Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

RANCANG BANGUN SIGA SULSEL

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "RANCANG BANGUN SIGA SULSEL"— Transcript presentasi:

1 RANCANG BANGUN SIGA SULSEL
KEPALA BIDANG DATA DAN INFORMASI GENDER DAN ANAK ---DP3A PROV. SULSEL PELATIHAN APLIKASI SIGA – 9-11 NOP 2017

2 Yang Mendasari... UU 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Sub Urusan Sistem Data Gender dan Anak) INPRES 9 Tahun 2000 tentang Pengarusutamaan Gender dalam Pembangunan Nasional (7 prasyarat, diantaranya data terpilah) Perpres 59 Tahun 2015 tentang Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Penetapan Sistem Data Gender dan Anak) Permen PPPA No. 5 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyelenggaraan Sistem Data Gender dan Anak

3 PEMBAGIAN URUSAN PEMERINTAH BIDANG PP DAN PA, terdiri 6 sub urusan:
Sub Urusan Kualitas Hidup Perempuan Sub Urusan Perlindungan Perempuan Sub Urusan Kualitas Keluarga Sub Urusan Sistem Data Gender dan Anak Sub Urusan Pemenuhan Hak Anak Sub Urusan Perlindungan Khusus Anak

4 Pembagian Urusan ( Lampiran UU No 23 Tahun 2014)
Sub Urusan Pemerintah Pusat Daerah Provinsi Daerah Kab/Kota Sistem Data Gender dan Anak 1. Penetapan Sistem Data Gender dan Anak dalam kelembagaan data di tingkat nasional 2. Pengumpulan, Pengolahan, Analisis dan Penyajian Data Gender dan Anak dalam Kelembagaan Data di Tingkat Nasional Pengumpulan, Pengolahan, Analisis dan Penyajian Data Gender dan Anak dalam Kelembagaan Data di Tingkat daerah provinsi Pengumpulan, Pengolahan, Analisis dan Penyajian Data Gender dan Anak dalam Kelembagaan Data di Tingkat Kab/Kota

5 Pembagian urusan Penyelenggaraan Data Gender dan Anak

6

7 Struktur Umur Penduduk
SEX DISAGGREGATE DATA Struktur Umur Penduduk Lansia (> 60 thn) Produktif (ekonomi) (15-64 Tahun) Remaja Laki-laki + Perempuan Anak (<18 thn) Bayi

8 SISTEM DATA GENDER DAN ANAK
....adalah pelembagaan penyelenggaraan data gender dan anak yang terdiri dari komponen-komponen peraturan, lembaga, dan mekanisme di kementerian/lembaga dan daerah dalam rangka perencanaan, pelaksanaan, evaluasi, dan pelaporan hasil kebijakan/ program/ kegiatan pembangunan yang responsif gender dan peduli anak

9 SISTEM DATA GENDER DAN ANAK
KETERSEDIA AN DATA GENDER DAN ANAK PEMANFAATAN DATA GENDER DAN ANAK Data Sebagai Pembuka Wawasan (Statistik Gender,Profil Perempuan, Profil Anak dll

10 PEMBANGUNAN SISTEM INFORMASI GENDER DAN ANAK

11 Manifestasi teknologi informasi dalam mengotomasi bisnis proses untuk “mewujudkan pemberdayaan perempuan & perlindungan anak yang modern dan inovatif dalam mengelola sumber daya data secara efektif, efisien dan berkelanjutan dengan pemanfataan TI” (PP-PA IN MY HAND).

12 PERMASALAHAN Proses penyediaan dan pemanfaatan data terpilah menurut jenis kelamin dan usia sampai saat ini belum efisien dan efektif. Salah satunya dikarenakan belum tersedianya atau terkelolanya sistem informasi gender dan anak (SIGA) dengan baik. Indikator data terpilah perubahannya cukup DINAMIS mengikuti kebutuhan indikator sektor, tentunya perlu penyesuaian (sehingga dalam merancang aplikasi dapat dilakukan CRUD=Create, Update, Delete)

13 TUNTUTAN JAMAN... Siapa yang mampu menguasai tehnologi dan informasi, maka dia menguasai dunia Informasi harus efisien dan efektif Pelaporan Kinerja instansi pemerintah berbasis ICT

14 BAGAIMANA DENGAN SIGA SULSEL …?

15 KEBUTUHAN MASALAH Vs Kesadaran atas kebutuhan ketersediaan data gender dan anak, utamanya untuk mendukung penyusunan PPRG Kebutuhan data gender dan anak untuk penyusunan bahan evaluasi /kinerja pembangunan Ketersediaan data gender dan anak lintas SKPD relatif kurang Forum Data Gender tidak berjalan efektif Kapasitas SDM Petugas Data SKPD relatif masih rendah Komitmen penyediaan data gender secara rutin di lintas SKPD relatif rendah, karena Format Data Gender sesuai Permen PPPA No.6/2009 tdk sama dengan format data yang tersedia di SKPD LATAR BELAKANG

16 Bagaimana Solusinya…? Vs
MASALAH SOLUSI Vs Ketersediaan data gender dan anak lintas SKPD relatif kurang Forum Data Gender tidak berjalan efektif Kapasitas SDM Petugas Data SKPD relatif masih rendah Komitmen penyediaan data gender secara rutin di lintas SKPD relatif rendah, karena Format Data Gender sesuai Permen PPPA No.6/2009 tdk sama dengan format data yang tersedia di SKPD Buat Surat Edaran Gubernur untuk Penyediaan Data Gender dan Anak Susun dan Tetapkan Tim Data Gender dan Anak Tingkat Provinsi Adakan pelatihan pengelolaan SIGA daerah, analisis data, dan buat tim penyusunan profil gender dan anak lintas SKPD Penyempurnaan aplikasi SIGA Sulsel, menyesuaikan ketersediaan data pilah di SKPD dan pengembangan sesuai kebutuhan data SKPD Bagaimana Solusinya…?

17 PENERIMA MANFAAT... Seluruh pemangku kepentingan, khususnya dalam menyusun kebijakan maupun program kegiatan yang responsif gender dan pemenuhan hak anak.

18 Perkembangan SIGA Sulsel
Akhir 2014 SIGA berbasis website dibangun di bawah koordinasi sekretaris 2015 Mulai dilakukan pelatihan SIGA bagi SKPD yang tergabung di Forum Data. Penyajian Data pd aplikasi SIGA masih terbatas isian Data Terpilah, tanpa informasi lainnya 2016 Dilakukan beberapa penyesuaian tentang jenis-jenis data pilah yang dihimpun dlm aplikasi SIGA 2017 Pengelolaan SIGA di Bidang Datin Gender dan Anak Dibentuk Tim Data Gender dan Anak Tingkat Provinsi, dan disempurnakan tampilan SIGA Sulsel (selain memuat data, dikembangkan pula menu untuk informasi/publikasi Perkembangan SIGA Sulsel PERJALANAN SIGA SULSEL

19 Perkembangan SIGA Sulsel
Versi Versi 2017 Data dan Informasi dapat diakses langsung oleh masyarakat umum tanpa harus login diaplikasi Harus login dulu untuk bisa masuk dan melihat data Pengguna internet umum tidak dapat melihat data/table data terpilah yang telah terinput Ditambahkan Menu Publikasi yang berisi informasi tentang Media KIE, Regulasi, Materi, dan Berita Menu input datanya dilengkapi dan diperbaharui sesuai ketersediaan data instansi/ lembaga yang tergabung dalam tim data tingkat provinsi, ditambahkan fasilitas tampilan grafik Menu input data yang tersedia, jenis data terpilah sesuai pedoman tanpa ada fasilitas untuk tampilan grafik

20 SIGA v 2016

21 SIGA v 2017 Halaman dapat diakses langsung oleh masyarakat umum tanpa harus login diaplikasi

22 SIGA v 2017 Halaman publikasi telah dilengkapi dengan fasilitas :
1. Berita, berisi berita seputar kegiatan pemberdayaan perempuan, gender dan anak 2. Data Tabel Gender dan Anak 3. Media KIE, berisi publikasi media 4. Download Regulasi, berisi regulasi yang berhubungan dengan pemberdayaan perempuan, gender dan anak dalam bentuk file PDF 5. Download Materi, berisi regulasi yang berhubungan dengan pemberdayaan perempuan, gender dan anak dalam bentuk file PDF

23

24 Penambahan MODUL di halaman ADMINISTRATOR
Pada halaman administrasi dilakukan penambahan modul sbb : 1. Modul Upload Data KIE 2. Modul Upload Data Regulasi 3. Modul Posting Berita/Kegiatan 4. Modul Upload Data Materi

25 1. Modul Upload Data KIE Halaman daftar Upload Media KIE

26 Halaman Tambah Data Media KIE

27 2. Modul Upload Regulasi Halaman Daftar Data Regulasi
Halaman Tambah Data Dokumen Regulasi

28 3. Modul Upload Berita Halaman Daftar Berita yang telah terposting
Halaman Tambah Berita

29 4. Modul Materi Halaman Daftar Upload file MATERI
Halaman Tambah File Upload Data MATERI

30 Pengembangan SIGA Sulsel
Menyikapi indikator SDGs dan SIPD

31 SDGs SIGA SIPD DASHBOARD [TEMPLATE] SIGA DAERAH
INDIKATOR LAYANAN WAJIB NON DASAR (Permendagri 86/2017) Halaman SDGs DATA TERPILAH (input / import) 1). SIPD (Per All Header, Per Header, Tahun, Wilayah) - catatan: berisi Data minimal SIPD 2). Non SIPD (Per All Bidang, Per Bidang, Tahun, Wilayah) - catatan: berisi Data custom menyesuiakan RENSTRADA/IKK/kebutuhan daerah 2. DATA KEKERASAN - Dashboard Simfoni PPA (Link) - Report Per Jenis : # Ciri Korban dan Pelaku berdasarkan Usia dan Jenis Kelamin # Bentuk Kekerasan, Tempat Kejadian Dan Pelayanan Korban Catatan: (Import/Upload Softcopy File Laporan perwilayah, dari hasil keluaran menu report aplikasi Simfoni PPA) - Publikasi Umum (Infografis, Softcopy Buku, Laporan, Dll) 3. PROGRAM UNGGULAN - Publikasi umum (infografis, softcopy buku, dll) - Regulasi [pusat dan daerah] terkait program (link file atau jdihnya daerah/upload softcopy file) 4. INFORMASI DASAR (Publikasi yang bekerjasama dengan BPS) Per Bidang, Tahun, Wilayah 5. INFORMASI TEMATIK (Data yang bekerjasama dengan …..) 6. DATA PENGENDALIAN 7. INTERNAL LINK (Link dengan layanan/aplikasi di internal) 8. LINK SKPD (SEKTORAL) (Link dengan layanan/aplikasi eksternal atau SKPD terkait) DASHBOARD [TEMPLATE] SIGA DAERAH Data Terpilah Data Kekerasan Program Unggulan Informasi Dasar Informasi Thematik Data Pengendalian INTERNAL LINK LINK-SKPD (SEKTORAL)

32 Semoga Membuka Wawasan ….


Download ppt "RANCANG BANGUN SIGA SULSEL"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google