Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KEWIRAUSAHAAN PENGOLAHAN. Kompetensi Dasar : 3.1 memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masadepan dan berani mengambil risiko)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KEWIRAUSAHAAN PENGOLAHAN. Kompetensi Dasar : 3.1 memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masadepan dan berani mengambil risiko)"— Transcript presentasi:

1 KEWIRAUSAHAAN PENGOLAHAN

2 Kompetensi Dasar : 3.1 memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masadepan dan berani mengambil risiko) dalam menjalankan kegiatan usaha pengolahan makanan awetan dari bahan pangan nabati dan hewani 4.1 mengidentifikasi karakteristik kewirausahaan berdasarkan keberhasilan dan kegagalan usaha pengolahan makanan awetan dari bahan pangan nabatidan hewani

3 TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti proses pembelajaran, peserta didik diharapkan dapat: Memahami pengertian kewirausahaan Memahami macam- macam kualitas dasar Memahami macam- macam kualitas insrumental wirausaha yang berhasil dan gagal Memahami ciri-ciri seorang wirausahawan Menganalisis hubungan antara pengetahuan kewiraushaan dan praktik/pengalaman wirausahawan Mengidentifikasi karakteristik kewirausahaan berdasarkan keberhasilan dan kegagalan usaha pengolahan makanan awetan dari bahan pangan nabati dan hewani Menyajikan hasil identifikasi karakteristik kewirausahaan berdasarkan keberhasilan dan kegagalan usaha pengolahan makanan awetan dari bahan pangan nabati dan hewani dalam bentuk lisan dan tulisan

4 PENGERTIAN KEWIRAUSAHAAN Menurut Zimmerer (1996) definisi dari kewirausahaan adalah proses penerapan kreativitas & emosi dalam memecahkan suatu pemasalahan atau persoalan dan menemukan suatu peluang untuk memperbaiki kehidupan. Menurut Robin (1997) definisi dari kewirausahaan adalah suatu proses yang dilalui oleh seseorang yang bertujuan untuk mengejar peluang/kesempatan yang akan digunakan untuk memenuhi kebutuhan hidup melalui suatu inovasi, tanpa memperhatikan sumber daya yang mereka atur. Definisi kewirausahaan menurut A. Pekerti (1999) adalah kemampuan seseorang dalam mendirikan, mengatur, mengembangkan dan melembagakan perusahaan yang dimilikinya.

5 Pengertian kewirausahaan secara harfiah Kewirausahaan berasal dari kata "wirausaha", diberi awalah ke dan akhiran an. Wirausaha sendiri terdiri dari kata "wira" yang mempunyai arti perwira atau pahlawan, sedangkan "usaha" mempunyai arti daya atau upaya. Jadi definisi dari kewirausahaan adalah suatu hal yang berhubungan dengan keberanian seseorang untuk melakukan kegiatan yang bersifat bisnis atau yang bukan bisnis (non bisnis secara mandiri).

6 KUALITAS DASAR KEWIRAUSAHAWAN Daya pikir= berpikir kreatif & inovatif, maju ke depan, dan menciptakan produk dan layanan baru. Daya hati=inisiatif tinggi, berani ambil resiko, berani berbeda, kemauan tinggi,gigih,komitmen tinggi Daya fisik=jaga kesehatan teratur,stamina tubuh yang baik.

7 KUALITAS INSTRUMENTAL WIRAUSAHA Jika seseorang ingin menjadi wirausahawan sebagai pengusaha, dia harus memiliki ilmu-ilmu sebagaiberikut: manajemen produksi (proses produksi, rencana produksi, riset dan pengembangan produksi), manajemen pemasaran (perebutan pelanggan, rencana pemasaran, riset pasar dan pemasaran), manajemen sumberdaya manusia, manajemen keuangan, manajemen peralatan dan perbekalan, prinsip- prinsip akuntansi, manajemen transaksi, dan inti manajemen (general manager)

8 Ciri Ciri Wirausaha 1. Selalu berpikir positif 2. Bersikap percaya diri 3. Berani mengambil setiap resiko yang ada 4. Berjiwa pemimpin 5. Selalu berorientasi ke depan 6. Berorientasi pada hasil

9 hubungan antara pengetahuan kewirausahaan dan praktik/pengalaman wirausahawan Jadi, pengetahuan kewirausahaan, praktik kerja dan motivasi berprestasi secara bersama-sama mempengaruhi muncul atau tumbuhnya minat berwirausaha.

10 Karakteristik wirausaha WIRAUSAHA BERHASIL 1. Motif Berprestasi Tinggi 2. Selalu Perspektif 3 Memiliki Kreatifitas Tinggi 4 Memiliki Perilaku Inovatif Tinggi 5. Selalu Komitmen dalam Pekerjaan, Memiliki Etos Kerja dan Tanggung Jawab 6 Mandiri atau Tidak Ketergantuangan 7 Berani Menghadapi Risiko 8 Selalu Mencari Peluang 9 Memiliki Jiwa Kepemimpinan 10 Memiliki Kemampuan Manajerial 11 Memiliki Kerampilan Personal WIRAUSAHA GAGAL 1. Tidak kompeten dalam manajerial. 2.Kurang berpengalaman 3. Kurang dapat mengendalikan keuangan. 4. Gagal dalam perencanaan. 5. Lokasi yang kurang memadai. Lokasi usaha yang strategis 6. kurangnya pengawasan peralatan. 7. Sikap yang kurang sungguh- sungguh dalam berusaha 8. Ketidakmampuan dalam melakukan peralihan/transisi kewirausahaan.

11 PROFIL WIRAUSAHA SUKSES Bidang pangan dan peternakan pabrik pengolahan ikan PT ASI Pudjiastuti Marine Product Pendiri chili pari dan markobar

12 Tugas


Download ppt "KEWIRAUSAHAAN PENGOLAHAN. Kompetensi Dasar : 3.1 memahami karakteristik kewirausahaan (misalnya berorientasi ke masadepan dan berani mengambil risiko)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google