Menyediakan keamanan jaringan bagi multiple users  Mudah menambahkan client dan sumber daya lainnnya  Memonitor status dan fungsi elemen – elemen jaringan  Distribusi program dan update software ke client  Menggunakan kemampuan server secara efisien  Menyediakan tolerasi kesalahan


Download ppt "Integrasi SO dengan Jaringan. Integrasi  Integrasi merupakan penyatuan unsur-unsur dari sesuatu yang berbeda atau beraneka ragam sehingga menjadi satu."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google