Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

USE CASE DIAGRAM. Menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem. Yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan “bagaimana”.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "USE CASE DIAGRAM. Menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem. Yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan “bagaimana”."— Transcript presentasi:

1 USE CASE DIAGRAM

2 Menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem. Yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan “bagaimana”. Menggambarkan kebutuhan system dari sudut pandang user Mengfokuskan pada proses komputerisasi (automated processes) Menggambarkan hubungan antara use case dan actor Use case menggambarkan proses system (kebutuhan system dari sudut pandang user) Secara umum use case adalah: –Pola perilaku system –Urutan transaksi yang berhubungan yang dilakukan oleh satu actor Use case diagram terdiri dari –Use case –Actors –Relationship –System boundary boxes (optional) –Packages (optional)

3 USE CASE Use case dibuat berdasar keperluan actor, merupakan “apa” yang dikerjakan system, bukan “bagaimana” system mengerjakannya Use case diberi nama yang menyatakan apa hal yang dicapai dari hasil interaksinya dengan actor. Use case dinotasikan dengan gambar (horizontal ellipse) Use case biasanya menggunakankata kerja Nama use case boleh terdiri dari beberapa kata dan tidak boleh ada 2 use case yang memiliki nama yang sama

4 ACTOR Actor menggambarkan orang, system atau external entitas / stakeholder yang menyediakan atau menerima informasi dari system Actor menggambarkan sebuah tugas/peran dan bukannya posisi sebuah jabatan Actor memberi input atau menerima informasi dari system Actor biasanya menggunakan Kata benda Tidak boleh ada komunikasi langsung antar actor Indikasi > untuk sebuah actor yang merupakan sebuah system Adanya actor bernama “Time” yang mengindikasikan scheduled events (suatu kejadian yang terjadi secara periodik/bulanan) Letakkan actor utama anda pada pojok kiri atas dari diagram

5 Buatlah Sistem Rumah Makan Mengenai Pengelolaan Laporan. Dimana hanya Pemilik dan Pegawai yang bisa mengelola Laporan sedangkan Pembeli tidak bisa karena pembeli tidak memiliki hak untuk mengelola Laporan hasil dagang

6 Aktor dalam Sistem Rumah Makan Mengenai Pengelolaan Laporan NoAktorDeskripsi 1PemilikPemilik adalah orang yang mempunyai rumah makan tersebut 2PegawaiPegawai adalah orang yang yang bekerja dan melayani pesanan dari si pembeli 3PembeliPembeli adalah orang yang memesan pesanan makan di rumah makan tersebut

7

8 Penjelasan Use Case Sistem Rumah Makan Mengenai Pengelolaan Laporan NoUse caseDeskripsi 1Kelola penghasilanMerupakan proses mengelola pemasukan penghasilan ke dalam database 2Cetak LaporanMerupakan proses mencetak laporan penjualan 2Kelola makanan dan minumanMerupakan proses penginputan, tambah, hapus pesanan ke dalam database 3PembayaranMerupakan proses melakukan pembayaran pemesananan 4Pemesanan makanan dan minumanMerupakan proses pemesanan

9

10 Menurut Rosa dan Salahuddin 2013 Extend adalah Relasi use case tambahan ke sebuah use case dimana use case yang ditambahkan dapat berdiri sendiri walau tanpa use case tambahan itu. Include adalah Relasi use case tambahan ke sebuah use case dimana use case yang ditambahkan memerlukan sebuah syarat / ketentuan sebelum bisa dijalankan,

11 Dari pernyataan diatas yang dimaksudkan adalah - kalau Extend, misalkan customer mau lihat barang, maka ketika customer mau melihat barang tidak perlu melewati proses login dan pesan barang. - kalau Include, misalkan admin mau isi data barang, maka ketika admin mau isi data barang harus melewati proses login terlebih dahulu misal dengan mengisi username dan password. jadi perbedaan include dan extend adalah - extend yaitu dimana use case yang dituju berdiri sendiri tanpa harus melewati sebuah proses yang lain. - include yaitu dimana use case yang dituju harus melewati sebuah proses yang lain.

12 Buatlah Diagram Use case dari SISTEM ATM dan berikan penjelasan, gunakan tabel untuk deskripsi agar lebih rapih. Email : hasan.udin@raharja.info SOAL


Download ppt "USE CASE DIAGRAM. Menggambarkan fungsionalitas yang diharapkan dari sebuah sistem. Yang ditekankan adalah “apa” yang diperbuat sistem, dan bukan “bagaimana”."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google