Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pembahas (Putu Gatot yogiawan)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pembahas (Putu Gatot yogiawan)"— Transcript presentasi:

1 Pembahas (Putu Gatot yogiawan)
Bhuta yajna Pembahas (Putu Gatot yogiawan) Om Swastiastu Tugas ACARA AGAMA HINDU

2 Pengertian Bhuta Yajna
Bhuta Yajna merupakan salah satu pelaksanaan Panca Yajna. “Bhuta” artinya unsur alam semesta yang diciptakan oleh Yang Maha Ada yaitu Ida Sang Hyang Widhi Wasa Tugas ACARA AGAMA HINDU

3 Veda Smrti 1.6 : Tatah Swayambhurbhagawan Awyaktowyanjayannidam
Maha bhutadi wrttaujah Perdurasitta manudah Artinya: Kemudian dengan kekuatan Tapa-Nya, Ia, Yang Maha Ada, menciptakan ini, Maha Bhuta (unsur alam semesta) dan lainnya nyata terlihat melenyapkan kegelapan. Tugas ACARA AGAMA HINDU

4 Bhuta Yajna sebagai bagian dari Upacara Panca Yadnya yang disebutkan bahwa yadnya yang ditujukan kepada Bhuta Kala yang sering mengganggu ketentraman hidup manusia, kekuatan-kekuatan yang bersifat negatif yang sering menimbulkan gangguan serta bencana, tetapi dengan Bhuta Yadnya ini maka kekuatan - kekuatan tersebut akan dapat menolong dan melindungi kehidupan manusia dan menyeimbangkan alam semesta ini. Tugas ISBD Semester I 2/19/2019

5 Kata “Bhuta” itu sendiri sering dirangkaikan dengan kata “Kala” artinya “waktu atau energi”. Bhuta Kala artinya unsur alam semesta dan kekuatannya. Upacara ini bertujuan untuk menjalin hubungan yang harmonis dengan Bhuta Kala (energi alam) dan memanfaat daya gunanya dengan baik. Walaupun secara kenyataan (sekala) Upacara dan upakara ditujukan kepada Bhuta Kala, tetapi yang akan memberi anugrah pahala adalah Ida Sang Hyang Widhi Wasa Tugas ACARA AGAMA HINDU

6 Bhagavad Gita VII.22 Sa taya sraddhaya yuktas tasya radhanam ihate,
Labhate ca tatah kaman mayaiwa wihitan hi tah Artinya : Diberkati dengan kepercayaan itu, Dia mencari penyembahan kepada itu Dan dari itu ia mendapatkan apa yang dicita-citakannya, Dan hasil mana adalah pemberian dari AKU sendri. Tugas ACARA AGAMA HINDU

7 Jenis tingkatan U.Bhuta Yajna
Secara umun yang dapat di bagi menjadi tiga tingkatan Upacara Bhuta Yajna, yaitu Upacara Bhuta Yajna dalam tingkatan kecil seperti segehan dan yang setingkat. Upacara Bhuta Yajna dalam tingkatan sedang (madya) yang disebut "caru". Upacara Bhuta Yajna dalam tingkatan yang besar (utama). Tugas ACARA AGAMA HINDU

8 Tujuan Upacara Bhuta Yajna
Tujuan dari Upacara Bhuta Yadnya ini yaitu untuk memohon kehadapan Hyang Widhi (Tuhan Yang Maha Esa) agar beliau memberi kekuatan lahir bathin, juga untuk menyucikan dan menetralisir kekuatan - kekuatan yang bersifat negatif yang disebut bhuta kala. Sehingga dapat berfungsi dan berguna bagi kehidupan manusia. Tugas ACARA AGAMA HINDU

9 Butha Yajna pada hakekatnya menjaga keharmonisan dan merawat lima unsur alam yang disebut “panca maha butha”. Kalau kelima unsur alam itu berfungsi secara alami, maka dari kelima unsur itulah lahir tumbuh - tumbuhan. Tumbuh-tumbuhan itulah sebagai bahan dasar makanan hewan dan manusia. Kalau keharmonisan kelima unsur alam itu terganggu maka fungsinya pun juga akan terganggu. Tanah, api(matahari), udara dan ether juga berfungsi untuk menumbuhkan tumbuh-tumbuhan. Peredaran kelima unsur alam itu melahirkan iklim serta siang dan malam. Tugas ACARA AGAMA HINDU

10 Jenis Rangakain Pelaksanaan Upacara Bhuta Yajna
Dalam pelaksanaannya ada dua pelaksanaan Upacara Bhuta Yajna yaitu : Upacara Bhuta Yajna yang berdiri sendri, misalnya : Tawur Kesanga menjelang tahun baru saka, upacara awal peletakan dasar bangunan, merubah status suatu tempat, dan sebagainya. Upacara Bhuta Yajna yang menyertai upacara-upacara lain, misalnya : Pada waktu perkawinan, Penyucian suatu bangunan, piodalan, dan lain-lain. Tugas ACARA AGAMA HINDU

11 Kesimpulan Bhuta Yajna itu bertujuan untuk mengharmoniskan dalam suatu wilayah palemahan dan waktu demi ketentraman bagi umat manusia dan juga adanya korban caru bukan berarti umat menyembah Bhuta Kala seperti setan, jin, raksasa, danawa dan lain sebagainya, melainkan hanya menjaga hubungan yang harmonis agar tidak menganggu kehidupan manusia. Tugas ISBD Semester I 2/19/2019

12 Terimakasih OM SANTI SANTI SANTI Tugas ISBD Semester I 2/19/2019


Download ppt "Pembahas (Putu Gatot yogiawan)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google