Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MEKANIKAL, ELEKTRIKAL DAN PLAMBING RUMAH SUSUN. MEKANIKAL ELEKTRIKAL DAN PLAMBING.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MEKANIKAL, ELEKTRIKAL DAN PLAMBING RUMAH SUSUN. MEKANIKAL ELEKTRIKAL DAN PLAMBING."— Transcript presentasi:

1 MEKANIKAL, ELEKTRIKAL DAN PLAMBING RUMAH SUSUN

2 MEKANIKAL ELEKTRIKAL DAN PLAMBING

3 MEP : Kelengkapan yg mutlak harus ada pada gedung agar gedung : a.dpt berfungsi optimal b.Nyaman c. aman thdp pengguna dan aman thdp lingkungan

4 Untuk bangunan secara umum, mekanikal yg harus ada yaitu : penangkal petir Fire hydrant, fire alam,smoke detector, springkle Pompa unt penyediaan air bersih (dari deep well ke GWT, dari GWT ke roof tank) pompa hydrant Pompa air kotor/sumpit AC Lift Escalator Genset

5 Elektrikal yg harus ada pada gedung secara umum yaitu : penerangan dalam gedung dan luar gedung/lansekap Outlet TV di ruang-ruang( jika menggunakan antena sentral) MA TV (multy acces TV) CCTV (Closed circuit TV) LAN/Jaringan internet Line telepon

6 Plambing secara umum meliputi : Sistem perpipaan air bersih dari GWT ke roof tank sampai ke titik-titik outlet (toilet, urinoir, wastafel, bak cuci, kran taman dll) Sistem perpipaan air kotor dari closet sampai ke septictank/biotank dan peresapan Sistem perpipaan air bekas dari KM, lavatory/wastafel dan bak cuci ke sumur peresapan/STP Sewage Treatment Plant (STP)

7 Sistem drainasi air hujan secara umum terdiri dari : 1.Yang berasal dari atap bangunan : Talang datar dan vertikal, saluran keliling bangunan dst Yang berasal dari halaman : Saluran pembuang air hujan/ peresapan air hujan (PAH)/biopori, tergantung kondisi tanah

8 Untuk bangunan rumah susun, mekanikal yg harus ada yaitu : penangkal petir Fire hydrant, fire alam Pompa unt penyediaan air bersih (dari deep well ke GWT, dari GWT ke roof tank) dan pompa hydrant Lift (unt gedung lebih dari 5 lima lantai) Genset

9 Elektrikal yg harus ada pada rusun yaitu : Penerangan : PLN, untuk penerangan dan daya fasum dalam gedung dan luar gedung/lansekap Pra bayar untuk di unit hunian Outlet TV di unit hunian(karena menggunakan antena sentral) MA TV (multy acces TV) CCTV (Closed circuit TV)

10 Plambing pada rusun meliputi : Sistem perpipaan air bersih dari GWT ke roof tank sampai ke titik-titik outlet (toilet, urinoir, wastafel, bak cuci, kran taman dll) Sistem perpipaan air kotor dari closet sampai ke septictank/biotank dan peresapan Sistem perpipaan air bekas dari KM, lavatory/wastafel dan bak cuci Sewage Treatment Plant (STP)

11 Sistem drainasi air hujan pada rusun Yang berasal dari atap bangunan : Talang datar dan vertikal, saluran keliling bangunan dst Yang berasal dari halaman : Saluran pembuang air hujan/ peresapan air hujan/biopori, tergantung kondisi tanah

12 Untuk rumah susun pada setiap unit hunian perlu dipasang listrik prabayar dan meter air. Line telepon, LAN dan AC sentral tidak diperlukan. Untuk pengamanan thdp kebakaran di unit hunian cukup disediakan apar pada setiap unit hunian. Tidak perlu ada springkle dan smoke detector, cukup fire alarm pd tiap lantai

13 Secara prinsip, unt mencapai tingkat keamanan, kenyamanan dan keawetan pada sistem elektrikal, mekanikal maupun plambing perlu diperhatikan hal-hal sbb : Kualitas bahan dipilih yang baik persyaratan standar kualitas pengerjaan hrs baik, dan diawasi dengan baik dilakukan tes fungsi dan commisioning untuk menjamin bahwa sistem sdh memenuhi syarat

14 Beberapa hal yang perlu menjadi perhatian untuk optimalisasi fasilitas MEP pada rusunawa adalah sbb : 1. Perencanaan yg baik 2. kualitas subkontraktor bidang MEP 3. kualitas konsultan pengawas 4. manajemen pengelolaan proyek 5. material yang digunakan


Download ppt "MEKANIKAL, ELEKTRIKAL DAN PLAMBING RUMAH SUSUN. MEKANIKAL ELEKTRIKAL DAN PLAMBING."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google