Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

HUKUM NEWTON gaya berat, gaya normal, gaya gesekan, tegangan pada tali

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "HUKUM NEWTON gaya berat, gaya normal, gaya gesekan, tegangan pada tali"— Transcript presentasi:

1 HUKUM NEWTON gaya berat, gaya normal, gaya gesekan, tegangan pada tali
menerapkan hukum – hukum Newton pada berbagai kasus Adek Supriyadi

2 Menggambarkan adanya interaksi antara benda dengan lingkungannya.
PERUBAHAN GERAK (Percepatan) PERUBAHAN BENTUK (deformasi) oleh GAYA ? Menggambarkan adanya interaksi antara benda dengan lingkungannya. Merupakan besaran vektor.

3 HUKUM PERTAMA NEWTON Hukum Inersia
A body remains at rest or moves in a straight line at a constant speed unless acted upon by a force. Sebuah benda tetap diam atau tetap bergerak lurus dengan kecepatan konstan, kecuali ada gaya luar yang bekerja padanya

4 Selama tidak ada resultan gaya yang bekerja pada sebuah benda maka benda tersebut akan selalu pada keadaannya, yaitu benda yang diam akan selalu diam dan benda yang bergerak akan bergerak dengan kecepatan konstan. S F = 0 a = 0

5 CONTOH Sebuah bola sepak tidak berhenti di udara
Sebuah pinsil tidak menggelinding, kecuali digelindingkan

6 HUKUM NEWTON II Percepatan pada sebuah benda sebanding dengan resultan gaya yang bekerja pada benda tersebut Satuan Gaya : newton (N) 1 N = 105 dyne 1 N = lb

7 CONTOH SOAL : Sebuah bola bilyard diletakkan pada permukaan yang licin sekali (anggap gesekannya tidak ada). Dua gaya bekerja pada bola ini seperti pada Gb. Hitung percepatan tersebut jika massanya, 0,5 kg.

8 Sebuah mobil bermassa 10 000 kg, bergerak dengan kecepatan 20 m/s
Sebuah mobil bermassa kg, bergerak dengan kecepatan 20 m/s. Mobil direm dan berhenti setelah menempuh jarak 200 m. Berapakah gaya pengeremannya? Sebuah benda bermassa 4 kg diam pada saat t = 0. sebuah gaya tunggal konstan yang horisontal (Fx) bekerja pada benda tersebut. Setelah t = 3s, benda telah berpindah sejauh 2,25 m. Berapa besar gaya Fx ini ?


Download ppt "HUKUM NEWTON gaya berat, gaya normal, gaya gesekan, tegangan pada tali"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google