Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

DRAFT PANDUAN PELAYANAN NIFAS PADA IBU DAN BAYI BARU LAHIR Direktorat Kesehatan Keluarga Februari 2018.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "DRAFT PANDUAN PELAYANAN NIFAS PADA IBU DAN BAYI BARU LAHIR Direktorat Kesehatan Keluarga Februari 2018."— Transcript presentasi:

1 DRAFT PANDUAN PELAYANAN NIFAS PADA IBU DAN BAYI BARU LAHIR Direktorat Kesehatan Keluarga 20-23 Februari 2018

2 Lap Rutin Dit. Kesga, 2016 Penyebab Kematian Ibu Penyebab Kematian Neonatal

3 WAKTU KEMATIAN IBU Determinan Kematian Ibu, Balitbangkes 2012 Sistim Registrasi sample, Balitbangkes 2014

4 Masalah dengan Monitoring Pasca Operasi/Partum Dari pasien-pasien yang meninggal didapatkan 47% pasca operasi dan partus tidak dilakukan monitoring yang akurat. AMP Prov EMAS

5 LATAR BELAKANG PENYUSUNAN PANDUAN  Sebagian besar kematian ibu terjadi pada masa nifas.  Kualitas pelayanan pasca persalinan pada ibu dan bayi baru lahir masih rendah  Penyebab kematian ibu karena factor non obstetric semakin meningkat  Penyebab kematian neonatal karena lain-lain juga semakin banyak  Pelayanan pada ibu nifas dan bayi baru lahir belum terintegrasi

6 Tujuan Umum Tersedianya panduan yang digunakan oleh tenaga kesehatan dalam memberikan pelayanan pasca persalinan yang berkualitas pada ibu dan bayi baru lahir. Tujuan Khusus  Memahami penggunaan buku panduan dalam memberikan pelayanan pasca persalinan  Memahami fisiologi dan tanda bahaya masa pasca persalinan  Mampu memberikan pelayanan pasca persalinan pada ibu  Mampu memberikan pelayanan pasca persalinan pada bayi baru lahir  Mampu melakukan pencatatan dan pelaporan terkait pelayanan pasca persalinan

7 OUTLINE PANDUAN BAB 1. PENDAHULUAN A.Latar Belakang B.Tujuan 1.Tujuan Umum 2.Tujuan Khusus C. Sasaran D. Landasan Hukum BAB 2. FISIOLOGI DAN TANDA BAHAYA MASA PASCA PERSALINAN A.Fisiologi Masa Nifas B.Tanda bahaya Pasca persalinan 1.Tanda Bahaya pada Ibu Nifas 2.Tanda bahaya pada Bayi baru lahir

8 OUTLINE BAB 3. PELAYANAN PASCA PERSALINAN A.Definisi Operasional B.Tujuan Pelayanan Pasca persalinan C.Pelaksanan Pelayanan D.Waktu Pelayanan Pasca persalinan E.Ruang Lingkup Pelayanan Pasca Persalinan BAB 4. PELAYANAN PASCA PERSALINAN PADA IBU A.Jenis Pelayanan Pasca Persalinan B.Tata Laksana Kasus C.Pelayanan KB Pasca Persalinan

9 OUTLINE V.BAB 5. PELAYANAN PASCA PERSALINAN PADA BAYI BARU LAHIR A.Definisi Operasional B.Perawatan Neonatal Esensial Setelah Lahir C.KIE Bagi Ibu dan Keluarga VI.BAB 6. PENCATATAN DAN PELAPORAN A.Pencatatan B.Pelaporan C.Indikator

10 Pelayanan Pasca Persalinan Pelayanan pasca persalinan adalah pelayanan kesehatan yang diberikan bagi ibu dan bayi baru lahir dalam kurun waktu 6 jam sampai 42 hari setelah melahirkan, yang dilaksanakan secara terintegrasi dan komprehensif. Definisi pelayanan masa nifas apakah dari setelah plasenta lahir 02 jam pp atau dari 6 jam) Ibu nifas dan bayi baru lahir normal dipulangkan minimal setelah 24 jam pasca melahirkan Sebelum pulang ibu dan bayinya mendapat 1 kali pelayanan pasca persalinan Terintegrasi adalah pelayanan yang bukan hanya terkait dengan pelayanan kebidanan tetapi juga terintegrasi dengan program- program lain Komprehensif adalah pelayanan pasca persalinan diberikan mulai dari anamnesa, pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang (termasuk laboratorium), pelayanan KB pasca persalinan, tata laksana kasus, KIE, dan rujukan bila diperlukan.

11 Ibu NifasBayi Baru Lahir Kunjungan Nifas 1 6 jam – 3 hari Pelayanan -Deteksi perdarahan -Konseling -Pemberian ASI awal Kunjungan Neo 1 6 – 2 hari Kunjungan Nifas 2 4 – 28 hari Pelayanan : -Pemeriksaan involusi uterus -Pemeriksaan tanda demam dan infeksi Kunjungan Nifas 3 29 – 42 hari Pelayanan : - Konseling KB Kunjungan Neo 2 3 – 7 hari Kunjungan Neo 3 8 – 28 hari Pelayanan Nifas Saat ini Menggunakan bagan MTBM

12 Pelayanan Pasca Persalinan Terbaru Ibu Nifas dan bayi baru lahir 6-48 jam setelah persalinan 3-7 hari setelah persalinan 8-28 hari setelah persalinan 29-42 hari setelah persalinan

13 Ruang Lingkup Pelayanan Pasca persalinan pada Ibu Pemeriksaan status mental ibu Pemeriksaan tekanan darah, nadi, respirasi dan suhu Pemeriksaan tinggi fundus uteri Pemeriksaan lokhia dan perdarahan Pemeriksaan jalan lahir Pemeriksaan Payudara dan anjuran pemberian ASI Ekslusif Pemberian kapsul vitamin A Pelayanan Kontrasepsi pascapersalinan Konseling, dan Identifikasi Risiko dan Komplikasi Penanganan risiko tinggi dan komplikasi pada masa nifas Penambahan kontraksi fundus uteri

14 Ruang lingkup Pelayanan Pasca persalinan pada bayi baru lahir Pelayanan Kesehatan Neonatal Esensial Manajemen Terpadu Bayi Muda yang merupakan bagian dari MTBS Skrining Bayi Baru Lahir Pemberian Komunikasi, Informasi, Edukasi kepada ibu dan keluarganya.

15 Jenis pelayanan Pasca Persalinan pada Ibu

16

17 Tata Laksana Kasus Bagan Tata Laksana Terpadu Masa Nifas merupakan suatu algoritma dalam tata laksana kasus pada ibu pasca persalinan, sehingga dihasilkan pelayanan yang berkualitas. Kasus yang dipilih meliputi tanda tanda komplikasi pasca persalinan meliputi perdarahan vaginal,anemia, riwayat hipertensi dalam kehamilan, riwayat pre eklampsi atau eklampsi pada kehamilan, persalinan atau setelah persalinan; demam, lokhia berbau mencolok, inkontinensia urine, pus/nyeri di perineal, cairan vagina, infeksi HIV, Infeksi saluran reproduksi/infeksi menular seksual, gangguan pernafasan, depresi pasca persalinan dan masalah payudara.

18 Tata Laksana Kasus Kotak merah muda, ibu harus dirujuk. Kotak kuning, petugas kesehatan harus waspada dan memantau perkembanganan kesehatan ibu agar tidak jatuh dalam kotak merah muda. Kotak hijau artinya kondisi kesehatan ibu dalam keadaan aman.

19 Perawatan Neonatal Esensial Setelah Lahir ( 6 jam - 28 hari) menjaga Bayi tetap hangat; perawatan tali pusat; pemeriksaan Bayi Baru Lahir; perawatan dengan metode kanguru pada Bayi berat lahir rendah; pemeriksaan status vitamin K1 profilaksis dan imunisasi. penanganan Bayi Baru Lahir sakit dan kelainan bawaan; dan merujuk kasus yang tidak dapat ditangani dalam kondisi stabil, tepat waktu ke fasilitas pelayanan kesehatan yang lebih mampu.

20 Tabel Jenis pelayanan Kesehatan Bayi Baru lahir

21 Pencatatan Pelayanan Pasca Persalinan Bagi Ibu Kartu Ibu atau rekam medis lainnya yang disimpan di fasilitas pelayanan kesehatan. Formulir Pemeriksaan Ibu Nifas Kohort Nifas. Kohort KB Buku KIA

22 Pencatatan Pelayanan Pasca Persalinan Bagi Bayi Baru Lahir Formulir pencatatan bayi muda kurang dari 2 bulan (formulir MTBM) Register rawat jalan bayi muda kurang dari 2 bulan Register Kohort Bayi Buku KIA

23 SKEMA PENCATATAN DATA IBU NIFAS

24 Alur Pelaporan

25 Indikator Cakupan Kunjungan Nifas1 (KF1) Adalah cakupan pelayanan kepada ibu pada masa 6-48 jam setelah bersalin sesuai standar. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah ibu nifas yang mendapat pelayanan sesuai standar pada masa 6-48 jam setelah bersalin oleh tenaga kesehatan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu --------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran ibu nifas di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

26 Cakupan Kunjungan Nifas 2 (KF2) Adalah cakupan pelayanan kepada ibu pada masa 3-7 hari setelah bersalin sesuai standar. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah ibu nifas yang mendapat pelayanan sesuai standar pada 3-7 hari setelah bersalin oleh tenaga kesehatan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu --------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran ibu nifas di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

27 Cakupan Kunjungan Nifas3 ( KF3) Adalah cakupan pelayanan kepada ibu pada masa 8-28 hari setelah bersalin sesuai standar. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah ibu nifas yang mendapat pelayanan sesuai standar pada 8-28 hari setelah bersalin oleh tenaga kesehatan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu --------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran ibu nifas di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

28 Cakupan Kunjungan Nifas4 (KF4) Adalah cakupan pelayanan kepada ibu pada masa 29-42 hari pasca bersalin sesuai standar. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah ibu nifas yang mendapat pelayanan sesuai standar pada 29-42 hari setelah bersalin oleh tenaga kesehatan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu -------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran ibu nifas di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

29 Cakupan Pelayanan KB pasca persalinan Adalah cakupan pelayanan KB pasca persalinan dengan metode kontrasepsi modern. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah PUS yang mengikuti KB pascapersalinan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu --------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran ibu nifas di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

30 Cakupan Kunjungan Neonatal 1 (KN1) Adalah cakupan pelayanan bayi baru lahir pada masa 6-48 jam hari setelah lahir sesuai standar. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah bayi baru lahir yang mendapat pelayanan sesuai standar pada 6-48 jam setelah lahir oleh tenaga kesehatan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu --------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran bayi di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

31 Cakupan Kunjungan Neonatal 2 (KN2) Adalah cakupan pelayanan bayi baru lahir pada masa 3-7 hari setelah lahir sesuai standar. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah bayi baru lahir yang mendapat pelayanan sesuai standar 3-7 hari setelah lahir oleh tenaga kesehatan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu -------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran bayi di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

32 Cakupan Kunjungan Neonatal 3 (KN3) Adalah cakupan pelayanan bayi baru lahir pada masa 8-28 hari setelah lahir sesuai standar. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut : Jumlah bayi baru lahir yang mendapat pelayanan sesuai standar 8-28 hari setelah lahir oleh tenaga kesehatan di suatu wilayah kerja pada kurun waktu tertentu -------------------------------------------------------------------------------------X 100 Jumlah seluruh sasaran bayi di suatu wilayah kerja dalam 1 tahun

33 Ibu Sehat, Anak Cerdas dan Berkualitas TERIMA KASIH


Download ppt "DRAFT PANDUAN PELAYANAN NIFAS PADA IBU DAN BAYI BARU LAHIR Direktorat Kesehatan Keluarga Februari 2018."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google