Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PENULISAN BERITA DI MEDIA MASSA
2
Menulis 01 02 03 Menulis Jangan Dijadikan Beban
Contoh : Menulis surat cinta, menulis buku harian, opini, artikel ilmiah , dsb 02 Biasakan Menulis satu Hari Satu Kali Minimal Satu Paragraf 03 Jika Mengalami Kebuntuan tinggalkan saja
3
Penulisan fokus kegiatan
Prestasi Kemahasiswaan Kepegawaian Keuangan Akademik Disertasi Kerjasama Wisuda Penghargaan Kewirausahaan Pelayanan prima Seleksi penerimaan mahasiswa = selma Beasiswa Pengabdian Penelitian Rapat Kunjungan Pelatihan Peringatan Sertifikasi
4
Penulisan Berita
5
1. Straight News : berita langsung yang ditulis pada saat kejadian, sesuai dengan data dan fakta saat itu 2. Feature : Berita kisah tentang sebuah peristiwa yang berdiri sendiri atau fakta di balik berita dengan penulisan lebih panjang
6
Penulisan Berita . 03 04 Straight news 5W + 1H Ringkas, padat
Piramida terbalik Tidak menggunakan bahasa asing bila ada istilah bahasa Indonesia. Penulisan asing menggunakan italic. Contoh : event = kegiatan f) Penulisan angka 1 – 10 menggunakan kata, dan apabila > 11 menggunakan angka Contoh: UB mengirimkan dua orang utusan dalam pertemuan itu, bukan : UB mengirimkan 2 orang utusan dalam pertemuan itu. UB mengirimkan 12 orang utusan dalam pertemuan itu. g) Penggunaan tanda baca h) Pernyataan langsung “……,” ujarnya (dsb) Contoh : “Kami mengharapkan agar peserta mampu meningkatkan kemapuan menulis di internet,” ujar Kahumas. Penulisan waktu adalah hari (tanggal/bulan), atau ditulis lengkap tanpa penambahan tanda baca (hindari tambahan kata hari ini/kemarin dan tanggal serta tahun) Kegiatan diselenggarakan pada Kamis (5/12) atau Kamis 5 Desember 2012, dan bukan Kegiatan diselenggarakan pada hari Kamis. Rupiah bukan (Rp.) tetapi Rp . 03 04
7
Catatan Akhir : -Dalam menilai setiap penulisan berita itu bagus atau tidak, ada dua metode atau ukuran yang dilakukan untuk menunjukkan bahwa tulisan itu disebut layak sebagai berita. -Dua metode tersebut adalah menggunakan Logika Bahasa dan Rasa Bahasa. -Logika bahasa lebih dititikberatkan pada redaksional atau susunan kata-kata penulis dari awal kata hingga akhir kata, seperti tidak adanya pemborosan kata, penumpukkan kata yang sama dan yang paling penting adalah tulisan tersebut mengalir seperti air, dan pembaca tidak merasa jenuh pada saat membaca, karena terbawa alur tulisan. -Rasa bahasa lebih pada rasa redaksional, atau tata cara menggabungkan satu kata ke kata berikutnya, seperti kata "Sebab dan Karena", dua kata ini memiliki arti sama namun rasa yang berbeda, sehingga dibutuhkan kejelian penulis kata apa yang pantas digunakan ketika menuliskan sebuah berita.
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.