Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Design Rules INTERAKSI MANUSIA & KOMPUTER LUTFI FANANI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Design Rules INTERAKSI MANUSIA & KOMPUTER LUTFI FANANI"— Transcript presentasi:

1 Design Rules INTERAKSI MANUSIA & KOMPUTER LUTFI FANANI
Semester Ganjil 2015/2016 LUTFI FANANI

2 Interaction Design Process
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design Process SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

3 Skenario SCENARIO FLOW CHART
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Skenario SCENARIO FLOW CHART Skenario: Cerita yg merepresentasikan interaksi antara user dgn sistem. DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

4 Contoh: Skenario 1 SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Contoh: Skenario 1 SCENARIO FLOW CHART Nabilah seorang pelajar SMA di Malang ingin hangout bersama teman-temannya ke MOG dgn menumpang angkot. Biasanya Nabila tidak pernah nyegat angkot di halte, namun dia tertarik mencoba sebuah sistem baru yaitu: bila selama 10 kali naik-turun angkot di halte, bisa gratis naik angkot gratis 3 kali. DESIGN RULES USING DESIGN RULES Nabila mendownload aplikasi di smartphone-nya. Kemudian menuju halte terdekat dari sekolahnya, lalu check-in melalui aplikasi dan memberhentikan angkot yg akan mengantarnya ke tujuan. Di angkot, Nabila men-scan barcode yg tertempel di dalam angkot dan mendapatkan setengah poin. Nabila kemudian turun, check-in di halte dekat MOG dan mendapatkan setengah poin lagi. Di akhir minggu, Nabila telah mendapatkan 10 poin dan bisa naik angkot gratis tiga kali dengan menunjukkan fitur “gratis naik angkot” di smartphone-nya. PROTOTYPE

5 Contoh: Skenario 2 SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Contoh: Skenario 2 SCENARIO FLOW CHART Nadine seorang wisatawan backpacker ingin mencari informasi angkot dari stasiun ke sebuah homestay di Jl. Malabar. Nadine mendatangi halte interaktif di depan stasiun, kemudian meng-input lokasi awal, alamat tujuan, memilih moda transportasi angkot kemudian menekan tombol submit. DESIGN RULES USING DESIGN RULES Pada layar kemudian ditampilkan bahwa angkot yg melewati area tujuan adalah AL dan ADL, Nadine memilih ADL. Selanjutnya muncul rincian dimana Nadine harus naik dan turun dari angkot. Untuk melengkapi informasi ditampilkan juga tarif, jam operasi dan perkiraan waktu tempuh. Informasi tersebut dipindahkan ke smartphone Nadine melalui QR code. Nadine kemudian mengikuti petunjuk dan berhasil tiba di tempat tujuan. PROTOTYPE

6 Ideas Generation SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Ideas Generation SCENARIO FLOW CHART Interactive display Mobile App DESIGN RULES USING DESIGN RULES Halte Interaktif PROTOTYPE Mobile App + gamification

7 Halte Interaktif SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Halte Interaktif SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

8 flow chart Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES flow chart PROTOTYPE

9 Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Cari Angkot Berdasarkan lokasi Angkot yg disarankan Detil rute save to mobile Tarif Jam operasi Berdasarkan jalur Pilih jalur angkot Check-in Halte Scan barcode Konfirmasi Petunjuk Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

10 ? Design Rules Design Rules What is SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Design Rules SCENARIO FLOW CHART ? DESIGN RULES USING DESIGN RULES What is Design Rules PROTOTYPE Design Rules = aturan desainer dapat mengikuti untuk meningkatkan kegunaan dari produk perangkat lunak akhirnya Design Rules = mekanisme untuk membatasi ruang pilihan desain, mencegah desainer dari mengejar pilihan desain yang akan cenderung mengarah ke sistem tidak dapat digunakan.

11 Design Rules = Aturan Desain
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Design Rules SCENARIO FLOW CHART Design Rules = Aturan Desain Apa itu Aturan Desain? Aturan desain dapat digunakan untuk meningkatkan tingkat kegunaan dari produk perangkat lunak. Mengapa kita membutuhkan aturan dalam desain? Meningkatkan usability - Tujuan desain interaksi. Membatasi ruang pilihan desain, mencegah desainer untuk mengerjakan desain yang tidak sesuai standart, sehingga menyebabkan sistem tidak dapat digunakan. DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

12 Jenis-jenis Aturan Desain
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Jenis-jenis Aturan Desain SCENARIO FLOW CHART Principles of usability → general understanding Standards and guidelines → direction for design Design patterns → capture and reuse design knowledge DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE Prinsip kegunaan pemahaman umum Standar dan pedoman arah untuk desain Pola desain menangkap dan menggunakan kembali pengetahuan desain

13 increasing generality
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Jenis-jenis Aturan Desain SCENARIO FLOW CHART Principles abstract design rules low authority high generality Standards specific design rules high authority limited application Guidelines lower authority more general application increasing authority increasing generality DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE Authority: terkait kemampuan mengontrol Low authority : kurang memiliki kemampuan untuk mengontrol High authority : memiliki kemampuan tinggi untuk mengontrol

14 Principles SCENARIO FLOW CHART Learnability
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Principles SCENARIO FLOW CHART Learnability Kemudahan bagi pengguna dalam mempelajari penggunaan sistem sehingga terjadi interaksi yg efektif dan mencapai performa yang maksimal Flexibility Keluwesan dan keberagaman cara dalam pertukaran informasi antara sistem dengan user. Robustness Kemampuan mengatasi kesukaran / kesulitan Sejauh mana dukungan yg diberikan software kpd user untuk menyelesaikan task dan mencapai tujuan (goal) DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

15 Prinsip mendukung Learnability
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Prinsip mendukung Learnability SCENARIO FLOW CHART Predictability Dapat menentukan hasil dari aksi yang akan dilakukan, berdasarkan interaksi sebelumnya. Operation visibility Synthesizability Dapat menilai hasil dari aksi yang dilakukan sebelumnya. Perubahan dapat terlihat dengan segera (immediate) DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE Visibilitas operasi mengacu pada bagaimana pengguna ditunjukkan ketersediaan operasi yang dapat dilakukan berikutnya.

16 Prinsip mendukung Learnability
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Prinsip mendukung Learnability SCENARIO FLOW CHART Familiarity – akrab, tidak asing Bagaimana pengetahuan sebelumnya diaplikasikan kedalam system yang baru Generalizability – bersifat umum Penerapan pengetahuan tentang interaksi tertentu kedalam situasi yang baru Consistency Kesamaan dalam perilaku input/output yang muncul dari kemiripan situasi atau tujuan. DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

17 Prinsip mendukung Flexibility
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Prinsip mendukung Flexibility SCENARIO FLOW CHART Dialogue initiative Kebebasan dari sistem yang dibatasi pada input dialog system vs. user pre-emptiveness Multithreading Kemampuan system mendukung interaksi user untuk lebih dari satu task dalam satu waktu. concurrent vs. interleaving; multimodality Task migratability Kemampuan untuk pemindahan pelaksanaan task antara user dan sistem DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE Inisiatif dialog: kebebasan dari sistem yang dikenakan kendala pada dialog masukan preemptive: mengantisipasi, mencegah

18 Prinsip mendukung Flexibility
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Prinsip mendukung Flexibility SCENARIO FLOW CHART Substitutivity Kemapuan untuk menggantikan suatu nilai input/output yang setara dengan nilai yang lain. Customizability Kemampuan merubah/memodifikasi user interface oleh user (adaptability) atau sistem (adaptivity) DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

19 Prinsip mendukung Robustness
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Prinsip mendukung Robustness SCENARIO FLOW CHART Observability Kemampuan user untuk mengevaluasi kejadian internal dala system berdasarkan tampilan yang ditangkap browsability; defaults; reachability; persistence; operation visibility Recoverability Kemampuan yang memungkinkan user memperbaiki kerika mengetahui kesalahan/error yang terjadi. reachability; forward/backward recovery; commensurate effort DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE Observability, contoh: tampilan proses loading

20 Prinsip mendukung Robustness
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Prinsip mendukung Robustness SCENARIO FLOW CHART Responsiveness Kecepatan sistem berkomunikasi dengan user Stability Task conformance Seberapa cakupan sistem dapat mendukung penyelesaian seluruh task task completeness; task adequacy DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE Conformance: kesesuaian apakah sistem mendukung semua tugas yang menarik dan apakah itu mendukung ini sebagai pengguna ingin. Tugas kelengkapan membahas masalah cakupan dan Kecukupan tugas membahas pemahaman pengguna dari tugas.

21 USING DESIGN RULES Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE USING DESIGN RULES

22 increasing generality
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Menggunakan Aturan Desain SCENARIO FLOW CHART Design rules Memberi anjuran bagaimana untuk meningkatkan usability Dibedakan dalam: generality and authority. DESIGN RULES USING DESIGN RULES increasing authority increasing generality PROTOTYPE

23 Standart SCENARIO FLOW CHART Standart
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Standart SCENARIO FLOW CHART Standart Diatur oleh organisasi nasional atau internasional untuk memastikan kepastian pemenuhan syarat-syarat tertentu oleh komunitas besar para desainer Standar memerlukan teori mendasar dan secara pelan mengubah teknologi Standar perangkat keras lebih umum digunakan dibandingkan dengan standar perangkat lunak ISO mendefinisikan tingkat kegunaan sebagi keefektifan, efisiensi dan kepuasan dengan mana pengguna menyelesaikan suatu tugas DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

24 Guidelines SCENARIO FLOW CHART Garis Pedoman (guidelines)
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Guidelines SCENARIO FLOW CHART Garis Pedoman (guidelines) Lebih bersifat saran dan umum Banyak buku teks dan laporan penuh berisikan garis pedoman Abstrak dari garis pedoman (prinsip) dapat digunakan selama aktifitas awal siklus hidup Garis pedoman detil (petunjuk gaya – style guides) dapat digunakan selama aktifitas siklus hidup lebih lanjut Pemahaman pembenaran untuk garis pedoman ini akan membantu dalam hal penyelesaian konflik yang terjadi DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

25 Example Android UI Guidelines: iOS UI Guidelines: SCENARIO FLOW CHART
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Example SCENARIO FLOW CHART Android UI Guidelines: iOS UI Guidelines: DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

26 Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

27 Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

28 Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

29 Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

30 Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

31 prototype Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES prototype PROTOTYPE

32 Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

33 PROTOTYPE Interaction Design PURWARUPA SCENARIO FLOW CHART
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design SCENARIO FLOW CHART PROTOTYPE DESIGN RULES USING DESIGN RULES PURWARUPA PROTOTYPE

34 what is PROTOTYPE ? Interaction Design
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design what is PROTOTYPE ? SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES A prototype is an early sample, model, or release of a product built to test a concept or process or to act as a thing to be replicated or learned from. PROTOTYPE adalah bentuk awal (contoh) atau standar ukuran dari sebuah entitas. Dalam bidang desain, sebuah prototipe dibuat sebelum dikembangkan atau justru dibuat khusus untuk pengembangan sebelum dibuat dalam skala sebenarnya atau sebelum diproduksi secara massal.

35 why PROTOTYPING ? Interaction Design
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design why PROTOTYPING ? SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES To bridge the gap between designer and client It is much cheaper to change a product early in the development process Allow you to gather feedback from users while you are still planning and designing your product PROTOTYPE Untuk menjembatani kesenjangan antara desainer dan klien Hal ini jauh lebih murah untuk mengubah produk awal dalam proses pembangunan Memungkinkan Anda untuk mengumpulkan umpan balik dari pengguna saat Anda masih berencana dan merancang produk Anda

36 Interaction Design Prototyping Types SCENARIO FLOW CHART role
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Interaction Design Prototyping Types SCENARIO FLOW CHART role DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE implementation Role (peran) – apakah itu berguna untuk mereka? Melihat dan merasa - apa yang user lihat, rasa dan mendengar ketika menggunakannya. Implementasi - mengerjakan sistem yang akan dibangun look & feel (Houde and Hill)

37 Low Fidelity vs High Fidelity
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Low Fidelity vs High Fidelity Interaction Design SCENARIO FLOW CHART Low Fidelity vs High Fidelity DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE Low Fidelity: berupa setengah konsep dari sistem utama, fungsi terbatas, interaksi terbatas. High Fidelity: representasi ber teknologi tinggi dari konsep desain, sepenuhnya interaktif.

38 Tugas 5 SCENARIO FLOW CHART
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Tugas 5 SCENARIO FLOW CHART Carilah guideline/standar yg terkait dengan sistem yg Anda rancang. Tuliskan sumber guideline/standar online : tuliskan link-nya cetak : tuliskan judul, penyusun, edisi, waktu penerbitan Buatlah gambar sketsa (low-fidelity prototype) rancangan UI sistem dgn menerapkan guideline/ standar tersebut. Jelaskan bagaimana penerapan guideline/ standar diterapkan pada sketsa tsb! DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

39 Tugas 5 SCENARIO FLOW CHART Subject dan nama file/ dokumen:
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani Tugas 5 SCENARIO FLOW CHART Subject dan nama file/ dokumen: IMK-[Kelas]-[Kelompok]-[Tugas ke-] Contoh: IMK-A-Kelompok4-T5 Pada body tulis nama & NIM seluruh anggota kelompok. Kirim via Deadline: sesuai kesepakatan DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE

40 TERIMA KASIH SCENARIO FLOW CHART DESIGN RULES USING DESIGN RULES
Interaksi Manusia & Komputer Lutfi Fanani SCENARIO FLOW CHART TERIMA KASIH DESIGN RULES USING DESIGN RULES PROTOTYPE


Download ppt "Design Rules INTERAKSI MANUSIA & KOMPUTER LUTFI FANANI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google