Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BAHASA BASIS DATA Single Row Function

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BAHASA BASIS DATA Single Row Function"— Transcript presentasi:

1 BAHASA BASIS DATA Single Row Function
Adi Panca Saputra Iskandar, S.Kom |

2 Function Basis Data Character Numeric Date Convension General
Dibagi menjadi beberapa bagian yang perlu diperhatikan Untuk memanipulasi data karakter Character Numeric Untuk memanipulasi data numeric / angka Date Untuk memanipulasi data tanggal, bulan, tahun Convension Untuk melakukan konversi data General Untuk memanipulasi terhadap data yang bersifat general

3 Character Function Untuk memanipulasi data karakter

4 Character Function SELECT LOWER(nama) FROM mahasiswa
Untuk memanipulasi data karakter SELECT Function FROM nama_table SELECT LOWER(nama) FROM mahasiswa Mengecilkan model huruf

5 Character Function SELECT UPPER(nama) FROM mahasiswa
Untuk memanipulasi data karakter SELECT Function FROM nama_table SELECT UPPER(nama) FROM mahasiswa Membesarkan model huruf

6 Character Function SELECT SUBSTR(nama,4,3) FROM mahasiswa
Untuk memanipulasi data karakter SELECT SUBSTR(nama,4,3) FROM mahasiswa Untuk memotong karakter

7 Character Function SELECT LEFT(nama,3) FROM mahasiswa
Untuk memanipulasi data karakter SELECT LEFT(nama,3) FROM mahasiswa Untuk memotong karakter dari bagian kiri

8 Character Function SELECT RIGHT(nama,3) FROM mahasiswa
Untuk memanipulasi data karakter SELECT RIGHT(nama,3) FROM mahasiswa Untuk memotong karakter dari bagian kanan

9 Numeric Function Untuk memanipulasi data Angka

10 Numeric Function Select Untuk memanipulasi data Angka
Function COUNT digunakan untuk menghitung jumlah baris suatu kolom pada tabel SELECT COUNT (namakolom) FORM namatabel;

11 Numeric Function Select Untuk memanipulasi data Angka
Function SUM digunakan untuk menghitung jumlah nilai suatu kolom pada tabel SELECT SUM (namakolom) FORM namatabel;

12 Numeric Function Select Untuk memanipulasi data Angka
Function AVG digunakan untuk menghitung rata-rata dari nilai suatu kolom pada tabel SELECT AVG (namakolom) FORM namatabel;

13 Numeric Function Select Untuk memanipulasi data Angka
Function MIN digunakan untuk menampilkan nilai terkecil dari suatu kolom pada tabel SELECT MIN (namakolom) FORM namatabel;

14 Numeric Function Select Untuk memanipulasi data Angka
Function MAX digunakan untuk menampilkan nilai terkecil dari suatu kolom pada tabel SELECT MAX (namakolom) FORM namatabel;

15 Date Function

16 Date Function SELECT Date(tanggal_terima) FROM barang
Untuk memanipulasi data Tanggal SELECT Date(tanggal_terima) FROM barang Untuk mengambil tanggal,bulan,tahun saja

17 Date Function SELECT Year(tanggal_terima) FROM barang
Untuk memanipulasi data Tanggal SELECT Year(tanggal_terima) FROM barang Untuk mengambil tahun saja

18 Convension Function Untuk melakukan konversi data

19 Convension Function Untuk melakukan konversi data
SELECT CAST(telp AS int) FROM mahasiswa Untuk Mengubah tipe varchar menjadi int

20


Download ppt "BAHASA BASIS DATA Single Row Function"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google