Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Memakai dan Melepaskan Alat Pelindung Diri (APD).

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Memakai dan Melepaskan Alat Pelindung Diri (APD)."— Transcript presentasi:

1 Memakai dan Melepaskan Alat Pelindung Diri (APD)

2 Pengertian APD APD adalah seperangkat alat yang dapat melindungi trasmisi/penyebaran mikroorganisme/kuman

3 Tujuan Memakai APD Tujuan menggunakan APD adalah untuk melindungi Petugas Kesehatan (termasuk Anda) dan pasien dari penyebaran kuman/ mikroorganisme

4 Kapan Menggunakan APD Saat kontak dengan pasien yg menderita penyakit dengan gangguan imunitas ( misalnya leukemia, pasien dengan kemoterapi) Saat kontak dengan pasien yg menderita penyakit dengan tingkat infeksi yang tinggi (misalnya HIV-AIDS) Petugas Kesehatan sakit

5 Bagian Tubuh Apa Saja Yang Perlu Dilindungi?

6 TOPI/KAP

7 Pelindung Mata

8 Masker

9 GAUN

10 APRON/CELEMEK

11 Sarung Tangan

12 Pelindung Kaki

13 Prinsip Penggunaan APD 1.Kenakan APD sebelum kontak dengan pasien, umumnya sebelum memasuki ruangan (tindakan atau operasi) 2.Gunakan dengan hati-hati jangan menyebarkan kontaminasi 3.Lepas dan buang secara hati-hati ke tempat limbah infeksius yang telah disediakan di ruang ganti khusus. Lepas masker di luar ruangan 4.Segera lakukan pembersihan tangan dengan langkah- langkah membersihkan tangan sesuai pedoman

14 Urutan Penggunaan APD 1.Cuci Tangan 2.Memakai Gaun/Apron 3.Memakai Topi/Kap 4.Memakai Masker 5.Memakai Pelindung Mata 6.Memakai Sarung Tangan

15 Urutan Pelepasan APD 1.Lepaskan Sarung Tangan 2.Lepaskan Pelindung Mata 3.Lepaskan Masker 4.Lepaskan Topi/Kap 5.Lepaskan Gaun/Apron 6.Cuci Tangan


Download ppt "Memakai dan Melepaskan Alat Pelindung Diri (APD)."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google