Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN DOSEN PEMBIMBING : HJ. ISNANIAH, S. ST.,M.PD.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN DOSEN PEMBIMBING : HJ. ISNANIAH, S. ST.,M.PD."— Transcript presentasi:

1 ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN DOSEN PEMBIMBING : HJ. ISNANIAH, S. ST.,M.PD

2 NAMA KELOMPOK 5 : DWI LESTARI HESTY OKTAVIANA NOOR KHOFIFAH RAKHMA MULIANISAA WAHYUNING NANIK MP

3 SUB PEMBAHASAN MANAJEMEN SUMBER DAYA MANAJEMEN PERLENGKAPAN MANAJEMEN PERUBAHAN PRILAKU

4 A. MANAJEMEN SUMBER DAYA 1.PENGERTIAN Manajemen diartikan sebagai ilmu dan seni yang mengatur proses pemanfaatan Sumber Daya Manusia dan Sumber Daya lainnya secara efektif dan efisien untuk mencapai tujuan tertentu sedangkan Sumber Daya adalah segala sesuatu yang merupakan aset perusahaan untuk mencapai tujuannya. Menurut Melayu SP. Hasibuan mengatakan Manajemen SD adalah ilmu dan seni mengatur hubungan dan peranan tenaga kerja agar efektif dan efisien membantu terwujudnya tujuan perusahaan, karyawan dan masyarakat.

5 2.MODEL MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA UNTUK MENYUSUN BERBAGAI AKTIFITAS MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA ADA 6 (ENAM) MODEL MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA YAITU: MODEL KLERIKAL MODEL HUKUM MODEL FINANSIAL MODEL MANAJERIAL MODEL HUMANISTIK MODEL ILMU PERILAKU

6 3. PERANAN SUMBER DAYA MANUSIA MENETAPKAN JUMLAH, KUALITAS DAN PENEMPATAN TENAGA KERJA YANG SESUAI DENGAN KEBUTUHAN PERUSAHAAN. MELAKUKAN REKRUTMEN KARYAWAN, SELEKSI DAN PENEMPATAN PEGAWAI SESUAI KUALIFIKASI PEGAWAI YANG DIBUTUHKAN PERUSAHAAN. MENETAPKAN PROGRAM KESEJAHTERAAN, PENGEMBANGAN, PROMOSI DAN PEMUTUSAN HUBUNGAN KERJA. MEMBUAT PERKIRAAN KEBUTUHAN PEGAWAI DI MASA YANG AKANDATANG. 5 MEMPERKIRAKAN KONDISI EKONOMI PADA UMUMNYA DAN PERKEMBANGAN PERUSAHAAN PADA KHUSUSNYA

7 4.FUNGSI-FUNGSI MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA Henry fayol menyebutkan bahwa, fungsi manajemen meliputi (POCCC) planning, organizing, commanding, coordinating dan controllung. : Luther gulick mengemukakan fungsi manajemen meliputi planning organizing, stafing, directing, coordinating, reporting dan budgeting (POSDCORB).

8 5. PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA Ada Tiga Bagian Perencanaan Personalia: Penentuan Jabatan-jabatan Yang Harus Diisi, Kemampuan Yang Dibutuhkan Karyawan. Pemahaman Pasar Tenaga Kerja Di Mana Karyawan Potensial Ada. Pertimbangan Kondisi Permintaan Dan Penawaran Karyawan

9 B. MANAJEMEN PERLENGKAPAN 1.Pengertian Manajemen Perlengkapan Manajeman perlengkapan adalah suatu ilmu pengetahuan dan seni serta proses mengenai perencanaan dan penentuan kebutuhan pengadaan, penyimpanan, penyaluran, pemeliharaan dan penghapusan material/alat-alat.

10 2. Tujuan Manajeman Perlengkapan a. Tujuan khusus : Mendukung aktivitas dan efisiensi dalam setiap upaya pencapaian tujuan organisasi. b. Tujuan umum : Tujuan operasional, agar tersedia barang/bahan dalam jumlah yang tepat dan mutu yang memadai. Tujuan keuangan operasional dapat teraksana dalam biaya yang serendah-rendahya Tujuan pengamanan, agar persediaan tidak terganggu dari kerusakan, pemborosan, pencurian dan penyusutan yang tidak wajar.

11 3. Maksud manajeman perlengkapan Mampu menyediakan perlengkapan sesuai dengan kebutuhan Mampu menyediakan informasi berkaitan dengan keberadaan perlengkapan, Mampu menyediakan perlengkapan yang siap pakai Mampu menjaga dan mempertahankan kualitas teknis, daya guna, dan hasil perlengkapan Mampu mencegah dan mengambil tindakan antisipatif terhadap berbagai penyimpangan dalam setiap kegiatan pengelolaan maupun penggunaan perlangkapan Mampu menyediakan pedoman kerja bagi setiap unit kerja mapun personil Mampu membangun budaya penggunaan logistic secara bertanggung jawab

12 4. Lingkup kerja logistic Perencanaan dan pengembangan, pengadaan, penyimpanan, pemindahan, penyaluran, pemeliharaan, pengungsian dan penghapusan alat-alat perlengkapan Pemindahan, pengungsian dan perawatan personil Pengadaan atau pembuatan, penyelenggaraan, pemeliharaan, dan penghapusan fasilitas-fasilitas Pengusahaan atau pemberian pelayanan/bantuan-bantuan

13 5. Manajemen Logistic Dalam Sistem Administrasi Dalam manajemen kita mengenal unsur-unsur manajemen yaitu, man, money, matherial, method, machine, market dan minute. Untuk dapat terselenggaranya manajemen yang baik, unsur-unsur tersebut diproses melalui fungsi-fungsi manajemen, salah satunya yaitu planning, organizing, actuating dan controlling.

14 6. Fungsi-fungsi Manajemen Perlengkapan  Fungsi Perencanaan  Fungsi Penganggaran  Fungsi Pengadaan  Fungsi Penyimpanan  Fungsi Penyaluran ( distribusi )  Fungsi Penghapusan  Fungsi Pengendalian

15 7. Prinsip dalam manajemen Perlengkapan Adanya sumber daya yang memadai terutama tenaga dan tempat, Adanya pemahaman yang sama tentang sistem logistik Adanya panduan perencanaan, pengadaan, pengelolaan dan pendistribusian logistik Adanya administrasi logistik yang baik dan benar ditandai dengan data yang akurat dan selalu terkini Penerapan sistem FIFO (First in-First Out) dalam pengelolaan yaitu barang yang masuk lebih dulu, dikeluarkan lebih dulu. Beberapa item logistik, tersentralisasi di Instansi Pusat

16 8. Jenis-Jenis Perlengkapan Gedung perkantoran Gedung laboratorium tempat praktek Peralatan kantor seperti meja, kursi, telepon, komputer dan lain- lain Kendaraan bermotor seperti Kapal laut, pesawat, mobil, motor dan peralatan mesin lainnya, Barang-barang cetakan Bangunan prasarana jalan dan jembatan.Dan lain-lain

17 9. Administrasi Perlengkapan Aktivitas administrasi logistik secara umum meliputi: Perencanaan pengadaan berdasarkan kebutuhan pegawai, Penyediaan stok yang mencukupi baik dalam jenis maupu jumlah, Metode pengiriman yang aman, tepat sasaran dan tepat waktu Metode penyimpanan yang akurat, sistematis dan menjamin kualitas tetap terjaga, Pencatatan danpembukuan semua aktivitas logistik kedalam Suatu sistem administrasi logistik yang memadai termasuk laporan berkala kepada pimpinan

18 C. MANAJEMEN PERUBAHAN PRILAKU 1.Perilaku masyarakat Di Indonesia diduga faktor perilaku justru menjadi faktor utama masalah kesehatan sebagai akibat masih rendah pengetahuan kesehatan dan faktor kemiskinan. Kondisi tersebut mungkin terkait tingkat pendidikan yang mempengaruhi pengetahuan masyarakat untuk berperilaku sehat. Salah satu rentannya sistem kesehatan masyarakat menjadi tidak berdaya karena pola kebijakan nasional dan perilaku masyarakat. Sebagai contoh masalah industrialisasi yang terpusat di Pulau Jawa memicu urbanisasi dengan berbagai masalah sosial termasuk masalah kesehatan, sedangkan karakterisktik kepulauan /archipelago Indonesia memiliki keunggulan generik yang berbeda dengan bangsa-bangsa lain untuk dioptimalkan didalam memasuki era globalisasi.

19 2.Lingkungan Pertumbuhan penduduk yang tidak diikuti pertambahan luas tanah cenderung menimbulkan masalah kepadatan populasi dan lingkungan tempat tinggal yang menyebabkan berbagai penyakit serta masalah kesehatan. Rumah sehat sebagai prasyarat berperilaku sehat memiliki kriteria yang sulit dapat dipenuhi akibat kepadatan populasi yang tidak diimbangi ketersediaan lahan perumahan.

20 3. Pelayanan Kesehatan Saat ini masyarakat banyak menerima pelayanan kesehatan di bawah standar. Keterbatasan ketenagaan di Indonesia yang terjadi karena kurangnya tenaga sesuai kompetensi atau tidak terdistribusi secara merata melahirkan petugas kesehatan yang memberikan pelayanan tidak sesuai kompetensinya Walaupun pemerintah telah banyak melakukan perbaikan mutu pelayanan kesehatan di Indonesia baik melalui peraturan standar kompetensi tenaga kesehatan maupun program peningkatan kompetensi dan pemerataan distribusi tenaga kesehatan tetapi belum seluruh petugas kesehatan mendukung.

21 TERIMA KASIH


Download ppt "ORGANISASI MANAJEMEN PELAYANAN KEBIDANAN DOSEN PEMBIMBING : HJ. ISNANIAH, S. ST.,M.PD."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google