Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BAB II KELUHURANKU SEBAGAI CITRA ALLAH

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BAB II KELUHURANKU SEBAGAI CITRA ALLAH"— Transcript presentasi:

1 BAB II KELUHURANKU SEBAGAI CITRA ALLAH
Indikator : Membahas berbagai situasi yang mengambarkan perendahan martabat manusia Menelaah informasi tentang perendahan martabat manusia Menghubungkan dengan kitab suci dan ajaran Gereja Membuat kesimpulan Menyusun jurnal / refleksi Melaporkan jurnal/refleksi.

2 IDENTIFIKASI MASALAH CARILAH ARTIKEL YANG ADA HUBUNGAN DENGAN PERMASALAHAN BERIKUT ! Pembunuhan Genosida Perbudakan Penggusuran Perampasan kebebasan Penyiksaan Penganiayaan Penghilangan orang secara paksa Kejahatan apartheid

3 Pengelompokan masalah berdasar jenisnya
Jenis masalah (perendahan martabat manusia) Inti masalah Pelaku Korban Sumber

4 Kasus-kasus yang bernuansa sara di Indonesia
Kasus Ambon Kasus Ketapang Kasus sampit Kasus Poso Dll.

5 Kasus-kasus yang bernuansa sara di Dunia
Konflik Timur Tengah Konflik Bosnia-Kroasia Konflik Rwanda Konflik Kazakhstan

6 Menyusun Pohon masalah
Tulislah dampak dari perendahan martabat manusia dalam bentuk pohon kehidupan.

7 Kesimpulan sebagai peneguhan
Manusia diciptakan sebagai pribadi yang luhur. “Sebelum Aku membentuk engkau dalam rahimmu, Aku telah mengenal engkau dan sebelum engkau keluar dari kandungan , Aku telah menguduskan engkau, Aku telahmenetapkan engkau menjadi nabi bagi bangsa-bangsa” (Yer 1:5)

8 2. Apapun kekurangan yang dimiliki oleh manusia tetap sebagai pribadi yang bermartabat. “ Citra Allah menunjukkan bahwa kita sebagai makluk ciptaan yang paling mulia, kita menyerupai Allah (Maz.8:5).

9 CITRA ALLAH Di dalam setiap pribadi dapat kita pantulan rupa Allah.
Manusia mencerminkan/pancaran dari Allah : Di dalam setiap pribadi dapat kita pantulan rupa Allah. (Walaupun dalam kecacatan , kekurangan , kemiskinan dll)

10 3. Kita semua sebagai CITRA ALLAH.
Konsekuensinya : menghargai sesama (apapun keadaan fisiknya) Menjaga dan mengembangkan martabat Mengembangkan kebaikan agar bermanfaat bagi orang lain Mengakui semua orang sebagai saudara dalam Allah.

11 AJARAN KITAB SUCI DAN GERJA tentang menghargai martabat manusia
Kejadian 1:26-27 manusia diciptakan serupa dengan Allah diciptakan baik adanya diberkati Allah beranak cucu/ mengembangkan penciptaan

12 Evangelium Vitae art 48 Hidup ditandai dengan ciri yang tak terhapuskan , yakni kebenarannya sendiri, dengan menerima karunia Allah manusia wajib mempertahankan hidup dalam kebenaran yang memang hakiki.

13 Setiap orang menurut kodratnya memiliki hak hidup :
Hidup layak Aman Nyaman Sehat Tumbuh dan berkembang Pendidikan Cinta kasih Ekonomi Keluarga Budaya sosial

14 Membuat Refleksi Pilihlah tema sbb :
Setiap pribadi manusia cerminan /pancaran dari Allah Manusia tercipta baik adanya, walau ada kecacatan, kekurangan, kemiskinan Hidup manusia sebagai anugerah

15 Jurnal instrospeksi Lihat hal 44

16 KERJAKAN ! Jelaskan manusia sebagai citra Allah ?
Apa konsekuensi anda diciptakan Allah, secitra dengan Allah ? Jelaskan manusia diciptakan sebagai pribadi yang luhur ! Apa ajaran Kitab Suci dan ajaran Gereja tentang menghargai martabat manusia ? Berilah 5 contoh perendahan martabat manusia dan dampaknya!(dibuat dalam bentuk pohon masalah )


Download ppt "BAB II KELUHURANKU SEBAGAI CITRA ALLAH"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google